Sabtu, 20 April 2024  
 
Polisi Temukan Ladang Ganja Seluas 2 Hektare di Kawasan Hutan Lindung Bengkulu

Arif Hulu | Hukrim
Jumat, 18 September 2020 - 20:15:28 WIB

Polisi temukan ladang ganja seluas 2 hektare. (Dok Dirnarkoba Polda Bengkulu)
TERKAIT:
   
 
BENGKULU, tiraskita.com - Sekira 1.500 batang ganja siap panen. Tidak hanya itu, polisi menemukan sekira 250 kilogram (kg) ganja kering, 1 timbangan, 1 senjata api rakitan laras panjang, dan 1 kaleng biji ganja.

Kepala Bidang Humas Polda Bengkulu, Kombes Sudarno mengatakan, penemuan ladang ganja tersebut terungkap setelah adanya informasi dari masyarakat. Salah satu pondok di daerah perbukitan di Kecamatan Sindang Beliti Ulu dicurigai ada ladang ganja.

Untuk menuju ke lokasi, terang Sudarno, polisi musti berjalan kaki selama sekira 7 jam perjalanan dari perkampungan di daerah itu, dengan melintasi areal perbukitan dan hutan.

''Saat di areal kebun kopi yang diselingi tanaman jenis ganja ditemukan sudah ditinggalkan penghuninya,'' kata Sudarno, saat dikonfirmasi Okezone, Jumat (18/9/2020).

Saat dilakukan penggeledahan di pondok, kata Sudarno, ditemukan 250 kg ganja kering, 1 timbangan, 1 senpi rakitan laras panjang, dan 1 kaleng biji ganja. Sementara tanaman ganja siap panen sekira 1.500 batang.

''Tim berhasil mengamankan barang bukti, tanaman ganja, ganja kering, biji ganja, timbangan dan satu pucuk senpi rakitan laras panjang,'' tutur Sudarno.

Sumber : Okezone


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  •  
     
     
    Selasa, 18 Oktober 2022 - 07:26:13 WIB
    H.Memo Hermawan Anggota DPRD JABAR Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan
    Selasa, 23 Februari 2021 - 08:24:56 WIB
    Saat Hearing Berlansung,
    Mawardi Wakil Ketua DPRD Dumai Meradang dan Mengebrak Meja
    Senin, 20 September 2021 - 08:06:16 WIB
    Pangdam I/BB Dampingi Gubsu Lepas Kontingen PON XX/2021 Sumut
    Kamis, 14 Juli 2022 - 11:33:18 WIB
    Mahfud Nilai Banyak Kejanggalan Penjelasan Polri soal Baku Tembak di Rumdin Kadiv Propam
    Senin, 19 Februari 2024 - 10:29:28 WIB
    Penggarong Uang Rakyat Pemkot Surabaya Diduga Kebal Hukum
    Jumat, 28 Januari 2022 - 18:38:39 WIB
    Selain Laksanakan Vaksinasi Tahap 1 Dan 2, Nakes Lanud S Sukani Juga Laksanakan Vaksinasi Dosis 3
    Senin, 20 April 2020 - 11:28:39 WIB
    Pelaksanaan PSSB di Lapangan Amburadul Alias Amatiran
    Pemko Pekanbaru dan Pemprov Riau Terburu-Buru Melaksanakan PSBB DiPekanbaru
    Selasa, 09 Juni 2020 - 11:14:30 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Dampingi Penyaluran BLT DD Edisi Bulan Juni di BS II
    Senin, 14 November 2022 - 11:22:01 WIB
    BUPATI NIAS SECARA RESMI MEMBUKA PELAKSANAAN KEGIATAN FESTIVAL OLAHRAGA REKREASI KABUPATEN NIAS
    Jumat, 04 September 2020 - 12:29:00 WIB
    Koramil 2014/Weru Kodim 0620/Kab Cirebon Fasilitasi Kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh Bagi Pelajar
    Sabtu, 02 Oktober 2021 - 12:27:06 WIB
    Pemkab Tapteng Sampaikan Rancangan KUA-PPAS APBD TA 2022 Kepada DPRD Tapteng
    Rabu, 18 November 2020 - 10:27:49 WIB
    Aksi Pembacokan Sadis di Bandung
    Kamis, 14 Januari 2021 - 23:04:52 WIB
    Bukan Plh Sekdaprov Pertama Divaksin, Tapi Danrem 031 Wirabima
    Sabtu, 11 Juli 2020 - 20:18:37 WIB
    Baguna Perkuat Program Penanggulangan Bencana
    Rabu, 16 Maret 2022 - 19:11:51 WIB
    Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Terima Kunjungan Kanwil Kemenkumham Gorontalo
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved