Kamis, 25 April 2024  
 
KARHUTLA DI RIAU SEMAKIN BANYAK
Titik Panas Naik Tajam di Riau, Pelalawan Terbanyak

Riswan L | Riau
Senin, 02 Maret 2020 - 19:27:40 WIB

Titik Api di Riau Yang Makin Banyak
TERKAIT:
   
 
Pelalawan, Tiraskita.com - Sebagian besar kabupaten di Provinsi Riau kembali membara. Ratusan titik panas sebagai indikasi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) terpantau naik tajam dibanding beberapa hari sebelumnya.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru mendeteksi, ada 65 titik panas yang tersebar di sembilan Kabupaten di Provinsi Riau, Senin (2/3/2020).

"Untuk titik panas paling banyak terdeteksi di wilayah Kabupaten Pelalawan. Ada sebanayak 22 titik panas," kata prakirawan BMKG Stasiun Pekanbaru, Yudhistira.

Untuk titik panas yang paling terbanyak di Kabupaten Pelalawan 22 titik, Bengkalis 10 titik, Inhil delapan titik, Siak tujuh titik, Meranti enam titik, Dumai lima titik, Rohil empat titik, Inhu dua titik, dan Kampar satu titik.

"Dari 65 titik tersebut, 40 diantaranya berada dilevel kepercayaan 70 persen keatas," ujarnya. 

Sedangkan untuk level kepercayaan 50 persen, ada sebanyak 25 titik.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Selasa, 23 Mei 2023 - 14:24:04 WIB
    Syamsul Bachrie : Masyarakat Butuh Pemahaman Terkait Dengan Perda Perlindungan Anak
    Rabu, 20 April 2022 - 20:40:42 WIB
    Kadiv PAS Kemenkumham Jabar Pimpin Tabur Bunga Di TMP Cikutra
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 09:00:36 WIB
    Korem 063/SGJ Gelar Turnamen Basket Yunior
    Kamis, 23 September 2021 - 16:51:39 WIB
    Peringati HUT TNI, Anggota Kodim 0615/Kuningan, Ikuti Baksos Donor Darah
    Selasa, 28 Juli 2020 - 11:32:45 WIB
    Sambil Sepedahan, Gubernur Sosialisasi 3 M dan Bagikan Masker
    Selasa, 31 Maret 2020 - 14:03:39 WIB
    Narkotika Jenis Sabu
    Corona Tak Lumpuhkan Bandar,BNN Sita 32 Kg Sabu Asal Malaysia
    Kamis, 31 Desember 2020 - 10:08:12 WIB
    Uu Ruzhanul Apresiasi Perusahaan yang Turut Bangun Jabar Melalui Dana CSR
    Senin, 20 September 2021 - 08:49:58 WIB
    Presiden Sampaikan Kontribusi Indonesia Hadapi Situasi Darurat Sektor Energi dan Iklim
    Selasa, 09 Mei 2023 - 23:29:53 WIB
    Tipikor Polres Bengkalis Tetapkan 4 Tersangka PNS KPU Bengkalis Kerugian Negara 4.5 M
    Sabtu, 23 Mei 2020 - 14:00:51 WIB
    BELASAN NARKOTIKA JENIS SABU
    Ditengah Pandemi Covid-19, Polisi Berhasil Menangkap Pengedar Narkoba Jaringan Internasional
    Jumat, 10 September 2021 - 14:25:20 WIB
    Pangkoarmada II Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-76 TNI AL
    Senin, 09 November 2020 - 15:41:32 WIB
    Imingi Makan Mie Rebus dan Nonton Film Porno, Supir Truk Sodomi Bocah di Padang
    Senin, 18 Maret 2024 - 14:11:22 WIB
    Masyarakat Kampung Buatan II Siak Dihimbau Jangan Sembarangan Membakar Sampah
    Selasa, 11 Agustus 2020 - 21:54:19 WIB
    Efek SK Kubu Mucdi Pr Terbit
    Partai Berkarya Kubu Tommy Soeharto Ajukan Keberatan Kepada Menkumham
    Jumat, 05 Februari 2021 - 20:35:01 WIB
    PT. Yohanes Rugikan Negara, Lebih Dari 510 Hektar Kebun Kelapa Sawit Dipanen Cuma-Cuma
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved