Kamis, 25 April 2024  
 
Musabaqoh Tilawatil Qur’an Ke 39
MTQ Ke 39 Riau Tahun 2020 Ditunda, Ini Penjelasannya

Riswan L | Riau
Senin, 29 Juni 2020 - 12:43:23 WIB


TERKAIT:
   
 
Pekanbaru, Tiraskita.com - Pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an ke 39 tahun 2020 yang
mana Kabupaten Pelalawan Selaku tuan rumah di tiadakan ini mengingat
masih mewabahnya Covid-19 di Riau. Sementara untuk saat ini kita
tetapkan pelaksanaan pada tahun 2021 dengan Tuan Rumah Kabupaten
Pelalawan.

Hal ini diketahui saat rapat koordinasi Pemerintahan
Provinsi Riau yang diwakili oleh Asisten I Setda Riau Ahmadsyah Harrofie
dengan Bupati/walikota se Provinsi Riau pada hari Jum’at 26/06 di Ruang
Melati Kantor Gubernur Riau di Pekanbaru. Rapat juga di hadiri oleh
kakanwil Kemenag provinsi Riau Dr. H. Mahyudin, Kepala Biro Kesra
Sekretariat Daerah Provinsi Riau H. Zulkifli syukur, Ketua LPTQ Provinsi
Riau dan Ketua LPTQ, Kabag Kesra Kabupaten/kota se Provinsi Riau.

Sementara
itu Asisten I Pemerintah Kabupaten Kampar Ahmad Yuzar Pemerintah
Kabupaten Kampar menyatakan bahwa Pemkab Kampar akan menyesuaikan dengan
apa yang telah di tetapkan oleh Provinsi Riau, yang mana untuk tuan
rumah pelaksanaan MTQ ke 39 Provinsi Riau tahun 2021 tetap kabupaten
Pelalawan, sedangkan waktu pelaksanaannya diperkirakan di bulan Mei
tahun 2021″ Kata Ahmad Yuzar.

“Tentunya semua keputusan yang
diambil tadi kita menunggu surat keputusan gubernur Riau baik waktu
pelaksanaan maupun kabupaten kota yang akan menjadi tuan rumah mulai
tahun 2021 s/d 2025” ujar Ahmad Yuzar yang didampingi Kabag Kesra Kampar
Yurnalis.

Hal senada juga disampaikan Ketua Lembaga Pengembangan
Tilawatil Qur’an (LOTQ) Kabupaten Kampar H. Yurmailis Saruji menyatakan
bahwa rapat ini membahas terkait pelaksanaan MTQ ke 39 sekaligus
penetapan tuan rumah MTQ tahun 2021s/d 2025.

“Setelah
mendengarkan penjelasan dari bupati Pelelawan dan masukan, saran, dan
pendapat dari peserta rapat termasuk dari kakanwil Kemenag provinsi Riau
Dan dikaitkan dengan situasi dan kondisi saat ini maka bersepakat
pelaksanaan MTQ provinsi Riau yang ke 39 ditunda pelaksanaannya menjadi
tahun 2021 artinya pelaksanaan MTQ provinsi Riau tahun 2020 ditiadakan”
Kata Yurmailis.

Pada kesempatan Tersebut juga ditetapkan secara
berurutan tuan rumah MTQ tahun 2021 s/d 2025 Provinsi Riau yakni
Kabupaten Pelalawan MTQ ke 39 tahun 2021, Kabupaten Rokan Hilir MTQ ke
40 tahun 2022, Kabupaten Inhu MTQ ke 41 tahun 2023, Kabupaten Inhil MTQ
ke 42 tahun 2024 dan kabupaten Kepulauan Meranti untuk MTQ Provinsi Riau
ke 43 pada tahun 2025″ Kata Yurmailis Saruji.(Diskominfo
Kampar)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Senin, 05 April 2021 - 11:24:00 WIB
    Bupati Kampar Serahkan 1 Unit Ambulan Bantuan Pemda Untuk Polres Kampar
    Senin, 17 Oktober 2022 - 19:30:08 WIB
    Peringati Hari Kesadaran Nasional, Ngatiyana Berpesan Untuk Menjaga Integritas Dan Kedispilinan
    Kamis, 09 Februari 2023 - 14:06:07 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Acara Konsultasi Publik RKPD Tahun 2024
    Senin, 26 September 2022 - 12:01:03 WIB
    Diperlukan Kolaborasi Wujudkan Data Berkualitas Sebagai Landasan Perencanaan Kebijakan
    Sabtu, 05 Desember 2020 - 14:56:54 WIB
    Silaturahmi dengan FSPP, Kapolresta Tangerang Ajak Tokoh Agama Kawal Protokol Kesehatan
    Selasa, 24 Januari 2023 - 16:06:56 WIB
    Kepala Basarnas Pekanbaru Pimpin Apel Pembukaan Pembaretan Puluhan Pegawai
    Minggu, 01 Agustus 2021 - 12:09:24 WIB
    30 Tahun Mengabdi, Alumni Akpol 91 dan Mahasiswa Gencarkan Vaksinasi Percepat Herd Immunity
    Senin, 20 April 2020 - 11:28:39 WIB
    Pelaksanaan PSSB di Lapangan Amburadul Alias Amatiran
    Pemko Pekanbaru dan Pemprov Riau Terburu-Buru Melaksanakan PSBB DiPekanbaru
    Jumat, 21 Februari 2020 - 16:49:35 WIB
    Pembukaan Liga 1 musim 2020
    KELUARKAN REKOMENDASI LIGA 1, BOPI BERHARAP PENYELENGGARAAN KOMPETISI 2020 TERBAIK SEPANJANG SEJARAH
    Sabtu, 18 September 2021 - 16:49:09 WIB
    Polresta Bandung Polda Jabar Salurkan Bansos Sembako Bagi Warga Masyarakat Terdampak PPKM Level 3
    Minggu, 11 Oktober 2020 - 18:37:46 WIB
    Biodata Raya Kitty Artis Sinetron Yang Jago Balap
    Rabu, 20 Maret 2024 - 12:10:22 WIB
    Disnakertrans Riau Diminta Terus Tingkatkan Kemampuan dan Daya Saing
    Minggu, 18 Juli 2021 - 11:23:08 WIB
    KETUM GPSH : "PAK TERAWAN & PAK ANDHIKA KAMI TUNGGU VAKSIN NUSANTARAMU""
    Sabtu, 11 Juli 2020 - 09:47:35 WIB
    Danrem 172/PWY Bersama Bupati Nduga Resmikan Makoramil 1715-07/Kenyam
    Minggu, 30 Mei 2021 - 00:06:37 WIB
    Pernah Terkait Kasus Gayus Tambunan, Sang Jenderal Kini Jadi Komisaris Jasa Marga
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved