Kamis, 25 April 2024  
 
Bersama Wagubri dan Kapolda, Bupati Kampar Lounching Kampung Tangguh Nusantara

Riswan L | Riau
Jumat, 10 Juli 2020 - 13:32:19 WIB


TERKAIT:
   
 
Tambang, Tiraskita.com – Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto, SH mendukung dan mengapresiasi program Kampung Tanguh Nusantara yang dilaksanakan kerjasama antara Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Polri khususnya di jajaran Polda Riau.

Hal tersebut disampaikan Bupati Kampar saat menghadiri kegiatan penanaman bibit pohon dalam Lounching program gerakan jaga kampung yang dilaksanakan di Areal Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Riau Desa Kualu Nenas Kecamatan Tambang, kamis (9/7/20).

Selain Bupati Kampar, hadir langsung Wakil Gubernur Riau Brigjen TNI (purn) Edi Natar Nasution, Kapolda Riau Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, S.H, S.I.K,M.S, Danlanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru Marsma TNI Ronny Irianto Moningka, Presiden Direktur PT Indo Jaya Tandiono, Dandim 0313/KPR Letkol Aidil Amin, Kapolres Kampar AKBP M Kholiq,MH,SIK, ketua LAM Riau Sri Al Azhar, Wakil Ketua DPRD Kampar Fail,SE.

Lebih lanjut Catur Sugeng dalam sambutan singkatnya menambahkan, bahwa hal ini patut kita dukung secara bersama. Sebab program yang dibuat Panglima TNI dan Kapolri serta jajaran sampai ke Polres dan Kodim seluruh Indonesia, ini telah memperlihatkan solidaritas antara TNI dan Polri. Dimana ditengah situasi pandemi Covid-19, solidaritas TNI dan Polri akan menjadi jaminan bagi masyarakat akan memiliki rasa aman dan nyaman.

Kita tau bahwa program ini jelas bertujuan untuk menguatkan disektor pertanian dan perikanan serta meningkatkan perekonomian masyarakat dan merupakan salah satu antisiapasi ketahanan pangan dalam rangka menghadapi pandemi covid-19 yang belum tentu kapan akan berakhirnya.”terang Catur”.

Sebelum melakukan penanaman bibit pohon jagung dan penaburan benih ikan dilahan lebih kurang 4 hektar, Bupati Kampar bersama Wakil Gubernur Riau, Kapolda dan pejabat lainnya secara simbolis menyerahkan beberapa bantuan kepada masyarakat, bhabinkamtibmas dan babinsa seperti bibit jagung, bibit jeruk, benih ikan, alat pertanian ringan serta paket sembako.(Diskominfo Kampar)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Selasa, 14 September 2021 - 08:14:47 WIB
    Komisi IV : Apartement Transit Jabar Layak Dihuni Masyarakat Berpenghasilan Rendah
    Sabtu, 01 Mei 2021 - 09:40:06 WIB
    KPK Nilai Tata Kelola Pemerintahan Kepulauan Nias Buruk dan Sangat Mengecewakan
    Selasa, 02 November 2021 - 09:05:14 WIB
    Empat Bahasan Presiden Jokowi dan Presiden Biden: Dari Pandemi Hingga Presidensi G20
    Minggu, 14 November 2021 - 10:05:49 WIB
    Raih Medali Emas, Warga Binaan Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Juara MMA Championship Nasional GAMM
    Kamis, 15 Juli 2021 - 17:17:04 WIB
    Gardanis Dukung Pemerintah Terapkan PPKM Mikro
    Minggu, 20 Desember 2020 - 12:37:58 WIB
    Mendikbud Kunker ke Singapura Demi Kemajuan Pendidikan RI
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 15:02:07 WIB
    Pemkab Kampar Menerima Penghargaan dari BPS
    Senin, 27 Juli 2020 - 15:08:34 WIB
    Tanggapi Laporan Masyarakat, Sampah di Jalur Penyangga Bersih dalam sehari
    Senin, 23 Maret 2020 - 11:18:37 WIB
    Penetapan Wilaya Zona Merah Corona Berdasarkan Postif Corona Di wilayah Tersebut
    Ridwan Kamil Tetapkan 8 Wilayah Sebagai Zona Merah Corona
    Jumat, 01 April 2022 - 08:10:31 WIB
    DORONG PEMBANGUNAN KUALITAS SDM UNGGUL
    PEMKOT CIMAHI GELAR CIMAHI SCIENCEPRENEUR STEM FESTIVAL (IMPRESS) 2021/2022
    Senin, 26 April 2021 - 08:03:42 WIB
    Usai Lantik 54 Pejabat Administrator,
    Bupati Sergai Sampaikan 5 Pesan Penting Yang amanah
    Selasa, 09 Maret 2021 - 10:11:31 WIB
    Jabar Perbanyak Gedung dan Mobil Vaksin
    Sabtu, 03 April 2021 - 08:06:03 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias dan Babinkamtibmas Laksanakan Pengamanan Paskah Jumat Agung
    Senin, 14 Juni 2021 - 11:17:58 WIB
    Tak Bergeming, Bobby Bongkar Bangunan di Atas Drainase
    Senin, 03 Oktober 2022 - 13:51:28 WIB
    RL
    Bupati Rohil Afrizal Sintong Bantah Palsukan Tanda Tangan Honorer Serta Lapor Balik
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved