Rabu, 01 Mei 2024  
 
Pj Walikota Pekanbaru Sampaikan Pidato Nota Keuangan Ranperda APBD 2023

RL | Pemko Pekanbaru
Senin, 21 November 2022 - 19:18:48 WIB

Pj Walikota Pekanbaru Muflihun S.STP M.AP Penyampaian Pidato Pengantar Nota Keuangan dan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Pekanbaru Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBDP) Tahun Anggaran 2023 - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun S.STP M.AP mengikuti Rapat Paripurna DPRD Kota Pekanbaru, dengan agenda Penyampaian Pidato Pengantar Nota Keuangan dan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Pekanbaru Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBDP) Tahun Anggaran 2023, Senin (21/11).

Dalam paripurna, APBD tahun 2023 sebesar Rp2,699 triliun. Usai kegiatan tersebut, Pj Walikota Pekanbaru Muflihun menuturkan pemerintah kota berupa maksimal dalam meraup Pendapatan Asli Daerah (PAD).

"Kita optimis dan berupaya mengejar target PAD. Kita internal berupaya menggali potensi pajak daerah, yang menghasilkan dan menambah PAD," ujar Muflihun.

Menurutnya, masih banyak potensi pajak yang belum tergarap maksimal.Dia bertekad untuk menaikkan PAD dari segala potensi yang ada.

Muflihun tidak ingin lagi ada tunda bayar, atau pekerjaan pihak ketiga yang tidak terbayarkan.

"Kita berharap tahun 2024 bisa normal lagi. Pekanbaru tidak ada lagi tunda bayar," ulasnya.

APBD 2023 ini, dikatakan Muflihun juga diprioritaskan untuk kegiatan yang menyentuh masyarakat. Pemerintah kota juga berupaya untuk menggesa perbaikan jalan rusak.

"Kita tidak berani buat janji banyak-banyak, kita lihat kondisi keuangan kita. Kita gali potensi PAD sebanyak-banyaknya, tentu harapan kita 2024 kita buat pembangunan lebih baik," pungkasnya. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Mandiri Swalayan Pangkalan Kerinci Memiliki Tempat Perjudian Berkedok Gelper, Dibiarkan?
  • Persiapan Atlet Menuju PON Aceh-Sumut, KONI Riau Terapkan Inovasi Sport Science dan Sport Medicine
  • Kabupaten Bengkalis Peringkat II Dan Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-43 Tahun 2025
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  •  
     
     
    Jumat, 17 Juli 2020 - 09:30:16 WIB
    Partai Nasdem Dukung MaHir di Pilkada Kota Gunungsitoli
    Minggu, 24 Maret 2024 - 15:28:47 WIB
    Safari Ramadan di Rokan Hilir, Pj Sekdaprov Riau Indra: Sekalian Balik Kampung
    Senin, 29 Agustus 2022 - 11:23:54 WIB
    Kasus Korupsi 78 T, Kejakgung Sita 40 Ribu Hektare Lahan Sawit Milik Tersangka Surya Darmadi
    Jumat, 08 November 2019 - 15:45:25 WIB
    CITILINK RESMI TERBANG DARI DENPASAR KE PERTH DAN DENPASAR KE KUALA LUMPUR
    Senin, 08 Februari 2021 - 22:40:05 WIB
    Jabar Sudah Punya 3.800 Posko COVID-19
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 21:45:35 WIB
    Keren... 6 Personel Polda Riau Raih Penghargaan Medali PBB
    Jumat, 04 September 2020 - 13:22:10 WIB
    Hutan Alam Riau dalam Kondisi Darurat
    Senin, 03 Agustus 2020 - 12:53:03 WIB
    Danrem 072/Pamungkas Yogyakarta, Pimpin Sertijab 4 Dandim Jajaran
    Selasa, 27 Oktober 2020 - 19:38:39 WIB
    Sempat ML Dalam Mobil, Pria Ini Bunuh Pasangannya dan Dibuang ke Kandang Buaya
    Selasa, 15 Juni 2021 - 16:53:05 WIB
    Ini Sosok Muhammad Yusuf Hakim yang Potong Hukuman Jaksa Pinangki Jadi Lebih Ringan
    Senin, 15 Februari 2021 - 16:41:03 WIB
    Lembaga IPSPK3-RI Kritisi Proses Lelang di PLN Batam
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 16:30:35 WIB
    Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Terima Kunjungan Reses Anggota Komisi III DPR RI
    Selasa, 21 Juli 2020 - 08:34:37 WIB
    Ruas Tol di Aceh dan Sulut Siap Beroperasi Dukung Pemulihan Ekonomi Nasional
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 08:17:10 WIB
    Dinas PUPR Lakukan Perawatan Alat Berat untuk Normalisasi Sungai
    Rabu, 22 Juli 2020 - 09:09:22 WIB
    LAWAN COVID-19
    Positif Covid-19, Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kampar Langsung Gerak Cepat
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved