Sangat Miris akses jalan utama Desa Ulu Pulau menuju perkebunan masyarakat Dusun Sempurna mengalami tanah runtuh di sepanjang jalan hingga mengakibatkan semenisasi jalan menjadi miring dan patah.">
Sabtu, 27 April 2024  
 
Akses Jalan Utama Desa Ulu Pulau Menuju Perkebunan Alami Tanah Runtuh

Rahmad | Pemkab Bengkalis
Rabu, 07 April 2021 - 21:00:02 WIB


TERKAIT:
   
 
BENGKALIS | TIRASKITA.COM  - Sangat Miris akses jalan utama Desa Ulu Pulau menuju perkebunan masyarakat Dusun Sempurna mengalami tanah runtuh di sepanjang jalan hingga mengakibatkan semenisasi jalan menjadi miring dan patah.

Pekerjaan Semenisasi Jalan Jaya Purna di buat oleh Pemda sekitar tahun 2011 lalu itu dengan lebar tiga (3) meter panjang lebih kurang 1.5 kilo meter hingga saat ini belum ada pemeliharaan dari pihak Pemda maupun Dinas terkait.

Apalagi ini adalah Jalan penghubung Desa Ulu Pulau Kecamatan Bantan menuju Desa Penebal Kecamatan Bengkalis akses jalan yang menghubungkan antara dua (2) kecamatan yang tidak kunjung dibangun.

Masyarakat Desa Ulu Pulau Kecamatan Bantan meminta kepada Wakil ketua DPRD Kabupaten Bengkalis Sofyan M.Si untuk mengunjungi atau meninjau langsung lokasi tersebut.

Masyarakat Desa Ulu Pulau melalui Kepala Dusun Sempurna RT dan RW berharap kedatangan pak Sofyan kemari agar bisa membantu untuk menjembatani permohonan untuk pembenahan jalan Jaya Raya, karena jalan ini adalah akses jalan menuju perkebunan karet masyarakat di Desa ini. Besar harapan kami kepadanya supaya jalan ini bisa dijadikan program prioritas, harapnya.

Menanggapi permintaan dari masyarakat  Sofyan M.Si melakukan Kunjungan. Politisi dari partai PDI Perjuangan ini sesampainya di lokasi sangat kaget dan terperanjat ketika melihat kondisi jalan jaya purna dengan kondisi jalan miring dan patah akibat tanah dibawah jalan runtuh atau tergerus ke sungai. Selasa (6/4/2021).

Menanggapi kejadian ini Sofyan memaparkan pendapatny kepada masyarakat, kalo jalan ini harusnya di buat turap agar tanah yang ada dipinggiran jalan tidak runtuh atau tergerus ke parit. Kalo hanya diperbaiki jalannya ya percuma saja karna yang menjadi masalah sekarang bukan pada jalan, tapi tanah dibawah jalan aspal yang runtuh hingga mengakibatkan jalan retak dan patah.

"Nanti akan saya bicarakan kepada pihak dinas PUPR Kabupaten Bengkalis terkait pembuatan turap ini, mudah-mudahan tahun 2022 ini bisa terealisasi," ucap Sofyan.

Ucapan terimakasih dari masyarakat Dusun Sempurna kepada Wakil Ketua DPRD Bengkalis yang Sudi hadir di Desa kami, Alhamdulilah tadi sudah bual panjang dan tahun 2022 ini insyaallah akan ada pembangunan turap yang diusulkan oleh bapak Sofyan, ucap warga setempat dengan raut wajah gembira.

Usai meninjau lokasi jalan runtuh di Desa Ulu Pulau Dusun Sempurna Kecamatan Bantan, pria yang kerap disapa bang yan ini yang juga dikenal ramah dengan masyarakat Kecamatan Bengkalis dan Bantan di jamu oleh masyarakat setempat dengan minum air kelapa muda yang diambil di pinggir jalan yang tergerus. (Rdn)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 05 April 2022 - 09:08:10 WIB
    Warga Terdampak Pemekaran Kecamatan Bisa Ubah Adminduk Setelah Pengumuman Disdukcapil
    Rabu, 13 Mei 2020 - 20:51:34 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Hadiri Acara Pengambilan Sumpah BPD Terpilih Desa Esiwa
    Jumat, 10 September 2021 - 12:07:45 WIB
    Masyarakat Diminta Waspadai Akun Palsu Bupati Serdang Bedagai
    Sabtu, 29 Februari 2020 - 12:57:00 WIB
    Bertemu Presiden Jokowi, Tony Blair Sebut Pemindahan Ibu Kota Visi Luar Biasa
    Jumat, 19 Juni 2020 - 12:04:26 WIB
    LAWAN COVID-19
    Relawan BAZNAS Dan Relawan Covid-19 UNRI Riau Adakan Sosialisasi New Normal
    Sabtu, 03 September 2022 - 12:06:49 WIB
    Melalui Sistem ANBK Pelajar Dituntut Memiliki Kreatifitas
    Rabu, 22 Juli 2020 - 09:11:46 WIB
    Ahmad Yuzar ; MUI sebagai Tauladan, Menjaga Agama dan Melayani Umat
    Kamis, 09 September 2021 - 10:10:27 WIB
    Ketua LAK Dukung Penuh TEMBAK Mambolo Nagoghi Polres Kampar
    Kamis, 01 April 2021 - 17:57:38 WIB
    Gubri Usulkan GAPKI Bangun 1000 Unit Rumah Hingga Tahun 2024
    Selasa, 29 Desember 2020 - 13:50:22 WIB
    Istri Lagi Asyik Begituan, Tiba-Tiba Pintu Rumah Didobrak, Warga Masuk bersama Suami
    Senin, 02 Maret 2020 - 12:02:01 WIB
    KARHUTLA DI INDARAGIRI HULU
    Kebakaran Hutan di Kecamatan Kateman, Kapolres Inhil Berjibaku Padamkan Api
    Selasa, 21 Juni 2022 - 10:51:09 WIB
    Lapas Kelas IIA Pekanbaru Rutin Lakukan Pengecekan APAR, Memastikan Alat Tetap Berfungsi
    Rabu, 17 Mei 2023 - 14:55:30 WIB
    Mantap..., MAN 1 Kuansing Juara Perpustakaan Terbaik di Riau
    Sabtu, 27 Februari 2021 - 15:40:05 WIB
    Gubernur Jabar Lantik Lima Kepala Daerah Terpilih Hasil Pilkada Serentak 2020
    Sabtu, 29 Mei 2021 - 15:08:01 WIB
    Tim Supervisi Penanganan Covid-19 Polda Riau Tinjau Pos PPKM di Kelurahan Bangkinang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved