Jum'at, 19 April 2024  
 
Sekda Jabar Tutup Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Angkatan XI 2020

| Jawa Barat
Senin, 16 November 2020 - 10:19:49 WIB


TERKAIT:
   
 
Bandung Barat | Tiraskita.com - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) Setiawan Wangsaatmaja menutup Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 di Masion Pine Hotel, Kabupaten Bandung Barat, Sabtu (14/11/20).

PKN Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 sendiri digelar oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jabar dan Lembaga Administrasi Negara (LAN) Republik Indonesia (RI).

Setiawan berharap peserta PKN Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 mampu mengembangkan diri dan berinovasi.

Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jabar juga ingin berkontribusi meningkatkan indeks inovasi Indonesia. Berdasarkan Global Inovation Index 2020, Indonesia menduduki peringkat ke-85.

“Jadi kita ini kompetitif, tapi kurang inovatif. Inilah bagaimana kita di dalam sistem-sistem pembelajaran ini didorong untuk merancang sebuah yang sifatnya inovasi,” kata Setiawan.
Menurut Setiawan, selain inovasi, para peserta PKN Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 diharapkan untuk berkolaborasi dengan berbagai pihak. Mulai dari pemerintahan, akademisi, sampai media.

Setiawan pun berpesan kepada peserta PKN Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 untuk terus mengasah kemampuan dan kapabilitas.

“Pertama adalah leadership menjadi sangat penting dan terus tumbuh,” ucapnya.

“Kemudian yang kedua, komunikasi dan negosiasi. Jadi komunikasi dan negosiasi ini jangan disepelekan. Yang ketiga adalah memahami IT. Lalu, critical thinking harus ditingkatkan, creativity, project management and design,” imbuhnya.

Kepala BPSDM Provinsi Jabar Dicky Saromi melaporkan, PKN Tingkat II Angkatan XI Tahun 2020 memiliki tema pariwisata, diikuti oleh 40 peserta dari berbagai instansi di Indonesia.(Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  • Danrem 072/Pmk Menerima Audensi Himpunan Mahasiswa Islam UIN Sunan Kalijaga DIY
  •  
     
     
    Selasa, 26 Oktober 2021 - 08:38:04 WIB
    PBB Peringatkan Afghanistan Akan Hadapi Krisis Pangan Parah
    Rabu, 07 September 2022 - 13:34:47 WIB
    Rapat Kerja Pembahasan Perubahan Rancangan PPAS APBD Propinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2022
    Jumat, 04 Desember 2020 - 12:11:45 WIB
    Pemda Provinsi Jabar Dukung Swab Test di Kawasan Industri MM2100
    Senin, 05 Desember 2022 - 15:07:01 WIB
    Surat Klarifikasi Dari LSM Diabaikan Dinas Peternakan
    Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Riau, Diduga Tata Cara Kelola Sapi Di Rahasiakan Ke Publik
    Selasa, 19 Mei 2020 - 11:46:27 WIB
    Acara Serah Terima Jabatan
    AKBP Nurhadi Ismanto S.IK resmi dilantik Jabat Kapolres Rokan Hilir, di MAKO BRIMOB Polda Riau
    Minggu, 22 Maret 2020 - 18:03:38 WIB
    Komisi A DPRD Kampar Turun ke Desa Parit Baru
    Sabtu, 08 Januari 2022 - 12:55:03 WIB
    Jaksa Agung Instruksikan Berantas Mafia Pupuk
    Selasa, 23 Juni 2020 - 06:23:48 WIB
    Bupati Kampar Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Dan Masyarakat Terdampak Covid-19
    Selasa, 14 Juni 2022 - 11:02:47 WIB
    Pj Wali Kota Segera Tindaklanjuti Rekomendasi Pansus LKPj 2021
    Kamis, 25 Februari 2021 - 14:44:48 WIB
    Pemerintah Wajib Terapkan Zona Integritas, WBK dan WBBM
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 09:33:11 WIB
    Massa Amris Gelar Aksi Demo, Awasi UU Cipta Kerja di Sektor Kehutanan, Desak KLHK Transparan
    Minggu, 20 Desember 2020 - 18:46:09 WIB
    Uu Ruzhanul Tinjau Pelaksanaan Pilkades di Kabupaten Bogor
    Jumat, 20 Mei 2022 - 11:45:32 WIB
    Pemkot Cimahi Adakan Peringatan Hari Kebangkitan Nasional
    Kamis, 11 Februari 2021 - 09:14:49 WIB
    Manfaat Buah Kopi yang Menyehatkan, Bisa Cegah Kanker
    Senin, 31 Mei 2021 - 20:21:26 WIB
    Advertorial Pemko Pekanbaru
    Percepat Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19, Walikota Pekanbaru Lepas Mobil Vaksinasi Keliling
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved