Minggu, 28 April 2024  
 
Oleh Soleh : Guru Honorer Masih Minim Perhatian Pemerintah

RL | Jawa Barat
Rabu, 02 Februari 2022 - 12:02:13 WIB


TERKAIT:
   
 
Bandung, Tiraskita.com - Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat H. Oleh Soleh, SH mengahdiri Musda pertama dari Organisasi Sosial yang menampung aspirasi seluruh Guru & Tenaga Kependidikan Honorer Non kategori Usia 35 tahun Keatas (GTKNHK 35+).

Dalam Musda tersebut, Oleh mengaku prihatin atas kondisi guru honorer khususnya yang berusia di atas 35 tahun yang cenderung kurang perhatian dari pemerintah pusat atau daerah

"Tentu acara ini memberikan kita informasi bahwa mereka guru honorer yang yang melebihi usia diatas 35 tahun tetapi belum mendapatkan perhatian secara khusus baik dari Pusat, Daerah, Provinsi, maupun Kabupaten dan Kota," katanya di Kantor PGRI Provinsi Jawa Barat, Kota Bandung, Selasa, (1/2/2022).

Oleh menyebut, kita harus menghargai dedikasi yang diberikan oleh para guru honorer yang bekerja tidak kenal lelah dan waktu dalam mencerdaskan bangsa terutama generasi muda.

"Mereka (Guru Honorer) sangat bermanfaat dan pengabdian mereka tanpa batas waktu dan tanpa batas wilayah, dalam hal pendidikan tentu mereka senantiasa mengabdi siang malam untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan negara," sebut Oleh.

Oleh berharap apa yang sudah diperjuangkan oleh DPR RI bersama Kemterian Pendidikan untuk mengangkat status para guru honorer menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) bisa segera terwujud.

"Saya mengharapkan apa yang sudah diperjuangkan oleh teman - teman di Komisi X DPR RI bersama Kementerian Pendidikan bisa segera terwujud, sehingga mereka (Guru Honorer) bisa di angkat menjadi salah satu tenaga PPPK, kita butuh mereka, kita bangga sama mereka, guru pahlawan bangsa," tutupnya. (Humas DPRD/Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Senin, 21 Februari 2022 - 19:13:33 WIB
    MTQ ke-47 dan FSQ ke-32 Tapanuli Tengah Resmi Dibuka Bupati, 20 Sepeda Motor Disiapkan Untuk Hadiah
    Senin, 13 Juli 2020 - 13:37:24 WIB
    Dirjen Perhubungan Udara Tegaskan, Tidak Akan Intervensi Proses Hukum Terhadap Pilot Terlibat Narkob
    Jumat, 10 September 2021 - 14:25:20 WIB
    Pangkoarmada II Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-76 TNI AL
    Senin, 23 Agustus 2021 - 13:01:10 WIB
    Pemerintah Berlakukan Hasil Swab PCR di Aplikasi eHAC, Simak penjelasannya
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 08:28:57 WIB
    Pendidikan Tinggi Harus Fasilitasi Mahasiswa untuk Kembangkan Talenta
    Senin, 21 Maret 2022 - 13:20:46 WIB
    Sambut HUT TNI AU ke 76, Satpom Lanud Sugiri Sukani Laksanakan Bulan Disiplin
    Kamis, 02 Juli 2020 - 08:07:18 WIB
    HUT Polri ke-74
    Bersempena Hari Bhayangkara Ke-74, Danlanud RSN Beri Suprise Polda Riau
    Sabtu, 20 Mei 2023 - 13:12:11 WIB
    Mantap... Ini Bentuk Perhatian Dansatgas Ke Anggota Satgas TMMD 116 Dim 0319/Mtw
    Jumat, 09 April 2021 - 15:42:57 WIB
    Karyawan Kontrak Wajib Dapat Kompensasi, Kemnaker: Benar dan Wajib!
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 15:39:57 WIB
    Kemajuan Pariwisata, Pemkab Kampar Dukung Gerakan BISA Kementrian Pariwisata
    Minggu, 07 Maret 2021 - 22:47:33 WIB
    114 UMKM Sergai Terima Bantuan Stimulus
    Senin, 16 Agustus 2021 - 11:06:11 WIB
    Brigjen TNI AD yang Pecah Bintang Jadi Mayjen Ini Ternyata Kawan Satu Angkatan Jenderal Andika Perka
    Selasa, 23 Juni 2020 - 20:29:57 WIB
    Plh. Bupati Bengkalis Ikuti Rapat Pleno TPAKD
    Senin, 13 Juli 2020 - 10:23:48 WIB
    Komandan Korem 142/Tatag Pimpin Sidang Parade Catar Akmil 2020 Sub. Panda Mamuju
    Sabtu, 30 Januari 2021 - 21:40:57 WIB
    Tertunda Sehari,
    Plt Walikota Akhirnya Jalani Penyuntikan Vaksin Covid - 19 Tahap Kedua
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved