Jum'at, 19 April 2024  
 
HARI RAYA TETAP DIRUMAH SAJA
Dengan kondisi Terbatas, Bupati Kampar Silahturahmi Kerumah Forkopimda Dan Tokoh Masyarakat

Riswan L | Riau
Senin, 25 Mei 2020 - 11:42:50 WIB


TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com -  Walaupun serba keterbatasan karena protokol kesehatan akibat Pandemi Covid-19 dan pemberlakuan PSBB di Kabupaten Kampar tidak menyurutkan Bupati Kampar bersama Kepala Kejaksaan Negeri Bangkinang Suhendri SH, MH, Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri M.Si dan Isteri serta Kadis Kominfo Arizon ,dan Isteri Kadis Parawisata Zulia Dharma dan Isteri. Kepala Bapenda Kholida untuk bersilaturahmi dengan jajaran Forkopimda kabupaten Kampar di Hari Raya Idul Fitri tahun ini dengan terus menerapkan jaga jarak dan memakai masker pelindung.pada hari Ahad 24/5 dibangkinang.

Bupati Kampar mengatakan, walaupun saat ini kita melaksanakan PSBB dan berhari raya tetap di rumah saja, dengan keterbatasan yang lakukan kita tetap melakukan kunjungan ke rumah beberapa Forkopimda yang ada serta tokoh masyarakat dengan harapan suasana idul fitri seperti ini, jalinan silahturahmi diantara kita tidak terjaga dengan baik.

“Mari kita rayakan hari kemenangan ini dengan ikhlas dengan saling bermaaf-maafan dan tetap melaksanakan protokol kesehatan yakni dengan menjaga jarak, memakai masker dan cuci tangan pakai sabun sebelum dan sesudah beraktivitas. “himbau Bupati Kampar

Bupati Kampar dan rombongan melakukan silahturahmi ke rumah Kapolres Kampar AKBP Mohammad Kholid S.iK dan Tokoh masyarakat Ahmad Fikri S.Ag. (Diskominfo Kampar)***



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  • Danrem 072/Pmk Menerima Audensi Himpunan Mahasiswa Islam UIN Sunan Kalijaga DIY
  •  
     
     
    Sabtu, 27 Maret 2021 - 19:43:20 WIB
    Diduga Tak Berizin,
    AMTI:Desak Aparat Tutup Tambang Galian C
    Selasa, 29 Juni 2021 - 16:54:11 WIB
    Polri Gelar Pelatihan 2.284 Orang untuk Jadi Tracer Covid-19
    Kamis, 01 Februari 2024 - 21:14:23 WIB
    Menjadi Anggota DPRD Pekanbaru, Jalan Tuk Mengabdi & Menjadi Tempat Mengadu Masyarakat
    Selasa, 11 April 2023 - 18:10:32 WIB
    Berkah Ramadhan, Koramil Jajaran Kodim 0620/Kab Cirebon, Gelar Pembagian Takjil
    Kamis, 03 Februari 2022 - 20:27:53 WIB
    Bupati Pelalawan dan Wakil Bupati Pelalawan Hadiri Entry Briefing BPK RI Perwakilan Provinsi Riau
    Rabu, 11 Oktober 2023 - 19:37:57 WIB
    Kota Cimahi Melalui Diskominfo Gelar Forum Usaha Relawan TIK Jilid 1 (Furtik 1.0)
    Rabu, 02 November 2022 - 14:30:49 WIB
    RI Diam-Diam Produksi Drone Tempur, Seragam Anti Bakteri!
    Kamis, 09 Juli 2020 - 12:58:14 WIB
    BANTUAN SOSIAL
    Peduli Dampak Covid-19, Polsek Dolok Masihul Buka Dapur Umum
    Jumat, 09 April 2021 - 14:56:54 WIB
    Bikin SIM Sudah Bisa Online
    Senin, 22 Juni 2020 - 09:12:24 WIB
    GPNB Gelar Peresmian Lapangan volly Ball Secara Permanen
    Rabu, 22 Juli 2020 - 11:51:21 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/ Nias Laksnakan KOMSOS Rangka Peringati HUT RI
    Selasa, 30 Agustus 2022 - 12:55:13 WIB
    Polres Pelalawan Rilis Kasus Kejahatan Sepanjang Bulan Agustus, Judi Mendominasi
    Senin, 28 Maret 2022 - 14:57:00 WIB
    Sambut Bulan Suci Ramadhan, Prajurit Lanal Cirebon Bersihkan Masjid Bersejarah Di Kota Cirebon
    Minggu, 20 Juni 2021 - 07:45:17 WIB
    Viral, Wartawan Tewas Ditembak Jarak Dekat, Polisi Bentuk Team
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 13:21:19 WIB
    PRESIDEN JOKOWI & KAPOLRI LAYAK UNTUK COPOT KAPOLDA KALTARA & KAPOLRES BULUNGAN
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved