Sabtu, 27 April 2024  
 
Menaker Ajak Kepala Daerah Sosialisasikan UU Cipta Kerja

Arif Hulu | Nasional
Minggu, 25 Oktober 2020 - 04:07:31 WIB

Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah saat kunjungan kerja di Tuban. (Foto : IDN Times)
TERKAIT:
   
 
TUBAN | Tiraskita.com - Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah mengaku akan menggandeng kepala daerah untuk menyosialisasikan Undang-undang Cipta Kerja kepada masyarakat. Menurut dia, saat ini masyarakat Indonesia masih belum mengerti dan cenderung berpendapat bahwa UU cipta kerja tersebut menguntungkan investor. Padahal, UU itu justru akan menguntungkan semua pihak, terutama kaum buruh.

1. Kepala daerah punya peranan penting di daerah

Keterlibatan kepala daerah untuk menyosialisasikan UU Cipta Kerja pada masyarakat, karena gubernur, walikota atau bupati mempunyai kekuasaan tertinggi di daerah masing-masing. "Jadi bapak wakil bupati Tuban, Noor Nahar Hussien, Insyaallah kami akan mengajak seluruh kepala daerah agar dapat mensosialisasikan Undang-undang cipta kerja ini kepada masyarakat," kata Fauziyah, saat menggelar kunjungan kerja di Tuban, Sabtu, sore (24/10/2020).

2. Kemenaker akan kirim draf UU cipta kerja ke kepala daerah

Usai menggelar kunjungan kerja ke sejumlah daerah di Indonesia, Menaker Fauziyah akan mengirimkan draf UU cipta kerja tersebut kepada seluruh kepala daerah di Indonesia.

"Sebelum adanya wacana keterlibatan kepala daerah mensosialisasikan UU ini, kami Kemenaker juga sudah menggelar rapat daring bersama kepala dinas yang membidangi ketenagakerjaan harapnya agar UU cipta kerja ini bisa diterima oleh masyarakat," imbuhnya.

3. Masyarakat yang tidak puas UU Cipta Kerja bisa ajukan judicial review

Menanggapi masih banyaknya masyaraka yang menolak Undang-undang itu, Ida meminta mereka mengajukan judicial review ke Mahkamah Konstitusi (MK). "Itu lebih baik dari pada menggelar aksi demonstrasi sampai membuat kerusakan publik," katanya. Di Jawa Timur sendiri demo masih terus terjadi. Setelah awal bulan lalu mahasiswa dan buruh menggelar aksi, pekan lalu, mereka juga melakukan demonstrasi selama tiga hari.(**)

Source : https://www.idntimes.com/news/indonesia/imron-saputra/menaker-ajak-kepala-daerah-sosialisasikan-uu-cipta-kerja/3


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 23 Maret 2021 - 15:57:20 WIB
    Kapal Pencuri 21,5 Ton Solar Pertamina Diduga Milik Politisi Gerindra
    Minggu, 28 Mei 2023 - 17:13:54 WIB
    Optimis Pembangunan Relokasi RTLH TMMD 116 Kodim 0319/Mtw Tuntas Sesuai Jadwal
    Rabu, 29 Januari 2020 - 18:59:29 WIB
    Operasikan Rute Domestik Berbasis Satelit, AirNav Efisienkan Rp.10 Miliar Per Bulan
    Rabu, 05 Januari 2022 - 11:10:08 WIB
    Walikota Perintahkan Vaksinasi Umum dan Lansia Tetap Dilanjutkan
    Rabu, 02 Juni 2021 - 11:31:48 WIB
    Wakil Ketua DPRD Riau H. Syafaruddin Poti, SH Bersama Komisi IV melakukan kunjungan observasi ke DPR
    Minggu, 03 Mei 2020 - 04:08:21 WIB
    LAWAN COVID-19
    Teleconference Bersama Sekda Provinsi Membahasa Persiapan PSBB Jika Diterapkan
    Minggu, 28 Februari 2021 - 09:29:50 WIB
    lAWAN JUDI
    Polsek Siak Hulu Tangkap Penjual Nomor Judi Togel di Kedai Tuak
    Rabu, 11 Desember 2019 - 20:32:48 WIB
    Polresta Pekanbaru bersama GAMKI dan GMKI Berbagi Kasih Natal
    Rabu, 04 Maret 2020 - 11:24:25 WIB
    SEEKOR ULAR MATI KARNA MELINDUNGI TELURNYA DARI KARHUTLA
    Ular Phyton Mati Melindungi Telur dan Anaknya dari Karhutla Riau
    Senin, 01 Juni 2020 - 12:54:37 WIB
    Koramil Persiapan Sumuri Kodim 1806/Teluk Bintuni Bagikan Masker
    Senin, 01 Agustus 2022 - 12:19:47 WIB
    Perpres BBM Harus Perbaiki Distribusi BBM Bersubsidi
    Selasa, 11 Januari 2022 - 15:19:11 WIB
    Harga Sawit di Riau Naik Lagi, Petani Senyum-senyum
    Selasa, 16 Agustus 2022 - 13:00:22 WIB
    Presiden Jokowi di Pidato Kenegaraan 2022, Pakai Baju Adat Bangka Belitung
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 09:21:30 WIB
    WAPRES MA’RUF AMIN RESMIKAN MASJID SYARIF ABDURACHMAN CIREBON
    Jumat, 04 Februari 2022 - 10:39:34 WIB
    Komisi I : Aset Pemprov Berpotensi Tingkatkan PAD Jabar
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved