Sabtu, 20 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Tindak Lanjuti Asistensi Gubri Ke Kampar, Pemkab Kampar SWAB Massal Yang Dimulai dari Esselon II

Riswan L | Riau
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 14:35:09 WIB


TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com - Menindaklanjuti hasil kunjungan kerja Gubernur Riau Syamsuar dan Forkopimda Riau dalam rangka Asistensi terhadap pencegahan Covid-19 di Kabupaten Kampar, Pemkab Kampar melakukan SWAB kepada Esselon II di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar.

Kita akan SWAB massal seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN), Tenaga Harian Lepas (THL) dan masyarakat.

Demikian disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar Dedi Sambudi saat melakukan SWAB kepada Esselon II yang diadakan di Dinas Kesehatan Kabupaten Kabupaten Kampar pada hari Sabtu, 22/08.

Ini menindaklanjuti asistensi Gubernur Riau tentang penanggulangan Covid-19 ke Kabupaten Kampar beberapa waktu lalu, Alhamdulillah hampir keseluruhan pejabat Esselon II telah kita SWAB hari ini” Kata Dedi Sambudi.

Hal ini disebabkan masih tingginya penyebaran covid-19 di Kabupaten Kampar, sehingga Kabupaten Kampar berada pada zona orange.

Kabupaten Kampar merupakan salah satu kabupaten yang masih rendahnya cakupan SWABnya, sesuai dengan instruksi Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH untuk melaksanakan swab masal” Tambah Dedi Sambudi.

Dan hari ini kita SWAB yang di mulai dari Pejabat Esselon II, selanjutnya akan dilanjutkan kepada seluruh ASN/THL dan seluruh masyarakat
Baik yang kontak erat maupun masyarakat lainnya.

Sedangkan untuk hasilnya akan kita keluar secepatnya” Tutup Dedi Sambudi.(Diskominfo Kampar)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  •  
     
     
    Rabu, 14 Oktober 2020 - 11:52:26 WIB
    Ridwan Kamil Tinjau Drainase Kota Depok
    Sosialisasikan Penerapan Protokol Kesehatan 3M Kepada Masyarakat
    Senin, 04 Desember 2023 - 10:20:32 WIB
    Kadis PUPR Ardiansyah: Bupati Kasmarni Bunda Infrastruktur
    Selasa, 06 April 2021 - 14:55:36 WIB
    DPRD Jabar Apresiasi Kunjungan Kerja MKD RI
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 23:32:06 WIB
    Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1444 H, Polres Rohil Do'a Bersama & Santuni Dhuafa serta A
    Kamis, 24 Juni 2021 - 09:36:17 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/NIAS melaksanakan Komsos kepada perangkat Desa Ombolata.
    Rabu, 06 Oktober 2021 - 10:38:03 WIB
    Puan Jajal Jet Tempur dan Raih Wing Penerbang pada Momen HUT ke-76 TNI
    Rabu, 13 Desember 2023 - 17:00:47 WIB
    Anggota DPRD JABAR, Sosialisasikan Perda No 2 Thn 2022 Tentang Desa Wisata
    Kamis, 21 Januari 2021 - 10:02:43 WIB
    Waspada, Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang akan Mengguyur Riau
    Senin, 26 Oktober 2020 - 23:33:31 WIB
    Jokowi Minta Harga Vaksin Covid-19 Terjangkau Oleh Masyarakat
    Senin, 20 April 2020 - 18:21:40 WIB
    NARKOTIKA
    Petugas Lapas Banceuy Berhasil Gagalkan Penyelundupan Narkoba
    Selasa, 22 Februari 2022 - 17:20:18 WIB
    Dapur Sehat Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Terima Sertifikat Laik Hygiene Sanitasi Jasaboga
    Jumat, 12 Maret 2021 - 13:55:21 WIB
    IPW Dukung Polri, Sikat Geng Motor yang Resahkan Warga
    Selasa, 22 Agustus 2023 - 10:35:48 WIB
    Keren, Generasi Milenial di Pekanbaru Diajari Kelola Sampah Plastik
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:37:22 WIB
    Bupati Kampar Sisir Masyarakat Bagikan Bantuan langsung Kerumah Warga
    Selasa, 23 Agustus 2022 - 13:23:27 WIB
    Polri Akan Gelar Sidang Kode Etik Irjen Ferdy Sambo Kamis Mendatang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved