Kamis, 02 Mei 2024  
 
Lapas Garut Komitmen Buat Lapas Merdeka dan Bersih Dari Narkoba

Admin | Jawa Barat
Sabtu, 07 Agustus 2021 - 16:54:51 WIB


TERKAIT:
   
 
Garut Jabar | Tiraskita.com - Komitmen Kalapas dalam mencegah masalah  di Lapas. Maka pada hari ini Sabtu 07 Agustus 2021, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Garut kembali menunjukan komitmennya, dalam rangka mewujudkan "ZERO HALINAR" (Handphone, Pungli dan Narkoba). Kegiatan Razia kali ini dipimpin Ka. KPLP (Rd. Ahmad Zaki) beserta Kasi Kamtib (Siddiq Nugroho) dan jajaran pengamanan, telah menggeladah beberapa kamar hunian narapidana, namun tidak ditemukan adanya barang - barang terlarang. 

Kalapas Garut Cristio Nugrho kepada media mengatakan bahwa kegiatan ini selalu rutin dilakukan oleh petugas Lapas untuk pencegahan narkoba masuk ke Lapas.

Kalapas yang selalu disiplin ini  memastikan pihaknya akan terus melakukan pembenahan dari segala bentuk penyimpangan, serta memerintahkan jajarannya untuk lebih meningkatkan penggeledahan dan pemeriksaan terhadap siapapun yang akan memasuki Lapas, guna mencegah masuknya barang-barang terlarang kedalam Lapas Garut.

"Kami senantiasa melakukan antisipasi agar narkoba tidak beredar dan masuk ke lapas,  kami berkomitmen menjadikan Lapas Garut bersih dari Narkoba," tegas Cristio mengakhiri.(Arif)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Paket Proyek PUPR Prov Riau TA 2023 Terindikasi Tidak Sesuai RAB dan Bestek
  • Ahmad Yuzar Resmi Dilantik Jadi Pj Sekda Kabupaten Kampar
  • Kajati Riau Dianugerahkan Gelar Adat, Pj Gubri Sampaikan Ucapan Selamat
  • Mandiri Swalayan Pangkalan Kerinci Memiliki Tempat Perjudian Berkedok Gelper, Dibiarkan?
  • Persiapan Atlet Menuju PON Aceh-Sumut, KONI Riau Terapkan Inovasi Sport Science dan Sport Medicine
  • Kabupaten Bengkalis Peringkat II Dan Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-43 Tahun 2025
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  •  
     
     
    Selasa, 01 November 2022 - 07:19:57 WIB
    Ukraina Minta AS Tekan Israel agar Kirim Senjata untuk Lawan Rusia
    Sabtu, 18 Juni 2022 - 09:27:03 WIB
    Kapolda Riau Terima Gelar Datuk Wira Lela Setia Negeri, M. Iqbal: Ini Anugerah Luar Biasa
    Selasa, 23 November 2021 - 10:31:35 WIB
    Bupati Kampar Lantik Pejabat Dilingkungan Pemkab Kampar
    Rabu, 29 Januari 2020 - 18:59:29 WIB
    Operasikan Rute Domestik Berbasis Satelit, AirNav Efisienkan Rp.10 Miliar Per Bulan
    Rabu, 23 Agustus 2023 - 15:10:10 WIB
    Terima Audiensi dari Fordas Cilamaya Berbunga, Komisi IV Dorong Penyusunan FGD Segera Terealisasi
    Rabu, 10 Juni 2020 - 09:30:02 WIB
    Putra Wajo Komandan Korem 142/Tatag Pertama Berpangkat Brigjen
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 21:08:55 WIB
    Bupati Siak Alfedri Hadiri Musda IV HIMPAUD
    Rabu, 25 Maret 2020 - 17:06:16 WIB
    Wabah Covid-19 Banyak Memakan Korban Jiwa
    Detik-detik Jenazah PDP Corona Dibawa Pulang dan Plastik Dibuka, Begini Nasib Keluarga yang Kontak
    Kamis, 16 April 2020 - 16:53:03 WIB
    Pencegahan Virus Covid-19
    Sterilkan Rumah Ibadah dan Fasilitas Publik Dengan Disinfektan
    Kamis, 11 Agustus 2022 - 14:40:46 WIB
    Heboh!, Penemuan Mayat di Bagasi Alphard
    Kamis, 17 September 2020 - 13:49:50 WIB
    Sorong Dilanda Banjir Dan Longsor, Dua Tewas Tertimpa Material Tanah
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 09:27:26 WIB
    Pemerintah Aceh Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Aceh Utara
    Selasa, 30 Maret 2021 - 14:45:10 WIB
    Langsung Jadi CPNS BPS, Ini Gaji Lulusan Kedinasan STIS
    Selasa, 26 Oktober 2021 - 08:01:17 WIB
    Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah Tingkatkan Pendapatan Asli Daerah
    Selasa, 14 September 2021 - 19:03:42 WIB
    Pangdam III/Siliwangi & Ketua Persit Kck, Sukseskan Vaksinasi Wilayah Garut
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved