Selasa, 23 April 2024  
 
Bupati Kampar Hadiri RUPS Bank Riau Kepri

RL | Riau
Senin, 21 Juni 2021 - 15:22:25 WIB


TERKAIT:
   
 
Pekanbaru | Tiraskita.com - Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto SH yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs. Yusri M.Si memgkuti Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di Gedung Dang Merdu Bank Riau Kepri di Pekanbaru Jumat, 18/06. RUPS juga diikuti seluruh pemegang saham. RUPS ini mambicarakan terhadap pelaksanaan tahun buku 2020 serta program tahun 2022, serta membicarakan terhadap pejabat direksi di PT Bank Riau Kepri dan hal-hal lain mengenai usulan dari masing-masing pemegang saham dalam mengusulkan beberapa jabatan yang kosong.

Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs. Yusri, M.Si yang didampingi Asisten Perekonomian dan Pembangunan Ir. Suhermi menyampaikan RUPS Luar Biasa tahun 2020 ini membahas diantaranya ada penambahan saham dari Kabupaten/Kota dan peserta rapat juga telah memutuskan penambahan saham dalam bentuk tanah, dan ada penambahan laba untuk masing-masing Kabupaten/Kota.

“Melihat laba yang akan diperoleh apabila Kabupaten Kampar menambah saham, besar kemungkinan Kabupaten Kampar akan menambah saham untuk Bank Riau Kepri”ucap Yusri.

Ditambahkan Yusri, Bank Riau Kepri ini adalah Bank milik Provinsi Riau, telah diadakan Kesepakatan bersama seluruh peserta RUPS diberikan angka yang sama dan keuntungan dibagi secara proposional sesuai saham yang diberikan kepada Bank Riau Kepri diluar Laba. Yusri juga menyampaikan ada kesepakatan tentang kemitraan yang disampaikan kepada pemegang saham.

Yusri juga memaparkan, RUPS luar biasa ini juga membahas tentang kekosongan beberapa jabatan diantaranya ada tiga yakni pertama Komisaris Utama, dan masing-masing pemegang saham memberikan dua nama, selain itu ada jabatan Direktur kepatuhan, dan yang terakhir Direktur Independen.

“Dalam RUPS Luar Biasa ini ada tiga jabatan kosong yang masing-masing pemegang saham mengusulkan dua nama untuk dibahas dalam RUPS selanjutnya dan akan disegera ditentukan” kata Yusri

Sekda juga mengatakan keberadaan Bank Riau Kepri ini diharapkan menjadi penyatu dan Bank Riau Kepri ini akan dipertahankan keberadaannya, dan Kabupaten Kampar akan menambah sahamnya karena pada tahun 2022 ini, laba yang akan diterima Kabupaten Kampar mencapai lebih 24 Milyar apabila Kabupaten Kampar menambah sahamnya di Bank Riau Kepri ini.

Semoga Bank Riau Kepri terus dapat mengembangkan sayap, harapan kita dengan berkembang dan majunya BRK dapat memberikan tambahan pada Pemegang saham khususnya Kabupaten Kampar ” Kata Yusri.

Diakhir keterangan Yusri menyampaikan yang memiliki saham kecil akan berupaya menambah sahamnya, diharapkan dengan semakin berkembangnya saham di Bank Riau Kepri akan menambah laba yang akan diterima Kabupaten/Kota sebagai pemegang saham” Tutup Yusri (Diskominfo Kampar)



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Kamis, 25 Juni 2020 - 19:58:24 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon Salurkan Paket Sembako Untuk Warga Terdampak Covid-19
    Kamis, 23 Juni 2022 - 12:35:19 WIB
    Dalami Subtansi Raperda Penyelenggaraan Perempuan Pansus V Kunjungi DP3AKB Jateng
    Senin, 26 April 2021 - 22:20:29 WIB
    Khairuddin Siregar Hentikan Sayembara Berhadiah Uang Ratusan Juta untuk Cari Istrinya
    Kamis, 07 November 2019 - 20:58:49 WIB
    RAKER BERSAMA KOMISI IV DPR RI, KKP JABARKAN PROGRAM PRIORITAS PRESIDEN
    Kamis, 03 Desember 2020 - 17:12:53 WIB
    Terkait Adanya Dua Pengurus DPW MOI yang Mundur, Sekjen MOI Bilang Begini
    Selasa, 29 Desember 2020 - 12:57:20 WIB
    Oknun Polisi Terduga Pemerasan, Kasusnya Bikin Malu Polri
    Sabtu, 09 April 2022 - 14:26:35 WIB
    Diskes Jadwalkan Vaksinasi Meningitis CJH 11-15 April
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 12:03:19 WIB
    DIRGAHYU REPUBLIK INDONESIA
    Sempena HUT RI Ke 75 Tahun 2020, TP PKK Kampar Bagi-bagi Masker
    Rabu, 01 September 2021 - 12:53:38 WIB
    Belajar Tatap Muka Tetap Mengacu Kebijakan Kemendikbud
    Senin, 08 Maret 2021 - 07:47:42 WIB
    Berapa Passing Grade Lowongan CPNS 2021?
    Rabu, 15 Juli 2020 - 13:28:39 WIB
    Komandan Korem 142/Tatag Serahkan Tunggul Yonif 721/Makkasau ke Brigif 11/ Badik Sakti
    Kamis, 01 April 2021 - 17:59:14 WIB
    Jalin Kerjasama Dibidang Hukum Bupati,
    Pengadilan Agama dan Kemenag Meranti Teken MoU
    Rabu, 08 Juni 2022 - 10:52:46 WIB
    PHR Buka Program Magang Kerja untuk Anak Riau
    Minggu, 14 Januari 2024 - 13:49:50 WIB
    Gubernur Riau Silaturahmi bersama Masyarakat Desa Aliantan Rohul
    Senin, 18 Januari 2021 - 13:12:57 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Memberikan Tali Asih Kepada Masyarakat Kurang Mampu di Desa Binaan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved