Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Penggelapan 1 Unit Mobil Toyota Avanza
Sat Reskrim Polres Simeulue, Berhasil Tangkap Diduga Pelaku Penggelapan Mobil

Riswan L | Hukrim
Senin, 29 Juni 2020 - 11:37:27 WIB


TERKAIT:
   
 
Simeulue, Tiraskita.com - Tim Resmob bersama Anggota Unit pidum
dari Sat Reskrim Polres Simeulue yang dikendalikan oleh Komandan Tim
IPDA Hendra Jamiswar, S.H., M.H., berhasil menangkap seorang pria
berinisial FT alias AD(21) Ex Pelajar, warga Desa Karang Berombak
Kecamatan Medan Barat Kota Medan Sumatra Utara.

Penangkapan
tersebut atas berdasarkan Laporan dari Korban Sdri Risfanita(42), Ibu
rumah tangga warga Desa Suka Jaya Kecamatan Simeulue dengan Nomor LP NO :
Lp.B / 16 / V/ 2020 /Spkt/ Aceh/ Res Simeulue, tanggal 08 Mei 2020 yang
lalu.

Pria tersebut ditangkap dalam kasus yang diduga telah
melakukan Tindak Pidana penggelapan terhadap 1 unit mobil Toyota Avanza
BL 1070 S, di Desa Suka Jaya Kecamatan Simeulue Timur Kabupaten Simeulue
Aceh yang terjadi pada hari Minggu tanggal 03 Mei 2020 yang lalu

Kapolres
Simeulue AKBP Agung Surya Prabowo, S.I.K., yang diwakili Oleh Kasat
Reskrim IPDA Muhammad Rizal, S.E., S.H., melalui Dantim IPDA Hendra
Jamiswar, S.H., M.H., kepada Awak media dan Paur Humas Polres Simeulue
menjelaskan," yang diduga Sipelaku FT bersama dengan Satu orang temannya
inisial BD (35) asal Sumatra utara Medan itu, melakukan Modus Kejahatan
dengan cara mendatangi rumah korban, kemudian merental mobil korban
selama 3 (tiga) hari, dengan alasan ingin memperbaiki jaringan listrik
di Kecamatan Alafan Kabupaten Simeulue..

"Kemudian pelaku bersama
BD (DPO) membawa mobil tersebut ke Medan dan saat ini mobil tersebut
telah dijual menurut informasi dari korban,” terang IPDA Hendra.

Dari
hasil penyelidikan Tim Resmob dan anggota Pidum dilapangan, IPDA Hendra
Selaku Komandan Tim mengatakan," dari hasil imformasi yang kami dapat
bahwa pelaku berada di rumahnya di Desa Karang berombak Kecamatan Medan
Barat Kota medan Sumatra Utara. Kemudian Kami berhasil melakukan
penangkapan terhadap pelaku di Rumahnya itu pada hari Senin tanggal 22
juni 2020 sekira pukul 15.00 wib.

"Selanjutnya Pelaku kami amankan dibawa ke Kantor Sat Reskrim Polres Simeulue guna dilakukan proses penyidikan lebih lanjut.

“Setelah
di lakukan interogasi pelaku mengakui bahwa benar telah melakukan
tindak pidana penggelapan, dan Mobil tersebut telah dijualnya (dalam
penyelidikan) ” terang Hendra Selaku Komandan Tim Resmob dari Sat
Reskrim Polres Setempat.(AA)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pemprov Riau Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2023
  • Pemprov Riau Berikan Santunan untuk 150 Anak Yatim
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  •  
     
     
    Kamis, 25 Maret 2021 - 12:43:36 WIB
    Polsek Tampan Terapkan Sistem Pelayanan Drive Thru SKCK & LKB
    Kamis, 04 Maret 2021 - 20:13:11 WIB
    H. Zukri Coffee Morning dengan Pimpinan dan Anggota Fraksi DPRD Riau
    Jumat, 22 November 2019 - 17:34:51 WIB
    Festival Seni Budaya Melayu se Riau
    Minggu, 19 April 2020 - 23:14:23 WIB
    UPAYA PENCEGAHAN COVID-19
    Bansos Fornisel sebagai Wujud Dukungan Agar Warga Menunda Pulang Kampung
    Kamis, 02 Juli 2020 - 19:25:45 WIB
    Ketua Yasarini Pengurus Cabang Lanud S Sukani Ikuti Seminar Melalui Web
    Selasa, 19 Desember 2023 - 13:35:47 WIB
    Kapolda Riau Berikan Penghargaan Untuk Gubri dan Forkopimda
    Rabu, 08 Maret 2023 - 18:54:17 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar WORKSHOP Penyusunan Kerangka Ekonomi Makro Daerah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 02:59:46 WIB
    Dihadiri Bupati dan Sekdakab.Rohul Ketua dan Pengurus DPD IPK Rohul Resmi dilantik & Dikukuhkan
    Senin, 04 Mei 2020 - 10:25:47 WIB
    Sini Gali,Ujung Sana Di Lobangi, Begini Jawaban Mardianto Manan
    Rabu, 25 Agustus 2021 - 12:05:43 WIB
    Ditpolairud Polda Banten Bagikan Masker Kepada Masyarakat Anyer
    Jumat, 12 November 2021 - 13:22:33 WIB
    Bersama Forkopimda, Danlanud Sugiri Sukani Hadiri Festival Rampak Genteng
    Selasa, 02 Maret 2021 - 13:33:40 WIB
    Gubernur Ridwan Kamil Ajak Warga Jabar Lapor SPT Tahunan
    Minggu, 06 Maret 2022 - 11:43:34 WIB
    KPK Akan Kejar Aset Hasil Korupsi Sampai ke Luar Negeri
    Rabu, 07 April 2021 - 21:02:20 WIB
    Kunjungi Natuna, Panglima TNI dan Kapolri tinjau pelaksanaan Vaksinasi
    Rabu, 17 Maret 2021 - 09:53:48 WIB
    Oknum Polisi Pangkat Kompol Bawa 1 Kg Shabu Begitu Ditangkap Meninggal
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved