Kamis, 28 Maret 2024  
 
Ikhtiarman Zandroto Terpilih Aklamasi Pimpin GAMKI Bengkalis

Admin | Pemkab Bengkalis
Minggu, 27 Juni 2021 - 08:39:47 WIB


TERKAIT:
   
 
DURI, BENGKALIS | Tiraskita.com - Konferensi  Cabang  GAMKI Kabupaten Bengkalis sukses terlaksana. Dalam Konfercab yang ke-2 ini,  Ikhtiarman Zandroto terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (DPC GAMKI) Kabupaten Bengkalis periode 2021 -2024, digelar di Gereja Pentakosta Indonesia, Duri, Sabtu (26/06/2021).

Acara pembukaan Konfercab dihadiri Bupati Bengkalis yang diwakili oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja, Kholizah. Selain itu, tampak hadir Ketua DPD KNPI Bengkalis, Andhika Sakai dan beberapa tokoh Ormas, OKP  dan tokoh masyarakat kota Duri.

GAMKI selama ini selalu berkolaborasi dalam hal pembinaan pemuda di kabupaten Bengkalis, termasuk berkolaborasi dengan elemen-elemen kepemudaan dan Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Bengkalis.

Ketua terpilih ini menggantikan Wahyu Siregar yang telah menyelesaikan masa baktinya selama 3 tahun, sejak 2017.

“Konfercab ini semakin memperkokoh eksistensi GAMKI di Kabupaten Bengkalis, sekaligus mempertegas regenerasi penerus kepemimpinan di tubuh GAMKI sebagai organisasi kader,” ujar Wahyu.

Ketua DPD GAMKI Provinsi Riau, Roy July Manurung, juga tampak menghadiri acara ini. Dalam sambutannya Roy mengatakan bahwa kedepannya GAMKI masih tetap bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Bengkalis dalam berbagai hal, termasuk diantaranya program pembinaan para pemuda.

Bupati Bengkalis, yang diwakili oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja Bengkalis, Kholijah, mengatakan bahwa momen konfercab ini adalah langkah tepat guna membawa organisasi ke arah yang lebih baik lagi, sehingga tercapai konsolidasi internal sekaligus merumuskan langkah langkah GAMKI ke depannya.

"DPC GAMKI Bengkalis adalah salah satu mitra strategis pemerintah di kabupaten Bengkalis dalam mewujudkan pembangunan di Kabupaten Bengkalis," katanya.

Acara berlangsung dengan tetap menerapkan protokol kesehatan covid-19 yang  ketat.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Rabu, 03 Februari 2021 - 23:12:21 WIB
    Menaker Sudah Tak Lihat 'Hilal' Anggaran BLT Subsidi Gaji
    Kamis, 22 Juli 2021 - 10:51:34 WIB
    Yasonna : TKA Asing Tak Bisa Lagi Masuk Indonesia
    Rabu, 16 Juni 2021 - 14:20:19 WIB
    Dugaan Korupsi Bea Masuk Emas Impor Senilai Rp47,1 Triliun, Libatkan Bea Cukai
    Kamis, 19 Agustus 2021 - 11:26:46 WIB
    Bupati Rohil Afrizal Sintong Resmikan Coffe Uyang Bagan (CUB)
    Selasa, 30 Juni 2020 - 14:51:39 WIB
    MENGHANGUSKAN 4 HEKTARE LAHAN
    Polda Riau Menyelidiki Kebakaran Lahan Gambut di Pelalawan
    Sabtu, 26 Juni 2021 - 09:57:15 WIB
    Kakanwil Kemenag Riau Lantik Sembilan Pejabat Administrator, Berikut Nama-namanya
    Selasa, 22 Maret 2022 - 11:15:39 WIB
    DPRD Prov. Jawa Barat Terus Berupaya Tingkatkan dan Motiviasi Kinerja Anggota DPRD Jabar
    Sabtu, 23 Maret 2024 - 15:10:22 WIB
    TP PKK Provinsi Riau Gelar Tabligh Akbar Ramadan 1445 Hijriah
    Rabu, 16 September 2020 - 09:47:24 WIB
    Soal Seragam Baru Satpam, KONTRAS : Bentuk Kegagalan Polisi dan Berpotensi Membingungkan Masyarakat
    Rabu, 06 Desember 2023 - 14:59:44 WIB
    Kebersihan Pangkal Kesehatan, Kebersamaan Bersama Warga Bersihkan Saluran
    Senin, 17 Mei 2021 - 14:21:11 WIB
    Komsos Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Sampaikan Protokol Kesehatan.
    Kamis, 19 Maret 2020 - 13:58:16 WIB
    LANGGAR ATURAN DAN POTENSI MARK-UP 2020
    Gubernur Riau Harus Batalkan Anggaran Mobil Dinas DPRD Riau
    Jumat, 26 Februari 2021 - 19:58:28 WIB
    Satreskrim Polres Kampar Terus Gelar Program Jumat Barokah
    Sabtu, 13 Februari 2021 - 10:36:03 WIB
    Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang akan Mengguyur Riau
    Kamis, 04 Juni 2020 - 15:28:47 WIB
    Lantik 104 Kepala Sekolah, Bupati Kampar ; Guru Miliki Peran strategis Tingkatkan SDM
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved