Jum'at, 26 April 2024  
 
Begini Peringatan Puncak Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2021 di Riau

RL | Riau
Sabtu, 16 Oktober 2021 - 09:37:12 WIB

Wakil Gubernur Riau (Wagubri) Edy Natar Nasution membuka acara Peringatan Puncak Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS) tahun 2021.
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRAKITA.COM - Wakil Gubernur Riau (Wagubri) Edy Natar Nasution membuka acara Peringatan Puncak Hari Kesehatan Jiwa Sedunia (HKJS) tahun 2021. Kegiatan ini ditaja oleh Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Tampan provinsi Riau, Jumat (15/10/2021).

Peringatan HKJS 2021 digelar di Aula Rehabilitasi Napza Rumah Sakit Jiwa Tampan. Memilih tema "Mental Health In An Unequal Word". Dengan sub tema Nasional yaitu, "Kesetaraan Kesehatan Jiwa Untuk Sesama".

Edy Natar menyebut, acara peringatan HKJS 2021 memiliki makna penting dalam rangka mengangkat harkat dan martabat orang dengan gangguan jiwa.

"Tema acara ini sesuai dengan harapan Pemerintah provinsi Riau, melalui Visi dan Misi Gubernur dan Wakil Gubernur Riau. Untuk mewujudkan Riau yang Berdaya Saing, Sejahtera, Bermartabat dan Unggul di Indonesia tahun 2024," katanya.

Ia menyampaikan, bahwa pengembangan RSJ Tampan provinsi Riau mengalami kemajuan yang cukup signifikan. Baik dari sektor pengembangan sarana dan prasana, maupun Sumber Daya Manusia.

"Hal ini tentu dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan jiwa secara optimal bagi pasien ODGJ yang dilayani oleh Rumah Sakit Jiwa Tampan Provinsi Riau,"kata Edy Nasution

Ia menjelaskan, pasien ODGJ memiliki hak yang sama dalam aspek pelayanan kesehatan sebagai wujud kepedulian Pemerintah provinsi Riau.

Usai membuka HKJS 2021, Wagubri melakukan peninjauan bazar hasil karya pasien rehabilitasi. Berupa hasil panen, karya-karya berupa asesoris dan karya lainnya.

Wagubri Edy Nasution juga melakukan peninjauan vaksinasi pasien ODGJ, peninjauan green hospital, kebun hidroponik rehabilitasi Napza RSJ Tampan, dan sekaligus panen tanaman hidroponik secara simbolis.

Saat kegiatan berlangsung, Wagubri Edy Nasution, didampingi Direktur RSUD Arifin Achmad provinsi Riau, Nuzelly Husnedi, dan Direktur Rumah Sakit Jiwa Tampan Haznelli Juita



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Senin, 12 Oktober 2020 - 18:55:23 WIB
    Boni Hargens Ungkap Dua Kelompok Massa Penolak UU Ciptaker
    Rabu, 03 November 2021 - 13:20:27 WIB
    SIARAN PERS : DPP.GPSH : SUDAH SAATNYA NEGARA TERAPKAN HUKUMAN MATI BAGI KORUPTOR
    Rabu, 09 Desember 2020 - 10:11:58 WIB
    LAWAN COVID-19
    Jabar Terima Produk Inovasi untuk Penanganan COVID-19 dari Kemenristek
    Sabtu, 18 April 2020 - 16:01:35 WIB
    DAMPAK VIRUS CORONA
    Harga Minyak Dunia Anjlok, Pertamina Bisa Beri Kompensasi ke Masyarakat Terdampak Corona
    Rabu, 03 Februari 2021 - 17:40:39 WIB
    Kapolda Riau Ikuti Khotmil Qur'an dan Silaturahmi di Masjid Jami' Air Tiris Kampar
    Selasa, 16 Juni 2020 - 10:47:09 WIB
    Legalitas Kepemilikan Tanah
    Bupati Kampar Serahkan Sertifikat Tanah Program Tora Tahun 2020
    Kamis, 01 April 2021 - 15:44:44 WIB
    Jalin Silaturahmi dan Kemitraan
    DPC PWRI Dumai Audiensi ke Wilmar Group
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 15:41:30 WIB
    LAWAN COVID-19
    Pemulihan Pasca-Pandemi Covid-19 Prioritas Dalam KUPA-PPAS
    Senin, 13 Juli 2020 - 20:40:11 WIB
    Lagi, KPK Geledah Kantor Bupati Lampung Selatan
    Senin, 19 Oktober 2020 - 08:46:20 WIB
    Waduh! Oknum Polisi di Rohil di Tangkap Edarkan Narkoba
    Minggu, 19 April 2020 - 10:28:10 WIB
    DAMPAK VIRUS CORONA
    Bhayangkari Kampar Sumbang 200 Paket Nasi Kotak Bagi Masyarakat Terdampak Covid-19
    Senin, 31 Mei 2021 - 18:05:15 WIB
    KOMSOS Sebagai Sarana Kebersamaan Babinsa Dengan Masyarakat Desa
    Minggu, 26 September 2021 - 08:49:20 WIB
    Pangdam III/Siliwangi Buka Dikmaba TNI AD TA 2021
    Senin, 03 Mei 2021 - 07:46:34 WIB
    DPRD Jabar Berikan 66 Rekomendasi Terhadap LKPJ Gubernur Akhir Tahun Anggaran 2020
    Sabtu, 13 Maret 2021 - 23:11:26 WIB
    Oknum Desertir dari Polres Padang Panjang Tembak Orang di Pekanbaru
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved