Selasa, 16 April 2024  
 
H. Zukri : Pemerintah Harus Lengkapi Alat Pelindung Diri Tenaga Medis Secepatnya

Riswan L | Riau
Selasa, 24 Maret 2020 - 19:31:18 WIB

Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau H.Zukri.
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, Tiraskita.com - Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau H.Zukri minta pemerintah percepat penyediaan Alat Pelindung Diri (APD) untuk tenaga medis terhadap penanganan Corona Virus Diesease (COVID-19).

Hal ini disampaikan H. Zukri Diruang kerjanya selasa, (24/03/20).

Ia berharap para pejuang medis dilengkapi dengan pelindung diri yang memenuhi standar kerja, dikatakannya karna tim medis juga menjadi juru kunci pada penanganan kasus virus corona saat ini.

"Kita berharap pejuang - pejuang medis dilengkapi dengan peralatan pelindung yang Memenuhi standar seperti masker bedah, baju, dan alat pelindung diri lainnya". ungkap H. Zukri.

"Semoga pemerintah mempercepat perlengkapan tim medis ini, karna tim medis ini menjadi juru kunci terhadap penanganan covid-19 ini". Ungkap ketua DPD PDI Perjuangan ini.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  • Danrem 072/Pmk Menerima Audensi Himpunan Mahasiswa Islam UIN Sunan Kalijaga DIY
  • Pemkot Cimahi: Stok Pangan Menjelang Lebaran Di Pastikan Aman
  • Pangdam IV/Diponegoro : Hidup Harus Dinikmati dan Disyukuri
  • Tekan Inflasi, Pemerintah Kabupaten Kampar Gencar Laksanakan Kegiatan GPM
  •  
     
     
    Sabtu, 18 Juli 2020 - 09:00:47 WIB
    LAWAN COVID-19
    Sebelum Terapakan Sanksi, Jabar Sediakan Masker untuk Masyarakat
    Selasa, 17 Januari 2023 - 11:30:33 WIB
    Terungkap! Duit Suap Miliaran Untuk PeJabat MA di Bagi-bagi di Depan Lift Kantor MA
    Rabu, 16 Juni 2021 - 22:08:30 WIB
    Kapolda Riau Pimpin Sertijab di Jajaran Polda Riau
    Kamis, 27 Januari 2022 - 18:46:16 WIB
    Wakil Bupati Ramah Tamah Bersama Pangkosekhudnas III
    Rabu, 03 Juni 2020 - 14:26:04 WIB
    Pegawai Harus Semangat Dalam Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat
    Bupati Kampar Pinta Tingkatkan Pelayanan Masyarakat, Tahun Ini Kantor Disdukcapil Akan Dibangun
    Rabu, 23 Juni 2021 - 08:00:59 WIB
    Usai Diperiksa Kejaksaan, Kadispora Tangsel Hendak Pukul Wartawan saat Diwawancara
    Selasa, 09 Juni 2020 - 18:39:54 WIB
    Danlantamal XI Merauke Pimpin Pengukuhan Wadan & Aslog Danlantamal XI
    Selasa, 20 September 2022 - 08:29:49 WIB
    Tanggap Darurat Narkoba, Polda Riau Akan Launching Aplikasi Sikat Narkoba
    Kamis, 07 Mei 2020 - 07:30:50 WIB
    Imbas Corona, Pilot Pesawat Ini Alih Profesi Jadi Pengantar Makanan
    Senin, 20 Desember 2021 - 19:17:16 WIB
    Rutan Kelas I Tangerang Kedatangan Kepala Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Banten
    Kamis, 11 Agustus 2022 - 14:49:20 WIB
    Jokowi ke Petani: Rawat Kelapa Genjah, Nanti Saya Cek Lagi
    Sabtu, 24 September 2022 - 18:34:54 WIB
    Kunjungan Kerja Menkumham ke Riau, Yasonna Minta Maksimalkan Pelayanan Hukum dan Ham
    Selasa, 19 Mei 2020 - 15:28:26 WIB
    Menjadi Perhatian Seluruh Dunia
    Dibully..........Bocah Penjual Jalangkote, Kini Dapat Beasiswa dan Motor dari Gubernur
    Kamis, 21 Desember 2023 - 10:16:49 WIB
    PMI Pekanbaru Salurkan Bantuan Sembako kepada Korban Banjir di Rumbai
    Sabtu, 19 Desember 2020 - 12:12:15 WIB
    Terduga Teroris Upik Lawanga Diperintah Buat Senjata Api Sejak Agustus 2020
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved