Minggu, 28 April 2024  
 
PB Porwil Riau Sudah Terima Pendaftaran 1.320 Atlet

Kah | Olahraga
Selasa, 10 Oktober 2023 - 08:39:06 WIB

Porwil Sumatera
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,- Panitia Besar Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) XI Sumatera telah menerima seluruh entry by name dan entry by number dari 8 Provinsi se Sumatera yang akan mengikuti Porwil 4-14 November 2023 mendatang di Provinsi Riau.

Ketua bidang pertandingan Porwil XI, Pusdi mengatakan dari data yang diterima oleh panitia bidang pertandingan tercatat sebanyak 2.657 entry by name yang masuk dengan jumlah atlet sebanyak 1.320 atlet, dan 1.337 official.

“Pendaftaran entey by name dan entry by number dibuka mulai tanggal 1 September hingga 30 September. Dari seluruh pendaftaran kontingen se Sumatra, data yang kami terima sebanyak 2.657 nama yang masuk,” ujar PusdI.

Dijelaskan Pusdi, seluruh data tang masuk di data entry by name diverifikasi keabsahannya.

Nama atlet dan nomor pertandingan akan dicocokkan sesuai dengan data yang dimasukkan melalui web resmi entry by name dan entry by number.

“Semua data yang masuk selanjutnya akan di rekap, mulai dari atlet dan kelengkapan administrasinya. Di verifikasi semua data atlet yang masuk, dan akan ditetapkan pada delegation registrasion meeting (DRM),” jelasnya.

Sementara itu, untuk Cabor yang dipertandingkan pada Porwil XI Sumatera akan di pertandingan sebanyak 144 nomor pertandingan.

Untuk total atlet masing-masing kontingen sebanyak 229 atlet, disesuaikan dengan kuota 10 Cabor yang telah disepakati.

Diantaranya Cabor atletik kuota 40 atlet putra dan putri. Cabor bola voly Indor 14 putra dan 14 putri. Catur 6 putra, renang 14 atlet putra dan putri.

Selanjutnya sepakbola 23 atlet, sepak takraw 11 putra dan 11 putri. Cabor bola tangan 14 putra dan 14 putri, E-sport 25 putra dan putri, wushu 7 putra dan 7 putri. Dan barongsai 32 putra dan putri.

(Mediacenter Riau/mlb)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Kamis, 07 Oktober 2021 - 09:43:32 WIB
    Gratifikasi dan Suap, Apa sih Bedanya?
    Selasa, 13 Desember 2022 - 11:51:40 WIB
    DPP GPSH NILAI : KUHP 2022 CACAT HUKUM DAN HILANG KESAKRALANNYA
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 07:48:40 WIB
    Uu Ruzhanul Tinjau Lokasi Bencana Banjir dan Longsor di Kabupaten Tasikmalaya
    Kamis, 28 Maret 2024 - 10:49:31 WIB
    BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
    Rabu, 07 Juli 2021 - 11:41:59 WIB
    Pemerintah Kabupaten Sergai Gelar Workshop Dana Desa Untuk Penanganan Covid-19
    Senin, 19 Oktober 2020 - 20:02:23 WIB
    Hadiri Rapat Pembahasan Ranperda RZWP3K Provinsi Riau Tahun 2020-2040 Bersama Pansus DPRD Provinsi R
    Pj. Bupati Bengkalis Usulkan Zona Tambahan Untuk Kabupaten Bengkalis
    Senin, 29 November 2021 - 13:54:45 WIB
    Babat Habis Hutan Bambu Milik Batin Sengeri, PT Arara Abadi Resmi Diadukan Kementerian LHK-RI
    Selasa, 02 Maret 2021 - 23:44:07 WIB
    32 Honorer Terima SK P3K dari Bupati Siak
    Selasa, 23 Juni 2020 - 06:52:13 WIB
    Plh. Bupati Bengkalis Ikuti Vidcon Perkembangan Covid-19 Masa New Normal
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:37:55 WIB
    Gubernur Syamsuar Pimpin Rakor Persiapan Nataru di Provinsi Riau
    Rabu, 11 November 2020 - 15:24:23 WIB
    Sinergitas TNI, Polri dan Forkompinda Provinsi Banten Dalam Hadapi Bencana
    Jumat, 13 Mei 2022 - 18:30:26 WIB
    Alun-alun Kejaksan Kota Cirebon Harus Tingkatkan Indeks Kebahagiaan Masyarakat
    Sabtu, 08 Januari 2022 - 17:23:09 WIB
    Antusias Masyarakat Ikuti Vaksinasi Di Polsek KPC Polres Cirebon Kota
    Sabtu, 06 November 2021 - 09:24:00 WIB
    Dampak Perubahan Iklim di Sekitar Kita
    Senin, 03 Februari 2020 - 00:39:38 WIB
    Evakuasi WNI Dari Wuhan
    PEMERINTAH RI BERHASIL PULANGKAN 243 ORANG DARI WUHAN, TIONGKOK
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved