Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Kanwil Kumham Riau Gelar Penyusunan Renstra Tahun 2020-2024

Riswan L | Riau
Selasa, 08 Desember 2020 - 09:37:16 WIB


TERKAIT:
   
 
Pekanbaru | Tiraskita.com – Untuk menghasilkan rencana dan target yang akan dicapai oleh setiap satuan kerja, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau melaksanakan Kegiatan Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) 2020 - 2024 dan Action Plan Target Kinerja 2021 di Lingkungan Kantor Wilayah kementerian Hukum dan HAM Riau dengan tema “Melalui Renstra Kantor Wilayah yang SMART, Kita Wujudkan Kemenkumham Yang Lebih PASTI Dan Berprestasi”, bertempat di Ruang Serbaguna Ismail Saleh dan diikuti oleh Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) dan pegawai penyusun Renstra yang ada di Kanwil maupun di UPT di lingkungan Kanwil Kumham Riau, Senin (7/12).

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, Ibnu Chuldun, dalam sambutannya mengatakan bahwa penyusunan Renstra Kantor Wilayah dan UPT di Lingkungan Kanwil Kumham Riau Tahun 2020-2024 harus mengacu pada Rencana Strategis Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2020 – 2024.  “Penyusunan Renstra ini merupakan langkah penting sebelum pelaksanaan kegiatan. Sehingga bisa diketahui apa saja target yang dicapai dan upaya apa saja yang harus dilakukan untuk mencapai target,” kata Ibnu Chuldun.

Diakhir sambutannya, Kakanwil  mengharapkan kepada seluruh peserta untuk serius dalam menyusun Renstra dan merencanakan action plan sehingga kegiatan ini akan menghasilkan Renstra dan action plan yang terukur, berdaya guna bagi masyarakat dan Kementerian Hukum dan HAM. “Apabila penyusunan renstra dan action plan asal - asalan, maka program yang dilaksanakan tidak terjadwal sehingga menghasilkan output yang tidak tepat sasaran pula,” tutup Kakanwil. Kegiatan ini akan dilaksanakan selama 2 hari dari tanggal 7 sampai 8 Desember 2020.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Rabu, 15 September 2021 - 14:16:52 WIB
    Danlanud Sugiri Sukani Majalengka Hadiri Pembukaan TMMD ke 112 Tahun 2021
    Senin, 02 Maret 2020 - 11:42:11 WIB
    NARKOBA
    Simpan Belasan Paket Sabu, Mantan Ajudan Wakapolres Dumai Dibui
    Senin, 18 Januari 2021 - 20:00:46 WIB
    Waasops Panglima TNI: Hidup, Mati, Rejeki Gusti Allah Yang Memberi
    Rabu, 14 Desember 2022 - 17:33:22 WIB
    GPSH DESAK KAPOLRI PANGGIL & PERIKSA PENGUSUL TIGA PERIODE JABATAN PRESIDEN
    Senin, 24 Mei 2021 - 16:56:19 WIB
    BLK Untuk Pulihkan Ekonomi Masyarakat di Tengah Pandemi
    Rabu, 17 Juni 2020 - 10:21:32 WIB
    DAMPAK COVID-19
    Ruralisasi, Kapitalisme, Dan Global Community di Tengah Pandemi Corona
    Sabtu, 24 Juli 2021 - 10:22:24 WIB
    Pimpinan PT Jatim Jaya Perkasa Tak Hadir Di Pertemuan, Bupati dan Wakil Bupati Rohil Merasa Kecewa
    Selasa, 13 Desember 2022 - 11:36:45 WIB
    Satpol PP Ditengarai Setengah Hati Tindak Joker Poker, Ada Apa ya..??
    Sabtu, 27 November 2021 - 11:16:01 WIB
    Gus Ahad: Permendikbud PPKS Harus Dicabut dan Tolak RUU TPKS
    Rabu, 08 Juli 2020 - 13:25:20 WIB
    Korem 132/Tadulako Menggelar Pembinaan Keluarga Besar TNI
    Minggu, 02 Agustus 2020 - 13:14:28 WIB
    6 Tahun Jalin Cinta Terlarang sama Hotman Paris, ini Sosok Suami Meriam Bellina yang Jarang Tersorot
    Selasa, 16 Maret 2021 - 19:53:22 WIB
    Oknum Polisi Ikutan Rampok Emas Kiloan
    Jumat, 21 Oktober 2022 - 07:44:32 WIB
    Sudah Beri Sinyal, Megawati Dinilai Siapkan Ganjar Pranowo Buat Lawan Anies Baswedan: Percayalah
    Sabtu, 14 November 2020 - 19:31:12 WIB
    Ridwan Kamil Tinjau Aset Lahan Pemda Provinsi Jabar di Sumedang
    Jumat, 03 Juni 2022 - 12:00:26 WIB
    Danrem 063/SGJ : Cirebon Sehat Cirebon Bersatu Dengan Jum’at Berkah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved