Atas Kesuksesan pelaksanaan MTQ XXXVIII Provinsi Riau tahun 2019 di Kabupaten Kampar menjadi perhatian bagi tuan rumah MTQ XXXIX Provinsi Riau yakni Kabupaten Pelalawan, hal tersebut diketahui saat Bupati Kampar yang diwaki">
Rabu, 24 April 2024  
 
Hadapi MTQ XXXIX Riau 2021, Pemkab Pelalawan Kunjungi Kampar

Rahmad | Pemkab Pelalawan
Jumat, 08 Januari 2021 - 17:23:20 WIB


TERKAIT:
   
 

Bangkinang Kota | TIRASKITA.COM - Atas Kesuksesan pelaksanaan MTQ XXXVIII Provinsi Riau tahun 2019 di Kabupaten Kampar menjadi perhatian bagi tuan rumah MTQ XXXIX Provinsi Riau yakni Kabupaten Pelalawan, hal tersebut diketahui saat Bupati Kampar yang diwakili oleh Asisiten III Administrasi Umum Drs. Syamsul Bahri, M.Si yang didampingi Kabag Protokol Kabupaten Kampar Irwan AR kepala Bagian Tata Pemerintahan Setda Kampar Syafrizal, Bagian Kesra Setda Kampar, serta Dinas Perkim Kabupaten Kampar menerima Kunjungan Kerja Wakil Bupati Pelalawan Drs. H. Zardewan, MM beserta rombongan di Lantai II Ruang Rapat Bupati Kampar, Jumat (09/01/2021) Terkait persiapan Penyelenggaraan Musabaqoh Tilawatil Qur’an Provinsi Riau ke XXXIX Tahun 2021 yang akan diselenggarakan di Kabupaten Pelalawan.

Wakil Bupati Pelalawan Zardewan menyampaikan, bahwa dalam mempersiapkan penyelenggaraan MTQ Ke XXXIX Tingkat Provinsi Riau Tahun 2021 Pemerintah Kabupaten Pelalawan yang sebentar lagi insya allah akan dilaksanakan MTQ di akhir bulan Maret 2021 ini, untuk itu Pemerintah Kabupaten Pelalawan mengunjungi Kabupaten Kampar untuk melihat bentuk teknis dan juga pengalaman Kabupaten Kampar dalam persipan yang dilakukan dalam penyelenggaran MTQ Ke XXXVIII Provinsi Riau Tahun 2019 yang telah sukses dilaksanakan oleh Kabupaten Kampar pada tanggal 23 s/d 30 November 2019 yang lalu.
Zardewan juga Sampaikan, dengan Kunjungan ini kami juga berharap dukungan dan support dari pemerintah Kabupaten Kampar dalam Penyelenggaraan MTQ Ke XXXIX Di Kabupaten Pelalawan nantinya agar terlaksanakan kegiatan ini dengan baik dan sukses sehingga terwujudnya masyarakat yang Qur’ani baik dalam membaca maupun dalam pengamalkan.
Selanjutnya Asisten III Admitrasi umum Drs. Syamsul Bahri M.Si megucapkan selamat datang di Kabupaten Kampar semoga pertemuan dan silaturrahmi kita ini mendapatkan keberkahan dan ridho dari Allah SWT.

Dalam penjelasannya, Syamsul bahri menyampaikan kesiapan teknis secara umum dan juga pengalaman Kabupaten Kampar Dalam Penyelenggaran MTQ Ke XXXVIII Tingkat Provinsi Riau Tahun 2019 yang lalu dan Alhamdulillah Kabupaten Kampar Sukses dalam penyelenggaraan dan juga sukses prestasi.

Syamsul Bahri juga sampaikan terhadap kesiapan dalam bentuk teknis maupun kesiapan lainnya seperti kesiapan dalam bidang musabaqoh, bidang tempat, bidang penghakiman, bidang acara, dan bidang persiapan lainnya.

Kemudian Syamsyul Bahri nenyampaikan Kabupaten Kampar Siap Mendukung dan mensupport dalam Menyukseskan penyelenggaran MTQ Ke XXXIX Provinsi Riau Tahun 2021 Di Kabupaten Pelalawan semoga Kegiatan ini berjalan dengan baik dan sukses kedepannya sesuai dengan tujuan dan harapan Kita Bersama. ***

Sumber : Riaugreen.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Rabu, 17 Juni 2020 - 11:59:55 WIB
    Pangdam IV/Diponegoro : Upaya Untuk Meningkatkan Kinerja Organisasi
    Sabtu, 25 Juli 2020 - 16:56:30 WIB
    PILKADA SERENTAK 2020
    Jelang Pilkada Sergai, Kasat Reskrim Polres Sergai, Ajak Awak Media Jaga Kondusifitas
    Selasa, 14 Juli 2020 - 07:26:11 WIB
    Ridwan Kamil Minta Baznas Jabar Berinovasi
    Rabu, 17 Maret 2021 - 21:00:51 WIB
    Komisi I Tinjau Eks Rumah Dinas Sosial Jabar
    Senin, 02 November 2020 - 21:59:06 WIB
    Dengan Didampingi Ketua PIA Ardya Garini Cab. 6/D.I. Lanud Sugiri Sukani, Danlanud Hadiri Syukuran H
    Senin, 29 Juni 2020 - 15:19:56 WIB
    TERKAIT GAJI KARYAWAN SUDAH 5 BULAN TIDAK DIBAYAR
    Karyawan Perusahaan Daerah Kampar Aneka Karya RDP Dengan Komisi III
    Rabu, 05 April 2023 - 20:02:40 WIB
    Bupati Kasmari Ikuti Wawancara Masuk Nominator Penerima Penghargaan Paritrana Award 2023
    Rabu, 15 Januari 2020 - 03:50:57 WIB
    Sidang Perdana
    SIDANG TERHADAP PENABRAK NI KADEK AYU RATIH SINTA AKAN DIGELAR SELASA, 14 JANUARI, 2020
    Rabu, 09 September 2020 - 11:11:02 WIB
    Babinsa Koramil 2006/Ciledug Kodim 0620/Kab Cirebon, Dampingi Pelajar Guna Pembelajaram Jarak Jauh
    Senin, 22 Juni 2020 - 12:01:32 WIB
    LAWAN COVID-19
    Sat Reskrim Polres Serdang Bedagai Terapkan Protokol Kesehatan Menyongsong New Normal
    Kamis, 04 Februari 2021 - 23:35:16 WIB
    Gubernur Riau Terima Kunjungan Kepala BKN dan KSN
    Kamis, 22 Desember 2022 - 09:39:22 WIB
    Pemkot Cimahi Berikan Bantuan SPP Dan Perlengkapan Belajar Siswa Jenjang SD Dan SMP
    Jumat, 03 Juni 2022 - 13:06:38 WIB
    Bahas Persiapan Pembagian Sembako
    Otoritas Semu law Office & Associates Bersama Seluruh Pengurus DPC PJID Rohil
    Jumat, 01 Mei 2020 - 08:11:54 WIB

    Kamis, 25 Juni 2020 - 19:58:24 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon Salurkan Paket Sembako Untuk Warga Terdampak Covid-19
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved