Sejumlah harga kebutuhan pokok masyarakat seperti daging ayam, dan daging sapi diprediksi akan mengalami kenaikan. Naiknya harga tersebut disebabkan fluktuasi harga yang terjadi sejak awal ramadhan sampai dengan menjelang ">
Sabtu, 20 April 2024  
 
Fluktuasi Harga Terjadi Pada Komoditas Daging Sapi dan Ayam

rahmad | Nasional
Kamis, 06 Mei 2021 - 19:47:18 WIB


TERKAIT:
   
 
KAB BANDUNG | TIRASKITAS.COM - Sejumlah harga kebutuhan pokok masyarakat seperti daging ayam, dan daging sapi diprediksi akan mengalami kenaikan. Naiknya harga tersebut disebabkan fluktuasi harga yang terjadi sejak awal ramadhan sampai dengan menjelang hari Raya Idul Fitri.

Hal tersebut dikatakan Anggota Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Sari Sundari dalam sidak harga kebutuhan pokok di Pasar Baleendah, Kabupaten Bandung, Kamis (6/5/2021).
“Seperti tahun-tahun sebelumnya, fluktuasi harga terjadi di awal naik turun, dan pada di akhir menjelang idul fitri kembali mengalami kenaikan"ucap Sari.

"Diprediksi tiga hari menjelang Idul Fitri sepertinya akan ada kenaikan kembali, kita berharap kenaikannya juga tidak terlalu tinggi” imbuhnya.

Sementara itu untuk ketersediaan bahan pokok di Pasar Baleendah, dinilai cukup dan diharapkan tidak terjadi kasus oknum pedagang daging nakal.

“Pasokannya alhamdulillah bagus khususnya untuk kebutuhan-kebutuhan yang lainnya. Mudah-mudahan tidak ada lagi kasus-kasus seperti tahun sebelumnya yaitu kasus daging celeng” katanya.

Lebih lanjut Anggota DPRD Jabar dari Fraksi PKS tersebut menghimbau kepada masyarakat, untuk senantiasa selalu mentaati protokol kesehatan saat berbelanja di pasar.

“Pada masa pandemi saat ini cluster pasar masih rentan, banyak berkerumun. Kita selalu ingatkan masyarakat untuk menggunakan masker, menjaga jarak saat berbelanja, dan tetap memperhatikan kebersihan"pungkasnya.(Arif s)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  •  
     
     
    Kamis, 26 Maret 2020 - 12:17:14 WIB
    Menteri Kabinet Diminta Tak Melayat Ibunda Jokowi ke Solo
    Selasa, 08 Juni 2021 - 13:57:00 WIB
    Kapolri Tekankan Dukung Pemulihan Ekonomi Tahun 2022
    Rabu, 08 Juni 2022 - 10:56:36 WIB
    Pelanggaran Izin Tinggal, Kantor Imigrasi Dumai Deportasi WNA Malaysia
    Sabtu, 19 Februari 2022 - 13:34:44 WIB
    Seleksi Tingkat Daerah Tahap I PPDB Siswa SMA Pradita Dirgantara Di Lanud S Sukani
    Senin, 29 Maret 2021 - 09:18:48 WIB
    Bongkar Toko Burung di Desa Petapahan, 2 Pelaku ditangkap Polsek Tapung
    Selasa, 06 Desember 2022 - 15:26:07 WIB
    BPBD Kota Cimahi Menggelar FGD Susunan Indeks Ketahanan Daerah
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:05:04 WIB
    H. Abdul Jabar Majid Pemilihan IX Bekasi Melakukan Kegiatan Reses Tahun Sidang 2021-2022
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 20:41:52 WIB
    Sikapi Situasi Pasca UU Omnibuslaw Ciptaker Disahkan
    Ini Pernyataan Sikap Forum Pembauran Kebangsaan Riau
    Sabtu, 29 Oktober 2022 - 16:15:01 WIB
    Wakil Bupati Nias, Hadiri Maulid Nabi Muhammad SAW
    Jumat, 26 Juni 2020 - 19:01:16 WIB
    Untuk ke 4 Kali Berturut-turut Kampar Terima Opini WTP Dari BPK
    Kamis, 06 Februari 2020 - 19:34:11 WIB
    Hukum Pidana Mati Terdakwa Narkoba
    Hakim PN Dumai Vonis Mati Pidana Terdakwa Narkoba
    Jumat, 20 Mei 2022 - 14:24:07 WIB
    Selingkuh Dengan Suaminya, Neneng Gelap Mata Habisi Nyawa Dini
    Selasa, 23 Maret 2021 - 15:42:53 WIB
    Perusahaan Milik Suami Puan Garap Proyek Pipa Rp 4,3 Triliun Pertagas
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 12:58:08 WIB
    LAWAN COVID-19
    Angkut Penumpang Lagi, Garuda Indonesia Terapkan Prosedur Ketat
    Senin, 17 Agustus 2020 - 09:52:11 WIB
    LAWAN KORUPSI
    Aktifis Hukum Dukung Kejati Ungkap Korupsi Humas DPRD Riau
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved