Rabu, 24 April 2024  
 
Menkopolhukam Dorong Penetapan HAKIN sebagai Peringatan Hari Nasional

Kah | Nasional
Kamis, 18 Mei 2023 - 11:46:34 WIB

Haki
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,-Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan RI (Polhukam), Mahfud MD, menyatakan telah mendorong agar pemerintah segera menetapkan Hari keterbukaan Informasi Nasional (HAKIN) 30 April sebagai peringatan hari nasional non libur. 

Hal itu disampaikannya saat sambutan dalam rangka peringatan HAKIN di Kabupten Kampar Riau, Rabu (17/5), yang digelar oleh Komisi Informasi (KI) Pusat bersama KI se-Indonesia bersamaan dengan deklarasi monev serentak dan penganugerahan Tinarbuka.

Dalam kesempatan itu, Mahfud menyatakan akan mengawal proses prakarsa penetapan HAKIN sebagai hari nasional. 

“Saya sudah mengetahui prakarsa dari komisi informasi pusat yang mengajukan ke presiden agar menetapkan HAKIN sebagai hari nasional yang disampaikan melalui Kemenkominfo," ujar mantan Ketua MK tersebut.

Mahfud mengatakan, dengan adanya penetapan HAKIN sebagai hari nasional, maka akan mampu meningkatkan partisipasi masyarakat, dalam pengambilan kebijkan publik sehingga mencapai pemerintahan yang bersih dan demokratis. Menurutnya keterbukaan informasi merupakan bagian terpenting dari ciri negara demokratis sehingga perlu terus digelorakan melalui HAKIN setiap tahun.

“Keterbukaan informasi merupakan tanggungjawab pemerintahan demokratisterhadap rakyatnya. Menurutnya, jika informasi ditutup negara akan otoriter karen kebijakan diam-diam diambil untuk kelabui publik. Keterbukaan informasi adalah bagian terpenting dari demokrasi yang merupaka satu empat hati nurani global. Termasuk perlindungan HAM, lingkungan hidup dan pasar bebas,” jelasnya. 

Sementara Ketua KI Pusat, Donny Yoesgiantoro, menyampaikan bahwa penetapan 30 April sebagai peringantan HAKIN non libur nasional berdasarkan pengesahan Undang-Undang 14/2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik pada 30 April 2008. Apalagi menurutnya kampanye agar menetapkan 30 April sebagai peringatan HAKIN sudah didengungkan sejak 2015 sehingga saatnya Presiden Joko Widodo menetapkan hari nasional .
Sumber : Mediacenter Riau/ji


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Kamis, 01 Oktober 2020 - 23:30:16 WIB
    Duh, Rumah Meli Nuryani Juara LIDA 2020 Tak Punya Kamar Mandi
    Jumat, 13 Agustus 2021 - 11:51:25 WIB
    Dukung Penanganan Covid19, Tokoh Agama Silaturahmi ke Kapolres Sergai
    Rabu, 02 Maret 2022 - 11:22:30 WIB
    Walaupun Malam Hari, Bupati Tapteng, Bakhtiar Ahmad Sibarani Sempatkan Waktunya Melayat Ke Rumah War
    Sabtu, 03 Juni 2023 - 23:36:48 WIB
    Pelantikan Pengurus Kadin Provinsi Riau
    Rabu, 17 Maret 2021 - 09:53:48 WIB
    Oknum Polisi Pangkat Kompol Bawa 1 Kg Shabu Begitu Ditangkap Meninggal
    Kamis, 16 Juli 2020 - 12:48:47 WIB
    HUT KABUPATEN BENGKALIS
    Berikut Pemenang Lomba Desain Logo Hari Jadi Ke-508 Bengkalis
    Kamis, 09 September 2021 - 10:11:52 WIB
    Tinjauan Lapangan Hasil Persetujuan analisis Dampak Lalu Lintas Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru-Bang
    Selasa, 23 Maret 2021 - 15:31:39 WIB
    Seorang Kakek Kedapatan Kantongi 29 Paket Shabu Siap Edar, Ditangkap Polsek Siak Hulu
    Kamis, 15 September 2022 - 14:00:08 WIB
    Polres Rohil Bagikan Sembako Bantu Masyarakat Antar Sampai Ke rumah-Rumah
    Selasa, 09 Maret 2021 - 20:57:21 WIB
    Pelaku Penganiaya Fao'aro Gea Berkeliaran, Keluarga Minta Kapolresta Pekanbaru Beri Atensi
    Jumat, 01 Oktober 2021 - 12:37:28 WIB
    FSQ Ke-XVIII Tingkat Kabupaten Sergai Tahun 2021 Resmi Ditutup
    Sabtu, 30 Maret 2024 - 09:40:25 WIB
    Banyak masalah, Muflihun biang kerok kehancuran Pekanbaru
    Kamis, 02 April 2020 - 12:33:47 WIB
    Syeh Puji Kawin Siri Lagi, Kali Ini Dengan Anak Usia 7 Tahun
    Selasa, 05 Oktober 2021 - 09:03:11 WIB
    Komisi III: Pembangunan SPBE PT.Jabar Energi Harus Segera Diselesaikan
    Kamis, 06 Agustus 2020 - 16:06:33 WIB
    Eksekusi Lahan, Seorang Warga Bawa Sajam Diamankan Polisi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved