Sabtu, 27 April 2024  
 
Manfaatkan Lahan Yang Kurang Produktif
Apa Peluang Bisnis ?, Dari Tanaman Serei Wangi

Riswan L | Riau
Rabu, 22 April 2020 - 21:00:21 WIB

Dok : Kepala desa Pulau Sarak dengan didampingi ketua Bumdes melakukan panen Perdana sekaligus melakukan penyuligan
TERKAIT:
   
 
Kampar, Tiraskita.com - Dalam 3 bulan terakhir ini, Kepala desa Pulau Sarak, Kecamatan Kampar , Kabupaten Kampar, Provinsi Riau, Erwin Saputra menciptakan peluang bisnis baru melalui budidaya tanaman Serei Wangi dengan memanfaatkan lahan yang kurang produktif karena ia menilai tanaman Serei Wangi tersebut tidak membutuhkan perlakuan khusus layaknya seperti tanaman lainnya.

Di sela- sela melaksanakan tugas pokok sebagai kepala desa (Kades) dan ia mengajak sejumlah masyarakat dengan melalui badan usaha milik desa (Bumdes) untuk melakukan terobosan baru didesa Pulau Sarak karena dinilai Erwin tanaman serei wangi banyak akan manfaatnya.

Pada hari selasa tanggal 21 April 2020 , Kepala desa Pulau Sarak dengan didampingi ketua Bumdes melakukan panen Perdana sekaligus melakukan penyuligan dengan diikuti pada kegiatan tersebut langsung oleh Kepala Desa (Kades) Pulau Sarak, Erwin Saputra , ketua Bumdes Pulau Sarak, Veri, Dinas Pertanian Kampar, Rifnaldi, STP, Ketua Kelompok Tani (KOPTAN)kampung wangi kampar, Zulhaidi, Kepala Dusun (Kadus) dan anggota kelompok serai wangi.

Kepala desa Pulau Sarak, Erwin Saputra kepada reportaseindonesia.id menuturkan, Bumdes memainkan peran yang penting dalam kegiatan budidaya Serai Wangi dimana Bumdes memberikan modal awal dan tidak hanya itu Bumdes juga memberi modal mulai dari Bibit, Pupuk serta alat penyulingan secara Berskala.

” Saya berharap agar tempat penyulingan ini dapat beroperasi dan dapat menghasilkan minyak yang berkualitas baik sesuai
Standar,Ucapnya.

Orang nomor satu didesa Pulau Sarak ini menjelaskan, Proses penyulingan ini tidak meninggalkan Resida sama sekali sebab Limbah pengolahan Serai Wangi dapat diolah menjadi Produk yang bernilai Ekonomi tinggi dan limbah cair dapat menjadi
Pupuk cair bahkan Bioaktivator.

“Sedangkan limbah padat dapat menjadi bahan pupuk Organik, terangnya.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Senin, 20 Juli 2020 - 10:39:28 WIB
    ADVERTORIAL
    Pasien M, Warga Sungai Rawa Dinyatakan Sembuh Covid-19
    Rabu, 17 Juni 2020 - 11:23:59 WIB
    Bertahun-Tahun Laporan Lembaganya Mengendap
    LSM Minta Keterlibatan Kasmarni Dalam Kasus Hutan Bengkalis Diungkap
    Minggu, 12 Juli 2020 - 09:55:27 WIB
    Lawan Mafia BUMN
    Bara JP Riau Apresiasi Penuh Erick Thohir “Bersihkan BUMN”
    Minggu, 24 Juli 2022 - 17:27:07 WIB
    Danseskoau: Pentingnya Pembinaan Kekuatan dan Implementasi Kepemimpinan TNI AU
    Rabu, 02 Desember 2020 - 23:27:25 WIB
    Mengancam Serta Mengusir Dari Rumah, Ibu Tiri Tempuh Jalur Hukum
    Senin, 01 Januari 2024 - 21:01:25 WIB
    Uniknya Cooling System Satlantas Polres Rohil Bersepeda Demi Sampaikan Pesan Pemilu Damai
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 09:51:00 WIB
    Perpanjangan PPKM, Pemko Pekanbaru Tunggu Putusan Pusat
    Kamis, 04 Maret 2021 - 11:41:46 WIB
    55 Hotspot Terpantau di Riau, Tersebar di 7 Wilayah
    Jumat, 13 Mei 2022 - 18:28:43 WIB
    KORMI Kota Cimahi Berangkatkan Atlek Menuju FORPROV Tingkat Jawa Barat Th 2022
    Kamis, 19 Mei 2022 - 07:47:45 WIB
    Plt.Wali Kota Cimahi Kukuhkan Pengurus Dan Dewan Penasehat FKUB Kota Cimahi
    Rabu, 18 November 2020 - 18:51:49 WIB
    Dengan Omnibus Law, Pemerintah Ingin Kejar Ketertinggalan
    Senin, 20 Juli 2020 - 12:55:29 WIB
    Menuju Era Baru Rimbang Baling Menjadi Taman Nasional
    Sabtu, 22 Mei 2021 - 09:02:38 WIB
    Miliki Narkoba, Warga Pantai Cermin Kanan Diciduk Polsek Pantai Cermin
    Rabu, 18 Agustus 2021 - 09:03:09 WIB
    Kapolres Sergai Hadiri Peringatan HUT Ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2021
    Selasa, 22 September 2020 - 18:48:10 WIB
    Sadis, Ini Kasus Mutilasi di Indonesia, Temuan 180 Potongan Tubuh Manusia Tahun 1981 Masih Misteri
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved