Rabu, 24 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Bupati Kampar Apresiasi PT. HK Bantuan 2.650 Paket Sembako Ke Masyarakat.

Riswan L | Riau
Sabtu, 23 Mei 2020 - 10:28:53 WIB


TERKAIT:
   
 
Rumbio Jaya, Tiraskita.com - Bupati Kampar, H. Catur Sugeng Susanto, SH memberikan Apresiasi kepada PT. Hutama Karya Corporate karena telah memberikan perhatian kepada masyarakat Kabupaten Kampar yang dilalui trase jalan tol dengan memberikan 2.650 paket sembako untuk masyarakat di Tiga Belas Desa yang ditutup dengan pemberian 200 paket Sembako di Desa Bukit Keratai.

Penyerahan bantuan paket sembako yang diserahkan di Aula Kantor Desa Bukit Keratai tersebut, juga dihadiri oleh Kapolres Kampar, Muhammad Kholid, Kadiskes Dedy Sambudi, Manager Teknik HK, Muhammad Razy dan Camat Rumbio Jaya, Tomi Fernandes, Kepala Desa Bukit Keratai Zainuddin Pakpahan,Jumat (22/5).

Ditambahkan Catur, dengan adanya pandemi covid ini, HK telah memberikan kontribusi yang sangat baik kepada masyarakat Kabupaten Kampar, dengan membantu Pemerintah bahu-membahu menangani dampak mewabahnya corona di Kabupaten Kampar.

” saya sangat bersyukur, perusahaan -perusahaan di Kabupaten Kampar , mau bekerjasama bersama pemerintah untuk membantu masyarakat terkait dampak covid ini, semoga kebersamaan dalam menghadapi bencana ini terus terjalin ampai bencana ini berakhir.

Sementara itu, Manager Teknik HK, Muhammad Razy, dalam sambutannya mengatakan bahwa, penyerahan bantuan ini, merupakan salah satu komitmen HK Corporate dalam masa pandemi covid untuk terus membantu masyarakat, khususnya pada daerah yang berdekatan dengan trase jalan tol.

Selain itu, kami juga tergerak karen melihat, betapa semangatnya Bapak Bupati Kampar yang terjun langsung ke lapangan memberikan bantuan kepada warganya.(Diskominfo Kampar)

Razy juga mengatakan bahwa, tidak hanya sembako, HK juga telah menyalurkan APD dan masker untuk tenaga medis di RSUD Bangkinang.(Diskominfo Kampar)***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Senin, 14 Maret 2022 - 16:06:31 WIB
    Menkumham Yasona Laoly Menangkan Kejuaraan Menembak Danpaspampres Cup 2022
    Rabu, 18 Mei 2022 - 11:29:38 WIB
    H.Arif Hamid Rahman Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan
    Jumat, 06 Agustus 2021 - 12:57:54 WIB
    Polsek Pantai Cermin Monitoring Vaksinasi Covid-19 untuk Masyarakat Umum
    Selasa, 27 Juni 2023 - 12:35:26 WIB
    Anjangsana Kepada Purnawirawan Polri oleh Dansatbrimob Polda Kalbar
    Jumat, 18 Februari 2022 - 08:53:14 WIB
    Mantan Ketua DPRD Kota Cimahi Diduga Tidak Memahami Studi Komporatif Wartawan Yang Dia Gagas Sendiri
    Rabu, 13 April 2022 - 21:28:35 WIB
    Danlanud S Sukani, Bersama Forkopimda Turut Sambut Kunker Presiden Di Cirebon
    Senin, 18 Oktober 2021 - 11:10:31 WIB
    Prestasi PON Papua Bukti Kemajuan, Siap Lanjut Gelaran Peparnas
    Sabtu, 03 April 2021 - 11:31:02 WIB
    Banding Ditolak,
    Eks Kalapas Sukamiskin Tetap Divonis 3 Tahun Penjara
    Senin, 21 Februari 2022 - 13:01:56 WIB
    Presiden Tegaskan Empat Arahan pada Rakernas 50 Tahun Basarnas
    Senin, 16 Maret 2020 - 20:18:26 WIB
    H. Zukri Memberikan Himbauan Maklumat Untuk Menghadapi Virus Corona
    Ketua DPD PDI Perjuangan Riau H. Zukri Ajak Masyarakat Waspada Virus Corona
    Senin, 26 Oktober 2020 - 23:33:31 WIB
    Jokowi Minta Harga Vaksin Covid-19 Terjangkau Oleh Masyarakat
    Senin, 26 Oktober 2020 - 23:14:04 WIB
    Wali Kota Tasikmalaya Ditahan KPK, Ridwan Kamil : Jadi Pelajaran Paslon Pilkada
    Sabtu, 19 Desember 2020 - 11:52:31 WIB
    Tarif Fantastis Prostitusi Artis TA Rp 75 Juta, Begini Penjelasan Sosiolog
    Rabu, 20 Mei 2020 - 16:47:33 WIB
    Jasa Marga Pastikan Keamanan Dan Keselamatan Pengguna Jalan
    Penyelesaian Penanganan Dampak Longsor di Jalan Tol Cipularang Km 118 Sudah Selesai
    Senin, 21 Juni 2021 - 15:22:25 WIB
    Bupati Kampar Hadiri RUPS Bank Riau Kepri
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved