Rabu, 01 Mei 2024  
 
Walikota Perintahkan Vaksinasi Umum dan Lansia Tetap Dilanjutkan

RL | Pemko Pekanbaru
Rabu, 05 Januari 2022 - 11:10:08 WIB

Wali Kota Pekanbaru, H. Firdaus, ST, MT pada rapat evaluasi PPKM level 2 - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Walikota Pekanbaru Dr H Firdaus ST MT, memerintahkan Dinas Kesehatan (Diskes) setempat untuk tetap melanjutkan vaksinasi bagi warga umum dan lanjut usia (lansia).

Meski capaian vaksinasi umum telah di atas target 60 persen, kata walikota, namun vaksinasi harus tetap diberikan sehingga seluruh warga di Ibukota Provinsi Riau bisa mendapatkan pelayanan vaksinasi.

"Jadi jangan berhenti di 60 persen saja, karena itu kan hanya untuk capaian PPKM (pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat)," ujar Walikota pada rapat evaluasi PPKM level 2 di ruang rapat Multimedia lantai tiga MPP, Selasa (4/1).

Kemudian khusus untuk vaksinasi lansia, walikota meminta agar dilakukan dengan sistem jemput bola oleh camat, lurah dan kepala pusat kesehatan masyarakat (puskesmas).

"Pak camat, buk camat, lurah dan kapus, untuk lansia, pendekatannya tetap kita yang datang, jemput bola. Jadi baik umum dan lansia, harus terus dilanjutkan," pintanya.

"Kalau nanti capaian (vaksinasi umum dan lansia) sudah 100 persen (sesuai target), setelah itu kita lanjutkan ke (vaksinasi) tahap kedua (bagi warga yang tidak masuk dalam target awal)," tutup walikota menambahkan. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Paket Proyek PUPR Prov Riau TA 2023 Terindikasi Tidak Sesuai RAB dan Bestek
  • Ahmad Yuzar Resmi Dilantik Jadi Pj Sekda Kabupaten Kampar
  • Kajati Riau Dianugerahkan Gelar Adat, Pj Gubri Sampaikan Ucapan Selamat
  • Mandiri Swalayan Pangkalan Kerinci Memiliki Tempat Perjudian Berkedok Gelper, Dibiarkan?
  • Persiapan Atlet Menuju PON Aceh-Sumut, KONI Riau Terapkan Inovasi Sport Science dan Sport Medicine
  • Kabupaten Bengkalis Peringkat II Dan Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-43 Tahun 2025
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  •  
     
     
    Minggu, 31 Januari 2021 - 15:27:05 WIB
    Jabar-Badan POM RI Perkuat Pengawalan Distribusi Vaksin COVID-19
    Senin, 07 September 2020 - 09:42:59 WIB
    SK Gubri Terkesan Diabaikan, PT Astra Rambah Lahan Diluar HGU
    Selasa, 11 Mei 2021 - 08:29:56 WIB
    Kapolresta Pekanbaru Dampingi Kapolda Riau Pantau Prokes Dipusat Keramaian
    Kamis, 23 Desember 2021 - 10:25:47 WIB
    Bupati Pelalawan Tegaskan Tidak Ada Masyarakat Miskin Yang Tidak Bisa Berobat Di Kabupaten Pelalawan
    Senin, 10 Agustus 2020 - 12:32:27 WIB
    Bupati Kampar Hadiri Musda Partai Golkar X
    Jumat, 12 Juni 2020 - 15:26:17 WIB
    Jalan Tol Jalur Pekanbaru-Rengat, Sepanjang 50 KM Berada Di Wilayah Kampar
    Kamis, 29 Oktober 2020 - 09:37:57 WIB
    Komisi III DPRD Cimahi Lakukan Sidak ke TKP Meninggalnya Alysia Nur Azahra
    Selasa, 03 Januari 2023 - 11:53:01 WIB
    Koramil 0620-21/Suranenggala Kodim 0620/Kab Cirebon Terus Lakukan Pembenahan Pangkalan
    Kamis, 05 November 2020 - 14:38:42 WIB
    Ayah di Pekanbaru Laporkan Anaknya Curi Mobil, Pelaku Ditangkap Polisi
    Selasa, 30 Juni 2020 - 20:02:39 WIB
    Calon Wakil Walikota Depok, Afifah Alia Ziarah ke Makam Taufiq Kiemas
    Senin, 19 Juli 2021 - 08:56:48 WIB
    DPRD Jabar Minta Bansos Harus Tepat Sasaran
    Rabu, 11 Maret 2020 - 08:16:22 WIB
    Kementan Terus Menggelar Konsolidasi Untuk Menggenjot Penyerapan KUR Pertanian
    Petani Mengapresiasi dan Siap Kawal Realisasi KUR Kementan
    Minggu, 10 November 2019 - 14:33:17 WIB
    Ketum PWI Atal Depari Apresiasi UKW MOI dengan PWI Jaya
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 12:09:21 WIB
    LAWAN COVID-19
    Anggaran Pencegahan Dan Penanganan Covid-19 di Inhu Baru Terserap 5,2 Miliar
    Kamis, 13 Mei 2021 - 17:11:03 WIB
    Kabidhumas Polda Banten: Boleh Melintas Pelabuhan Merak, Harus Sesuai Aturan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved