Kamis, 25 April 2024  
 
Pendapatan Asli Daerah Kampar Surplus Sebesar Rp 27 Milyar

Riswan L | Riau
Rabu, 08 Juli 2020 - 15:36:42 WIB


TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar untuk tahun 2019 mengalami kenaikan Pendapatan Asli Daerah (PAD) lebih kurang sebesar Rp 27 milyar lebih.

Hal tersebut disampaikan Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto yang diwakili oleh Sekda Kampar Drs Yusri,M.Si saat Paripurna agenda menyampaikan Jawaban Pemerintah atas Pandangan Fraksi – Fraksi DPRD Kabupaten Kampar terhadap RPP APBD Kab. Kampar tahun anggaran 2019 di ruang rapat lantai III Kantor Bupati Kampar Bangkinang Kota, selasa (17/7/20)

Lebih jelas Yusri menyampaikan, bahwa hal ini disampaikan Yusri terkait apresiasi yang diberikan oleh seluruh fraksi atas capaian laporan keuangan pemerintah daerah kabupaten kampar tahun 2019.

Untuk diketahui bahwa beberapa capaian tersebut antara lain, pemda kampar pada tahun 2019 kembali meraih predikat Opini Wajar Tampa Pengecualian (WTP) atau empat kali berturut-turut. Hal ini kembali diraih karena pemda kampar meraih penghargaan dari pemerintah pusat dengan meraih Dana Insentif Pusat (DID) sebesar lebih kurang Rp 52,7 milyar.

Kemudian untuk realisasi pendapatan kampar tahun 2019 sendiri lebih kurang Rp 2,740 triliun dari target Rp 2, 698 T. Dimana peningkatan ini diraih dari kontribusi PAD yang target hanya Rp 235 M, akan tetapi pemda kampar meraih PAD lebih kurang Rp 262 M. Artinya realisasi PAD kampar tahun 2019 surplus sebasar Rp 27 M.” terang Yusri”.

Selanjutnya terkait PAD kedepan pemda kampar akan terus berupaya untuk terus meningkatkan PAD, walapupn untuk tahun 2020 masih ada beberapa kendala dalam peningkatan PAD untuk tahun 2020, karena banyak restribusi dan PAD ditunda pemerintah yang disebabkan
Peraturan Daerah Rencana Tata Ruang Wilayah (Perda RTRW) dari provinsi belum selesai.

Kemudian yang patut kita apresiasi juga terkait peningkatan Pendapatan Transfer sebesar Rp 2,360 triliun melebihi dari target sebesar Rp 2,246 T dengan demikian telah melebihi target lebih kurang sebesar Rp 14 milyar. (Diskominfo Mzk)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Selasa, 29 Desember 2020 - 21:35:37 WIB
    Akan jadi kendaraan operasional gubernur dan wakil gubernur
    Resmi, Jabar Terima Tiga Mobil Listrik dari Hyundai
    Senin, 26 Oktober 2020 - 23:33:31 WIB
    Jokowi Minta Harga Vaksin Covid-19 Terjangkau Oleh Masyarakat
    Rabu, 20 Januari 2021 - 20:55:50 WIB
    Ini Penyebab Belajar Tatap Muka di Sekolah Pekanbaru Belum Bisa Dimulai
    Kamis, 28 Mei 2020 - 22:19:07 WIB
    Riau Banyak Yang Ilegal...???
    Aktivis prihatin Atas Pemakaian Kayu Ilegal Untuk Pembuatan Kapal Kayu di Rohil
    Jumat, 26 Maret 2021 - 13:07:59 WIB
    Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang Berpotensi Terjadi di Riau
    Sabtu, 09 Maret 2024 - 08:54:57 WIB
    Letkol Inf Aditya Wira Respati Dandim 0620/Kab Cirebon
    Kamis, 21 Mei 2020 - 21:32:26 WIB
    Pangdam IV/ Dip Bersama Kapolda Jateng Kompak
    Jumat, 25 November 2022 - 07:16:37 WIB
    Memanas Dugaan Jenderal Penerima Suap Tambang Ilegal, Ini Kata Brigjen Hendra Kurniawan
    Jumat, 01 Oktober 2021 - 17:00:59 WIB
    Rutan Kelas I Tangerang Gelar Apel Komitmen Bersama Pemberantasan Alat Komunikasi Ilegal, Pungutan L
    Sabtu, 05 Juni 2021 - 21:17:48 WIB
    Kapolri dan Panglima TNI Ingatkan Forkompimda Blora Waspadai Lonjakan Kasus Covid-19
    Rabu, 10 November 2021 - 16:48:45 WIB
    Wakil Bupati Tapanuli Tengah Sebagai Irup Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021
    Senin, 12 April 2021 - 10:02:46 WIB
    Dr.Seto Mulyadi, S.Psi.,M.Si Pinta Agar Pencabulan Anak Di Tapung Hulu Dihukum Seberat Beratnya
    Sabtu, 03 April 2021 - 09:17:23 WIB
    Kunker ke Sulut,
    Kapolri Pastikan Keamanan Gereja di Malam Jumat Agung
    Senin, 22 Februari 2021 - 09:06:54 WIB
    PTDI Penuhi Pesanan BELL 412EPI
    Sabtu, 02 Mei 2020 - 08:52:50 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa dan Tim Relawan Covid-19 Laksanakan Penyemprotan Desinfektan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved