Minggu, 28 April 2024  
 
BUPATI ROHIL SERAHKAN BANTUAN HEWAN KURBAN UNTUK WARTAWAN

RL | Pemkab Rokan Hilir
Selasa, 20 Juli 2021 - 18:11:29 WIB


TERKAIT:
   
 
ROHIL | TIRASKITA.COM - Dalam pelaksanaan hewan kurban yang diserahkan langsung oleh Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir kepada wartawan, dijalan pahlawan depan Bank Riau Kepri,  selasa, 20 juli 2021

Penyembelihan hewan kurban juga dihadiran H.Ali Aspar Asisten III, Hermanto, S.Sos kadis kominfo, Yandra, S.IP kadis Pemberdayaan Masyarakat Desa.

Dalam acara penyerahan hewan kurban tersebut bupati rokan hilir juga menyampaikan semoga sapi yang diberikan untuk wartawan ini semoga bermanfaat dan juga berkah untuk rekan wartawan.

Rekan wartawan mengucapkan terima kasih kepada Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir atas perhatiannya kepada wartawan.

Insyaallah nanti ditahun depan kita bisa berbagi sapi lagi kepada wartawan yang lebih besar "ungkap H.Sulaiman Wakil Bupati Rohil.

Penyerahan dan juga penyembelihan hewan kurban tersebut kita juga tetap menjaga protokol kesehatan (prokes) dimasa pandemi covid-19 ini, Kata Afrizal Sintong Bupati Rohil.

Walaupun kita berkurban yang paling penting dan utama yang kita lakukan adalah bersama sama mematuhi protokol kesehatan kita supaya tetap terhindar dari covid-19.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Rabu, 17 Maret 2021 - 09:53:48 WIB
    Oknum Polisi Pangkat Kompol Bawa 1 Kg Shabu Begitu Ditangkap Meninggal
    Kamis, 06 Mei 2021 - 08:49:37 WIB
    Rapat Paripurna Tetapkan Abdul Harris Bobihoe Sebagai Ketua Komisi V DPRD Jabar
    Sabtu, 18 September 2021 - 10:43:58 WIB
    Polda, Bea Cukai, Kemenkumham Riau Sita 117 Kg Sabu, 1.000 Pil Ekstasi
    Minggu, 05 Juli 2020 - 10:14:18 WIB
    PEMBAGIAN BANTUAN LAUK PAUK SIAP SAJI
    Bupati Serdang Bedagai Hadiri Pembagaian BALASA Dari Kemenparekraf - RI
    Selasa, 31 Agustus 2021 - 09:14:36 WIB
    Tekan Angka Kematian Akibat Covid-19, Gubri Syamsuar : Jangan Sampai Terlambat Dibawa ke Rumah Sakit
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 12:31:29 WIB
    Soal Insiden Tewasnya Brigadir J, Presiden: Jangan Ragu, Ungkap Kebenaran Apa Adanya
    Minggu, 24 Mei 2020 - 08:13:19 WIB
    LAWAN COVID-19
    Walikota Cimahi, H. Ajay M.Priatna Bubarkan Kerumunan Warga
    Sabtu, 06 Maret 2021 - 21:28:26 WIB
    Eksekusi Lahan PT PSJ Dilanjutkan Oknum Jangan Coba-Coba Halangi
    Kamis, 11 Maret 2021 - 13:04:18 WIB
    Komjen Pol Andap Budhi Revianto Dilantik Jadi Sekjen Kemenkumham, Ini Pesan Yasonna H Laoly
    Selasa, 16 Agustus 2022 - 10:17:59 WIB
    Pj Wali Kota Pekanbaru: Ruang Pustaka Setiap Kecamatan Jantung Ilmu Pengetahuan
    Rabu, 10 Februari 2021 - 17:53:04 WIB
    Forkopimda Kabupaten Kampar Bagikan Masker Untuk Masyarakat di Kawasan Plaza Bangkinang
    Senin, 08 Februari 2021 - 22:40:05 WIB
    Jabar Sudah Punya 3.800 Posko COVID-19
    Kamis, 07 Mei 2020 - 08:53:51 WIB
    Eks Camat Pemko Pekanbaru Minta APH Usut Anggaran Miliaran PMB-RW Sejak Tahun 2015
    Senin, 01 Maret 2021 - 10:06:48 WIB
    Walikota Pekanbaru Diperiksa Terkait Kelalaian Pengelolaan Sampah
    Sabtu, 27 Februari 2021 - 15:58:40 WIB
    Peresmian Soft Opening Rumah Sakit Umum Baros Kota Cimahi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved