Minggu, 28 April 2024  
 
Anggota DPRD Jabar Menjadi Narasumber Dalam Webinar Pendekatan Literasi Regulasi Pemilu

RL | Jawa Barat
Jumat, 17 Desember 2021 - 13:51:51 WIB

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Abdy Yuhana saat menjadi narasumber dalam webinar dengan tema Aktifasi Partisipasi Elektoral Berpengetahuan Mahasiswa : Pendekatan Literasi Regulasi Pemilu yang digelar oleh Fakultas Hukum Universitas Pasundan, Senin
TERKAIT:
   
 
Bandung, Tiraskita.com - Keterlibatan mahasiswa dalam sosialisasi agenda Pemihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 memiliki peranan penting. Hal itu sebagai salah satu upaya persiapan untuk mensukseskan agenda Pemilu yang akan digelar 3 tahun mendatang.

Hal tersebut dikatakan Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Abdy Yuhana saat menjadi narasumber dalam webinar dengan tema Aktifasi Partisipasi Elektoral Berpengetahuan Mahasiswa : Pendekatan Literasi Regulasi Pemilu yang digelar oleh Fakultas Hukum Universitas Pasundan, Senin (29/11/2021).

Abdy menambahkan, melalui agenda tersebut selain menjadi media sosialisasi juga dapat mendongkrak partisipasi para generasi muda dalam Pemilu Tahun 2024.

"Dengan kegiatan yang pesertanya di dominasi oleh mahasiswa, tentunya yang pertama mahasiswa dapat mengetahui lebih awal tentang penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024. Kedua tentunya meningkatkan partisipasi masyarakat dalam menggunakan hak pilihnya"kata Abdy.

Selain itu Abdy pun mengapresiasi, kegiatan webinar tersebut karena menurutnya hal ini bisa menjadi salah satu faktor suksesnya gelaran Pemilu yang akan dilaksanakan 3 tahun mendatang.

"Saya mengapresiasi kegiatan yang digagas oleh Fakultas Hukum Unpas bersama dengan KPU Provinsi Jawa Barat acara yang menyangkut dengan partisipasi masyarakat. Saya lihat tadi pesertanya mencapai 450 orang lebih yang digelar secara hybrid"ucap Abdy.

"Bahwa kegiatan-kegiatan seperti ini, mudah-mudahan bisa terus dilakukan oleh KPU Jawa Barat karena menyangkut dengan kesuksesan Pemilu di Tahun 2024"tambahnya.

Lebih lanjut Abdy menilai, pelibatan perguruan tinggi dalam kegiatan sosialisasi ini dapat mempercepat proses sosialisasi.

"Dilibatkannya perguruan tinggi dalam kegiatan sosialisasi yang diselenggarakan oleh KPU ini tentunya akan secara cepat bisa tersosialisasikan apa yang menjadi agenda KPU khususnya agenda Pemilu Tahun 2024"pungkasnya.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 05:56:24 WIB
    Mahasiswi Cantik Terpesona Kepada Kakek 72 Tahun, Sang Kakek Jago Diranjang
    Senin, 21 Februari 2022 - 12:57:53 WIB
    Farewell dan Welcome Danrem 031/WB, Bentuk Sinergitas TNI-Polri Tanpa Batas
    Selasa, 24 Maret 2020 - 19:18:18 WIB
    BEBERAPA WARGA NIAS MENJADI STATUS ORANG DALAM PEMANTUAN COVID-19
    31 Warga Nias Jadi ODP Covid-19
    Minggu, 03 Mei 2020 - 04:30:21 WIB
    DPRD SIAP BANTU
    Pemko Tidak Tanggap, DPRD Pekanbaru Berikan Catatan Pada Rapat PSBB Jilid I
    Kamis, 31 Desember 2020 - 10:11:38 WIB
    Gubernur-DPRD Jabar Bahas Raperda Penyelenggaraan Perkebunan di Penghujung 2020
    Jumat, 17 Juli 2020 - 15:52:07 WIB
    LAWAN COVID-19
    Gugus Tugas Jabar Perkuat Koordinasi Dengan Institusi Pendidikan Kenegaraan
    Rabu, 09 Juni 2021 - 09:09:46 WIB
    Menteri Sofyan: Ada 11 Pejabat BPN Terlibat Kasus Mafia Tanah
    Senin, 18 Oktober 2021 - 11:17:08 WIB
    Cara Pencegahan dan Pengobatan Gangguan Pendengaran Akibat Paparan Bising
    Rabu, 16 Februari 2022 - 07:32:23 WIB
    Bupati Bakhtiar Harapkan 126 Wisudawan STIT HASIBA Barus Mampu Berkreasi Untuk Masa Depan yang Lebih
    Sabtu, 16 November 2019 - 18:18:42 WIB
    Sungai Adalah Peradaban dan Wajah Kita
    Selasa, 26 Januari 2021 - 21:43:38 WIB
    Hari Ini 133 Kasus Baru Covid-19 di Riau
    Selasa, 24 November 2020 - 12:55:21 WIB
    Jalan Pemuda Meprihatinkan, Adanya di Wilayah Wali Kota Pekanbaru
    Senin, 22 Februari 2021 - 09:06:54 WIB
    PTDI Penuhi Pesanan BELL 412EPI
    Rabu, 26 Februari 2020 - 10:14:16 WIB
    Dubes RI di Kairo mendapat penghargaan
    Dubes RI Kairo Terima Penghargaan sebagai Dubes Terbaik dari Majalah Diplomasi Mesir
    Kamis, 13 Februari 2020 - 10:47:29 WIB
    Terbakarnya Rutan Kabanjahe
    Kebakaran dan Kerusuhan di Rutan Kabanjahe Diduga Karena Hasutan Napi Terjaring Razia Narkoba
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved