Sabtu, 27 April 2024  
 
Peresmian Gedung SMP DAN TPQ Yayasan Bumi Alquran Siantar, Berjalan "SUKSES"

RL | Sumut
Selasa, 13 Juli 2021 - 09:41:38 WIB


TERKAIT:
   
 
PEMATANG  SIANTAR | TIRASKITA.COM - Sebagai bentuk kepedulian terhadap generasi muda khususnya umat Islam agar selalu  mencintai Al'quran, SMP dan TPQ yayasan Bumi Alquran Siantar telah hadir di Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara.

Bukti kesungguhan yayasan Bumi Alquran terlihat pada telah dibangunnya Gedung SMP dan TPQ Yayasan Bumi Alquran Siantar yang beralamat di Kelurahan Sumber Jaya 2 Kecamatan Siantar Martoba Kota Pematang Siantar.

Untuk itu, Gedung SMP dan TPQ yayasan bumi alquran siantar langsung diresmikan oleh Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Pematang Siantar Drs H.M Ali Lubis, Sabtu (10/07/2021) sekitar pukul 17.00 wib sore.

Peresmian Gedung SMP dan TPQ Yayasan Bumi Alquran Siantar ditandai dengan penanda tanganan oleh Ketua MUI Kota Pematang Siantar serta dirangkai dengan pengguntingan pita sebagai tanda telah sah diresmikan Gedung SMP dan TPQ Yayasan Bumi Alquran Siantar.

Mangoba Siregar selaku ketua yayasan dalam sambutannya mengatakan yayasan bumi alquran Siantar terbangun Karena adanya antusias masyarakat yang ikut membantu dalam upaya proses pembangunan gedung ini.

" Alhamdulillah berkat dukungan dari masyarakat dan antusiasme masyarakat pembangunan ini bisa berjalan. Kami sangat bangga pada saat kami membuka pendaftaran sudah ada 31 murid yang menjadi siswa siswi disini " tuturnya. 

Lebih lanjut dikatakannya, "Semoga yayasan bumi alquran Siantar dapat bermanfaat di hari yang akan datang dan kiranya bumi alquran ini dapat mengatasi bagaimana remaja Putra/Putri kita  yang cukup rawan pada saat zaman globalisasi Ini," ujarnya berharap. 

Sementara itu Ketua MUI Kota Pematang Siantar Drs.H.M Ali Lubis dalam sambutannya menuturkan, sangat berterima kasih kepada yayasan bumi alquran yang selalu berfikir untuk menguatkan pemahaman alquran dan hadist.

" Saya sangat mengapresiasi berdirinya yayasan bumi alquran Siantar yang selalu bertujuan agar Umat Islam ini tidak mudah di goyah goyah, "ungkapnya.

Perlu diketahui, Peletakan batu pertama yayasan Bumi Alquran Siantar ini langsung di hadiri wali kota Pematang Siantar Hefriansyah pada tanggal (7/08/2020) silam.

Tampak hadir dalam acara peresmian ini yakni, Ketua MUI Kota Pematang Siantar Drs H. M Ali Lubis, Anggota DPRD Provinsi Sumut Gusmiyadi (F - Gerindra) Ketua LPTQ Kota Pematang Siantar Zainal Siahaan, Pengurus Pengurus Yayasan Bumi Alquran Siantar dan para orang tua murid.

Pantau awak media di lokasi, Acara peresmian ini juga menerapkan Protokol kesehatan.(JN Zai)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Rabu, 05 Juli 2023 - 18:56:24 WIB
    Penanganan Stunting, Pemkot Cimahi Launching Ranting Emas
    Senin, 30 Maret 2020 - 20:12:52 WIB
    Rapat Koordinasi Mencegah Penyebaran Civid-19
    Polres Inhil, Menggelar Rapat Koordinasi Untuk Melakukan Pencegahan Penularan Covid-19
    Senin, 09 Oktober 2023 - 09:02:23 WIB
    Danrem 072/Pamungkas Hadiri Wayang Jogjakarta Nigh Carnival
    Kamis, 11 Februari 2021 - 09:18:00 WIB
    Covid-19 di Riau Kembali Melonjak, Jangan Lupa Jaga Jarak
    Sabtu, 07 November 2020 - 23:03:42 WIB
    Siswa Dikcabpakav Taruna Akmil 2020 Terima Bravet Yudha Turangga Wiratama
    Rabu, 20 Juli 2022 - 17:38:41 WIB
    Wakapolri Gatot Eddy Pramono Dikukuhkan Sebagai Guru Besar, Gubri Ucapkan Selamat
    Sabtu, 21 November 2020 - 00:37:36 WIB
    Kunjungi 12 Kab/kota
    FPK Riau , Bumikan Pembauran Kebangsaan Di Bumi Lancang Kuning
    Jumat, 09 Oktober 2020 - 16:10:36 WIB
    Lawan Covid-19
    Kota Cimahi Belum Aman dari Covid-19 Warga Tetap Wajib Pakai Masker
    Rabu, 31 Mei 2023 - 20:47:04 WIB
    Kadis Kominfotiks Rohil Segera Luncurkan Website Resmi TP PKK Guna Dukung Program PKK
    Kamis, 28 Juli 2022 - 07:44:24 WIB
    DPP GPSH Dukung Kapolri dan Menteri ATR/BPN "Gebug" Mafia Tanah
    Selasa, 26 Januari 2021 - 21:34:19 WIB
    Terima Vaksin Sinovac, Diskes Inhu Segera Vaksinasi Nakes
    Kamis, 11 November 2021 - 16:02:44 WIB
    DPRD dan Pemprov Jabar Sepakati KUA PPAS Tahun 2022
    Jumat, 25 Juni 2021 - 19:11:49 WIB
    Pengukuhan Pengurus Yayasan Kanker Indonesia Kabupaten Sergai Dilakukan Secara Virtual
    Sabtu, 27 November 2021 - 10:10:59 WIB
    Kasus pencemaran sungai di Rohul.hingga matinya ribuan ikan,hari ini Resmi dilaporkan Ke menteri
    Jumat, 24 November 2023 - 09:50:06 WIB
    Sebagai Mitra Pemerintah, Suti Mulyati Harap TP PKK Inhil Memiliki Kemampuan Bersosialisasi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved