Sabtu, 20 April 2024  
 
PAKET SEMBAKO
Polwan Polres Kampar Peduli, Sebar Bantuan Warga Kurang Mampu Terdampak Covid-19

Riswan L | Riau
Kamis, 23 April 2020 - 09:56:28 WIB

Dok : Polwan Polres Kampar gelar Program Tali Asih sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak Covid-19. (Foto: Hmsy Res Kpr)
TERKAIT:
   
 
Bangkinang, Tiraskita.com - Sejumlah Anggota Polwan Polres Kampar memberikan bantuan paket Sembako kepada warga masyarakat kurang mampu yang terdampak Covid-19.Rabu pagi (22/4/2020)

Sebanyak 40 paket disiapkan anggota Polwan ini untuk dibagikan kepada warga masyarakat yang membutuhkan, di saat penerapan Social Distancing untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19.

Setiap paket berisi beras 5 kg, telur 20 butir, mie instan 7 bungkus, minyak goreng 1 liter, gula 1 kg, teh 1 kotak, sirup 1 botol dan sarden 1 kaleng, bantuan ini didonasikan oleh para Polwan Polres Kampar secara sukarela, sebagai bentuk kepedulian terhadap kesulitan masyarakat yang terdampak Covid-19.

Para Polwan Polres Kampar yang terlibat dalam pendistribusian bantuan ini berjumlah 20 orang. Mereka dibagi dalam 4 tim dengan sasaran yang berbeda.

Bantuan dibagikan di Desa Ridan Permai Bangkinang Kota, di Kampung Gadang dan Desa Pasir Sialang Bangkinang Seberang serta Desa Salo.

Para penerima bantuan ini menyambut baik pemberian dari Polwan Polres Kampar. Mereka menyampaikan ucapan terima kasih terhadap para Polwan Polres Kampar yang telah peduli kepada mereka.

Saat dikonfirmasi kepada perwakilan Anggota Polwan Polres Kampar Ipda Fitri Yeni SPsi, disampaikan bahwa kegiatan ini merupakan Program Tali Asih dan sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak Covid-19.

"Semoga bantuan ini dapat meringankan beban saudara-saudara kita yang tengah kesulitan di tengah wabah Covid-19 ini,^ ungkap Fitri.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  • Publik Meminta SF Haryanto Pj Gubri, Evaluasi Kadis PUPR-PKPP Riau & Jajaran
  • Dinas PUPR Turut Meriahkan Tradisi Lampu Colok Khas Bengkalis
  • Mudik Gratis 1445 H /2024 M Resmi di Lepas Pemkot Kota Cimahi
  •  
     
     
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 07:23:38 WIB
    Penolakan UU Cipta Kerja
    LAMR Himbau Semua Pihak Menahan Diri
    Sabtu, 05 Juni 2021 - 15:56:01 WIB
    Tak Perlu Ribet Kini Urus Paspor Bisa Sehari Jadi, Pakai Sameday Passport Services
    Kamis, 21 Januari 2021 - 21:48:20 WIB
    Update Covid-19, Positif 137, Sembuh 96
    Kamis, 28 Mei 2020 - 22:19:07 WIB
    Riau Banyak Yang Ilegal...???
    Aktivis prihatin Atas Pemakaian Kayu Ilegal Untuk Pembuatan Kapal Kayu di Rohil
    Kamis, 03 Juni 2021 - 13:11:53 WIB
    Pansus II: Minta Pemerintah Kelola Sampah Sejak Awal
    Sabtu, 29 Juli 2023 - 10:19:53 WIB
    Mantap Menkumham RI Sebagai Pembicara Utama soal Human Dignity di Universitas Oxford Inggris
    Jumat, 19 Juni 2020 - 20:16:28 WIB
    Kasus Proyek Media Luar Ruangan
    Usut Dugaan Korupsi di Bank Riau Kepri, Jaksa Periksa PT Mimbar Production
    Sabtu, 06 Februari 2021 - 08:58:36 WIB
    Polsek Tenayan Raya Amankan TKP Semburan Gas dan Bantu evakuasi Santri
    Kamis, 09 Juni 2022 - 19:02:21 WIB
    Tingkatkan Kemampuan Belajar Anak Panti Asuhan MY Tambunan Via Media Gambar
    Kamis, 13 Mei 2021 - 14:17:05 WIB
    Sekda Kampar Sholat Idul Fitri Di Masjid Al-Ihsan Islamic Cantre
    Jumat, 13 Maret 2020 - 10:29:27 WIB

    Kamis, 07 November 2019 - 20:58:49 WIB
    RAKER BERSAMA KOMISI IV DPR RI, KKP JABARKAN PROGRAM PRIORITAS PRESIDEN
    Selasa, 24 Agustus 2021 - 09:13:25 WIB
    Enam Ranperda diusulkan Pemerintah Provinsi ke DPRD Jabar
    Rabu, 01 April 2020 - 19:00:12 WIB
    SEJUMLAH PEJABAT SUDAH DIPERIKSA DUGAAN KASUS KORUPSI
    Kasus Korupsi Kehumasan DPRD Riau Ditunda Dikarenakan Covid-19
    Sabtu, 20 Juni 2020 - 21:45:11 WIB
    Sambut Hari Bhayangkara, Kapolda Banten Gelar Baksos Bantu Warga Pesisir
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved