Kamis, 25 April 2024  
 
Peralihan Pengelolaan Parkir Ritel, Dishub Pastikan Berjalan Kondusif

RL | Pemko Pekanbaru
Selasa, 19 Oktober 2021 - 09:54:24 WIB

Kepala UPT Parkir Dishub Pekanbaru, Radinal - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru memastikan kondisi di lapangan berjalan kondusif, pasca peralihan pengelolaan lahan parkir di ritel Alfamart dan Indomaret ke pihaknya.

Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru memastikan kondisi di lapangan berjalan kondusif, pasca peralihan pengelolaan lahan parkir di ritel Alfamart dan Indomaret ke pihaknya.

Pengelolaan yang sebelumnya dilakukan oleh Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Pekanbaru resmi diambil alih Dishub terhitung 16 Oktober 2021. Kini lahan parkir disana tidak lagi masuk kategori pajak parkir, namun beralih ke jasa layanan parkir.

"Tidak ada masalah. Jukir (juru parkir) sudah mulai bekerja disana. Kondisi di lapangan kondusif," kata Kepala UPT Parkir Dishub Pekanbaru, Radinal, Senin (18/10).

Menurutnya, sebagian masyarakat juga belum mengetahui terkait peralihan pengelolaan parkir ini. Mereka terus melakukan sosialisasi kepada masyarakat, terkait jasa layanan parkir yang diberikan dilokasi tersebut.

Ia mengaku telah menempatkan para jukir di seluruh ritel Alfamart dan Indomaret yang lahan parkir mereka berada di badan ruang milik jalan. Jumlahnya mencapai 300 ritel yang menyebar di seluruh Kota Pekanbaru.

"Kalau ritel yang berada di komplek perumahan, SPBU, dalam Mal itu kan tidak ditempatkan jukir. Jadi yang hanya di pinggir jalan saja," pungkasnya. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Kamis, 25 Maret 2021 - 11:23:43 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Melaksanakan Vaksinasi Tahap Pertama
    Jumat, 08 Oktober 2021 - 09:44:00 WIB
    Paviliun Indonesia di Dubai Expo Pikat 11 Ribu Pengunjung dalam Lima Hari
    Kamis, 10 November 2022 - 13:59:59 WIB
    RKUHP Ditargetkan Rampung 22 November
    Kamis, 01 Desember 2022 - 10:51:16 WIB
    Anggota Polri Turut Jadi Korban, Irjen Iqbal Tak Kuasa Tahan Tangis
    Rabu, 02 Desember 2020 - 09:04:48 WIB
    Ridwan Kamil Terima Batik Tulis Hasil Karya Penyandang Disabilitas
    Rabu, 23 Juni 2021 - 08:14:38 WIB
    Kapolda Ekspos Penangkapan 19 Kg Shabu dan 500 Butir Pil Ekstasi Di Jajaran Polda Riau
    Sabtu, 09 Oktober 2021 - 07:51:52 WIB
    Komisi II DPRD Berharap Keseriusan Pemkot Cimahi Mengaktifkan Kembali PERUSDA Jati Mandiri
    Rabu, 08 April 2020 - 18:38:38 WIB
    Pelaksanaan Anggaran dan Pengadaan Barang/Jasa
    KPK Beri Arahan Bagi Kepala Daerah Cegah Korupsi PBJ Penanganan Covid-19
    Senin, 15 November 2021 - 08:46:52 WIB
    Koruptor Buruan Kejati Papua Ditangkap di Gianyar
    Kamis, 26 Desember 2019 - 11:59:36 WIB
    Pesan Natal Menko Luhut : Berbagi Kasih Dalam Kebhinekaan, Inilah Indonesia
    Kamis, 04 Juni 2020 - 15:28:47 WIB
    Lantik 104 Kepala Sekolah, Bupati Kampar ; Guru Miliki Peran strategis Tingkatkan SDM
    Sabtu, 13 Juni 2020 - 20:00:30 WIB
    Danrem 142/Tatag Menerima Paparan Pembangunan Kodim 1428/Mamasa
    Kamis, 30 September 2021 - 11:28:50 WIB
    Danwingdikum Halim P Membuka Pendidikan Diklatsarjemen PNS Gol II A-10 dan Penutupan Pendidikan Seju
    Senin, 18 Mei 2020 - 01:14:33 WIB
    LAWAN COVID-19
    Pemkab Siak Siap Berlakukan PSBB Selama 14 Hari Kedepan
    Minggu, 14 Maret 2021 - 23:54:38 WIB
    BNPB Gelar Simulasi Pencegahan Bencana
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved