">
Minggu, 28 April 2024  
 
Asisten I Setdaprov Riau Ingin Pantun Dikembangkan ke Seluruh Daerah

Kah | Riau
Rabu, 08 Maret 2023 - 18:33:26 WIB

Asisten1
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,- Asisten I Setdaprov Riau, Masrul Kasmy menginginkan budaya pantun tidak hanya eksis diperkotaan saja, namun juga harus dikembangkan sampai ke kabupaten/kota yang ada di Riau. 

Hal itu karena Radio Republik Indonesia (RRI) bersama Radio Televisi Malaysia (RTM) dan Radio Televisi Brunei Darussalam (RTB) telah melakukan produksi bersama Program Pantun Tiga Negara Serumpun, yang mana tahun ini dipusatkan di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Riau (UIR), Rabu (8/3/2023). 

Dengan adanya kegiatan itu, Masrul Kasmy berharap nantinya bisa dikembangkan hingga keseluruh daerah, sehingga pantun semakin eksis ditengah maraknya perkembangan teknologi saat ini. 

"Kami atas nama Pemprov Riau mendukung kegiatan ini, dan nanti diharapkan akan berkembang pada hal-hal yang sangat positif ke pembangunan daerah," ujar Masrul Kasmy. 

Sebagai kegiatan yang dinilai memberikan banyak dampak positif, Masrul Kasmy berharap pergelaran berbalas pantun tetap berlanjut kedepannya. Guna menjadikan budaya pantun lebih disenangi oleh seluruh masyarakat negeri Melayu. 

Hal senada juga disampaikan Direktur Program dan Produksi RRI, Mistam menyebut bahwa Radio Republik Indonesia (RRI) selain mempunyai tugas memberikan edukasi kepada masyarakat, juga akan selalu berusaha untuk melestarikan dan mengembangkan budaya yang ada di tanah air agar tidak terkikis oleh perkembangan zaman. 

Seperti diketahui, Provinsi Riau memiliki beragam budaya dan suku, yang paling populer dikenal khalayak ramai yaitunya pantun, bahkan UNESCO telah menetapkan pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB). 

Karenanya, Mistam mengaku akan terus melestarikan dan mengembangkan budaya yang ada tak terkecuali pantun. 

Pergelaran Berbalas Pantun Tiga Negara Serumpun ini, sebutnya juga merupakan salah satu upaya RRI dalam mengembangkan budaya pantun agar tetap digemari khususnya oleh generasi muda. 

"RRI juga selalu berusaha melestasikan dan mengembangkan budaya agar tidak terkikis oleh perkembangan zaman," jelas Mistam. 

Sumber :
Mediacenter Riau/nv


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Selasa, 23 Maret 2021 - 15:42:53 WIB
    Perusahaan Milik Suami Puan Garap Proyek Pipa Rp 4,3 Triliun Pertagas
    Rabu, 18 Agustus 2021 - 09:19:02 WIB
    Wali Kota Pekanbaru Pimpin Langsung Upacara Peringatan HUT RI ke-76
    Kamis, 01 Desember 2022 - 10:44:01 WIB
    Dekorasi Natal di Jalan-Balkot Solo, Walikota Solo Gibran Pasang Badan Jika Diprotes
    Rabu, 22 April 2020 - 22:24:41 WIB
    Narkotika
    Oknum PNS Ditangkap Di Pos Pemantau dan Pemeriksaan Covid-19
    Kamis, 30 April 2020 - 18:46:21 WIB
    Karya Menarik
    Tingkatkan Ekonomi Kerakyatan, Rohil Mulai Budidayakan Sektor Pertanian
    Jumat, 23 Juli 2021 - 10:54:15 WIB
    Banyaknya Aduan Dari Masyrakat H. Sulaiman, SS.MH, Melakukan Sidak ke RSUD Dr. Pratomo
    Selasa, 13 April 2021 - 09:45:00 WIB
    KPK Akui Kehilangan Truk Angkut Barang Bukti Kasus Suap Ditjen Pajak Kemenkeu
    Senin, 18 Juli 2022 - 12:38:41 WIB
    Survei Capres 2024 Poligov: Ganjar Tertinggi, Disusul Prabowo dan Ridwan Kamil
    Kamis, 02 Desember 2021 - 09:53:58 WIB
    Apindo Jatim Akan Gugat UMK 2022, Tak Semua Perusahaan Mampu Membayar Kenaikan Upah
    Kamis, 02 April 2020 - 12:52:48 WIB
    Kabar Hoaks
    Informasi Bahwa Kota Pekanbaru Akan Terapkan Lockdown Pada 7 April, Itu Hoaks
    Minggu, 28 Februari 2021 - 13:34:54 WIB
    Edy Sumardi : Hadirnya Virtual Police, Untuk Wujudkan Medsos Yang Sehat dan Bersih
    Senin, 11 Oktober 2021 - 15:36:15 WIB
    Bupati Kampar Apresiasi Gebyar Seni Budaya Desa Tri Manunggal Kecamatan Tapung
    Minggu, 14 November 2021 - 16:09:44 WIB
    SIARAN PERS : DPP.GPSH DESAK KAPOLRI TINDAK OKNUM POLRI PENTEROR KORBAN MAFIA TANAH
    Kamis, 21 Desember 2023 - 23:29:05 WIB
    Kenang Jasa Pahlawan, Pemprov Akan Bentuk Museum Perjuangan
    Selasa, 01 Desember 2020 - 19:41:20 WIB
    DKPP Akan Periksa Anggota KPU Rokan Hilir dan Seorang Penyelenggara ADHOC
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved