Jum'at, 19 April 2024  
 
WIPO Coordination Committee Seventy-Seventh (27th extraordinary)
Menkumham RI Prof.Yasonna H.Laoly Hadiri WIPO di Jenewa

Riswan L | Internasional
Jumat, 06 Maret 2020 - 12:15:19 WIB

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Republik Indonesia Yasonna Hamonangan Laoly didampingi dalam Wakil Tetap Republik Indonesia pada Perserikatan Bangsa-Bangsa.
TERKAIT:
   
 
Jenewa,  Tiraskita.com - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Republik Indonesia Yasonna Hamonangan Laoly didampingi dalam Wakil Tetap Republik Indonesia pada Perserikatan Bangsa-Bangsa, World Trade Organization (WTO), dan Organisasi-Organisasi Internasional lainnya berkedudukan di Jenewa (Watapri Jenewa) Hasan Kleib.

Tampak juga,  Penasehat Menteri sekaligus Mantan Duta Besar Swiss Linggawaty Hakim, serta Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual (KI) Freddy Harris menghadiri pemilihan Direktur Jenderal (Dirjen) Organisasi Kekayaan Intelektual Dunia atau World Intellectual Property Organization (WIPO) pada Kamis, 5 Maret 2020 di Jenewa, Swiss.

Dalam acara bertajuk : WIPO Coordination Committee Seventy-Seventh (27th extraordinary), Menkumham Yasonna Laoly menyampaikan selamat atas terpilihnya Daren Tang sebagai Dirjen WIPO terpilih.

“Selamat kepada Daren Tang terpilih memimpin menjadi Dirjen WIPO berbasis di Jenewa Swiss selama enam tahun mendatang menggantikan Francis Gurry,” jelasnya dari Jenewa.

Menkumham menambahkan, bahwa Daren Tang akan menjadi Dirjen WIPO kelima per 1 Oktober 2020. Selain itu, juga menjadi pemimpin asal Asia Tenggara. Yakni dari Singapura pertama yang menduduki kedudukan tertinggi di lembaga organisasi dunia Persatuan Bangsa Bangsa.“Daren Tang bersaing dengan perwakilan negara lainnya menjadi Dirjen WIPO,” jelasnya.

Pemilihan calon Dirjen WIPO tersebut, awalnya diikuti 10 kandidat dari perwakilan negara. Namun akhirnya, diikuti oleh 5 perwakilan negara dari Peru, Kolombia, Ghana, Tiongkok, dan Singapura. Lalu menyisihkan perwakilan Tiongkok dan Singapura yang maju.

Sebelumnya, Daren Tang telah memiliki beberapa pencapaian di Intellectual Property Office of Singapore (IPOS) atau Kantor kekayaan Intelektual  Singapura.

Direktur Jenderal KI Freddy Harris menyebut, bahwa Daren telah membawa transformasi strategis IPOS, mulai dari pendaftaran hingga regulasi yang berkaitan dengan KI di Singapura. Singapura memperbarui Masterplan Hub, mereformasi kebijakan dan juga perjanjian internasional.

Daren Tang juga pernah menjabat sebagai Ketua Komite Tetap Hak Cipta dan Hak Terkait WIPO sejak Mei 2017, dan terpilih kembali untuk masa jabatan kedua tahun lalu. Sebelum bergabung dengan IPOS.

Freddy Harris mengungkapkan, bahwa Daren Tang adalah negosiator utama dan penasihat hukum untuk Singapura,terkait KI dari beberapa perjanjian perdagangan bebas penting, dan merupakan bagian dari tim hukum Singapura dalam perselisihan dengan Malaysia mengenai Pedra Branca.“Yang didebatkan di hadapan Mahkamah Keadilan Internasional,” ungkapnya.

Dirjen KI Freddy Harris berharap, bahwa terpilihnya Daren Tang sebagai Dirjen WIPO semakin memajukan perkembangan KI. Khususnya di kawasan Asia Tenggara. “Termasuk di Indonesia,” ujar Freddy Harris berharap.**

(Sumber : Humas Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  •  
     
     
    Selasa, 22 Juni 2021 - 12:41:34 WIB
    Deputi Penindakan KPK 'Digerebek' Wartawan LSM saat Temui Pengusaha
    Jumat, 25 November 2022 - 07:50:46 WIB
    Polda Riau Adakan Penyuluhan dan Pengobatan untuk Pasien Ketergantungan Narkotika
    Kamis, 30 Desember 2021 - 21:23:03 WIB
    Bersiap! Ini Dia Tarif Pajak yang Naik Mulai Tahun Depan
    Rabu, 02 September 2020 - 13:25:17 WIB
    Pandemi Covid-19 Berdampak Pada Perubahan APBD tahun 2020
    Selasa, 19 Juli 2022 - 11:13:20 WIB
    Anggota DPRD JABAR H Sadar Muslihat,S.H, Jadi Narasumber IKP
    Minggu, 08 November 2020 - 17:18:08 WIB
    Ops Zebra LK Berakhir, Polres Kampar Berhasil Tekan Angka Lalin 57 Persen
    Rabu, 13 Januari 2021 - 21:13:17 WIB
    Berita Pj. Bupati Terima Aspirasi Mahasiswa
    Senin, 20 April 2020 - 20:32:47 WIB
    PENCEGAHAN MATA RANTAI COVID-19
    PT JMRB Pastikan Seluruh Petugas Rest Area Terapkan Standar Pencegahan Penyebaran Covid-19
    Jumat, 01 Oktober 2021 - 09:41:01 WIB
    Pemkab Tapanuli Tengah Gelar Rakor Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Triwulan III Tahun 2
    Kamis, 28 Mei 2020 - 12:44:11 WIB
    LAWAN COVID-19
    Sekda Kampar Pantau Arus Balik Lebaran di Pos Check Point
    Kamis, 22 Desember 2022 - 09:39:22 WIB
    Pemkot Cimahi Berikan Bantuan SPP Dan Perlengkapan Belajar Siswa Jenjang SD Dan SMP
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 08:39:12 WIB
    Permasalahan Irigasi Cipanas Indramayu Perlu Koordinasi Banyak Pihak
    Selasa, 24 Januari 2023 - 16:03:52 WIB
    Dikukuhkan Gubernur Syamsuar, Komjen Pol Gatot Edy Kembali Terpilih Jadi Ketua PMRJ 2023-2026
    Kamis, 23 April 2020 - 09:56:28 WIB
    PAKET SEMBAKO
    Polwan Polres Kampar Peduli, Sebar Bantuan Warga Kurang Mampu Terdampak Covid-19
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 12:27:05 WIB
    Barang Bukti Kebakaran Gedung Kejagung Ditemukan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved