Jum'at, 19 April 2024  
 
Polresta Pekanbaru Penyuluhan Narkoba di THM

Riswan | Riau
Kamis, 09 Januari 2020 - 19:57:47 WIB

Kasat Binmas Polresta Beserta Team di THM
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, Tiraskita.com  – Polresta Pekanbaru laksanakan giat preventif ditempat-tempat hiburan malam dengan cara ceramah Binluh anti Narkoba di wilayah hukum Polresta Pekanbaru, Rabu malam (8/1/2020) sekira pukul 23.00Wib.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polresta Pekanbaru Kompol Sumarno, S.H., dan 26 personil Polresta lainnya.

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol. Nandang Mu’min Wijaya, S.Ik, M.H., melalui Kasat Binmas Kompol Sumarno, S.H., mengatakan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk memberi edukasi tentang bahayanya narkoba dan sosialisai agar tidak mencoba-coba memakai narkoba, karena bisa merusak kesehatan,”jelasnya.

” Giat ini kita memberikan sosialisasi berupa ‘bangsa yang sehat tanpa narkoba, kepada pihak pengelola tempat hiburan malam, ” Ujar Kasat Binmas Kompol Sumarno.

Kasat Binmas ini pun secara tegas menghimbau untuk tempat hiburan malam agar tidak ada namanya peredaran narkoba saat beroperasi.

“Dalam beroperasi saya menghimbau untuk tempat hiburan malam tidak ada peredaran narkoba dan apabila dikemudian hari ditemukan peredaran narkoba akan ditindak tegas secara hukum yang berlaku dan dilakukan penyegelan tempat hiburan tersebut, ” Tegas Kompol Sumarno kepada awak media.

Selain Kompol Sumarno juga membuat video anti narkoba disetiap tempat hiburan.

“Kita juga membuat video deklarasi anti peredaran narkoba disetiap tempat hiburan malam yang berada diwilayah hukum Polresta Pekanbaru, ” Ucapnya. (Hms Polresta Pekanbaru)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  • Danrem 072/Pmk Menerima Audensi Himpunan Mahasiswa Islam UIN Sunan Kalijaga DIY
  •  
     
     
    Rabu, 19 Oktober 2022 - 07:43:50 WIB
    Ngatiyana Minta Lakukan Percepatan Pembangunan Usai Lantik Sejumlah Pejabat Tinggi Pratama
    Jumat, 10 Juni 2022 - 09:56:20 WIB
    Kasdam III/Slw Dampingi Wakasad, Resmikan Jembatan Gantung Simpay Asih Cijulang
    Selasa, 26 Januari 2021 - 14:12:23 WIB
    Danramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Menghadiri Kunker Kapolres Nias Bersama Camat dan Para Tokoh
    Kamis, 17 Februari 2022 - 13:21:34 WIB
    Telegram: Sarang perempuan-perempuan telanjang dibocorkan fotonya tanpa izin
    Selasa, 27 Juli 2021 - 10:59:21 WIB
    Gubri Targetkan Revisi RPJMD Riau Tuntas Satu Pekan
    Senin, 10 Januari 2022 - 11:15:15 WIB
    KPK Sudah Buntuti Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi Sejak 2021
    Jumat, 19 Juni 2020 - 20:15:22 WIB
    PILKADA KABUPATEN/KOTA
    Sejumlah Anggota DPRD Riau, Nyatakan Siap Mundur Dari Jabatan, Ini Alasan Mereka
    Selasa, 26 September 2023 - 11:08:38 WIB
    BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 M dan Fiktif Rp1,7 M di Kemendikbudristek
    Jumat, 17 Maret 2023 - 16:46:45 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon, Laksanakan Upacara 17an di Bulan Maret 2023
    Selasa, 14 September 2021 - 18:12:02 WIB
    221 Prajurit Kowal Ikuti Pengukuhan dan Upacara Tradisi Penerimaan di Kodiklatal
    Rabu, 24 Februari 2021 - 12:43:31 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa intensif laksanakan himbauan protokol kesehatan.
    Senin, 26 April 2021 - 22:20:29 WIB
    Khairuddin Siregar Hentikan Sayembara Berhadiah Uang Ratusan Juta untuk Cari Istrinya
    Rabu, 20 Mei 2020 - 13:00:52 WIB
    LAWAN COVID-19
    Dukung PSBB, Akan Lindungi masyarakat Dari Penyebaran Covid-19
    Selasa, 19 Mei 2020 - 11:46:27 WIB
    Acara Serah Terima Jabatan
    AKBP Nurhadi Ismanto S.IK resmi dilantik Jabat Kapolres Rokan Hilir, di MAKO BRIMOB Polda Riau
    Senin, 26 April 2021 - 15:01:20 WIB
    Wakil Bupati Inhil Resmikan SD Swasta 047 Melati Menjadi SD Negeri
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved