Jum'at, 19 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Kodim 0303 Bengkalis Bagikan Sembako Setiap Hari Jumat, Selama Wabah Covid-19

Riswan L | Riau
Jumat, 01 Mei 2020 - 15:46:32 WIB


TERKAIT:
   
 
BENGKALIS,Tiraskita.com - Maraknya wabah Covid-19, yang melanda Indonesia pada umumnya, khususnya Kabupaten Bengkalis. Kodim 0303/Bengkalis memberi bantuan berupa sembako kepada masyarakat kurang mampu, LSM dan Wartawan di Markas Kodim 0303/Bengkalis, Jalan Bantan, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis Riau.

Komandan Kodim 0303/Bengkalis yang diwakili oleh Kasdim Mayor Inf Dedyk Wahyu Widodo S.Sos, mengatakan dengan keadaan sulit seperti saat ini kami para jajaran Kodim 0303/Bengkalis berbagi kepada masyarakat, wartawan serta LSM yang bertugas di Bengkalis dengan bantuan berupa sembako.

"Bantuan sembako ini merupakan bentuk kepedulian Kodim 0303/Bengkalis kepada masyarakat, khususnya wartawan Bengkalis karena rekan-rekan wartawan yang selama ini telah menjalin kerjasama dan terus menjadi kontrol sosial di kalangan masyarakat dalam memberikan informasi aktual dan faktual terkait perkembangan wabah Covid-19 di Kabupaten Bengkalis," ungkap Kasdim

Lebih lanjut orang nomor dua Kodim 0303/Bengkalis itu juga mengatakan bahwa wartawan telah berperan aktif dalam menginformasikan dan ikut terjun langsung ke lapangan meliput pemberitaan yang berkaitan dengan Covid-19 ini dan rekan-rekan wartawan juga menjadi salah satu profesi yang juga merasakan dampak dari Covid-19 tersebut.

"Wartawan merupakan profesi yang sangat penting dalam publikasi informasi terkini perihal perkembangan kondisi penanganan dan pencegahan Covid 19 di Kabupaten Bengkalis, khususnya Riau," kata Kasdim.

"Kami berharap bantuan ini dapat meringankan beban rekan-rekan Wartawan dan Masyarakat dengan keadaan seperti saat ini yang melanda Negeri Junjungan yang kita sayangi, dan Bantuan sembako ini berjalan setiap hari jumat, selama wabah covid-19", tutur Kasdim.

Kemudian, Eris salah satu wartawan yang bertugas di Kab. Bengkalis mengucapkan terima kasih kepada Kodim 0303/Bengkalis atas kepeduliannya dan telah memikirkan nasib awak media yang saat ini juga terkena dampak dari covid 19.

"Saya pribadi dan sekaligus mewakili rekan-rekan seprofesi mengucapkan ribuan terima kasih kepada Kodim 0303/Bengkalis atas kepeduliannya terhadap kami rekan-rekan media, semoga kerjasama antar Kodim dan wartawan terus terjalin dengan baik," ungkap Eris.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  • Danrem 072/Pmk Menerima Audensi Himpunan Mahasiswa Islam UIN Sunan Kalijaga DIY
  •  
     
     
    Kamis, 10 September 2020 - 16:06:09 WIB
    LAWAN COVID-19
    Polres Simeulue Kampanye Prokes dan Pembagian 8000 Masker Serentak Di Jajaran
    Kamis, 24 Maret 2022 - 20:52:31 WIB
    Muslimawati Catur : Robah Sampah Sebagai Sumber Ekonomi Keluarga
    Selasa, 27 Juli 2021 - 11:15:06 WIB
    DLHK Fokus Benahi TPA Muara Fajar
    Jumat, 22 April 2022 - 12:30:16 WIB
    Danlanud S Sukani Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya Tahun 2022
    Jumat, 25 Juni 2021 - 11:17:38 WIB
    Diduga Oknum Jaksa Memeras Bupati Kuansing, Ini Kata Kejati
    Kamis, 21 Januari 2021 - 09:42:34 WIB
    Sekda Pekanbaru: Gaji ASN Segera Cair
    Kamis, 11 Februari 2021 - 22:35:25 WIB
    Dua Pria Pelaku Kasus Narkoba Diciduk Polsek Teluk Mengkudu
    Rabu, 27 Oktober 2021 - 08:03:15 WIB
    Harus Ada Pansus BUMD
    Senin, 28 September 2020 - 12:40:15 WIB
    Jokowi: Kesembuhan Covid-19 RI Masih di Bawah Rata-rata Dunia
    Senin, 04 Oktober 2021 - 13:51:31 WIB
    Polsek Kampar Kiri Amankan Pelaku Pengancaman Menggunakan Senjata Tajam
    Rabu, 24 Agustus 2022 - 17:29:28 WIB
    RL
    Pemkot Cimahi Adakan Pelatihan Tim Reaksi Cepat (TRC) Penanganan Bencana
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 20:47:40 WIB
    Kebun Sawit Terlanjur Ditebangi, MA Putuskan Eksekusi Lahan di Riau Tidak Sah
    Senin, 06 September 2021 - 16:32:18 WIB
    TNI AL Kodiklatal Gelar Serbuan Vaksin Masyarakat Maritim Tanjung Perak Surabaya
    Kamis, 06 Februari 2020 - 17:12:59 WIB
    Advokat Ferari Riau Angkatan Pertama Dilantik
    Minggu, 02 Mei 2021 - 22:52:42 WIB
    Penyebaran Covid-19 di Riau Mengkhawatirkan
    LAMR Ajak Masyarakat Kompak Dukung Larangan Mudik
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved