Senin, 05 Juni 2023  
 
Polda Banten Berikan Tali Asih Kepada Warga Cibaliung

| Nasional
Senin, 24 Mei 2021 - 17:17:12 WIB


TERKAIT:
   
 
SERANG | Tiraskita.com - Sebagai wujud Polisi hadir ditengah masyarakat, Polda Banten bagikan tali asih kepada Ade Kosasih warga Cibaliung kabupaten Pandeglang, seorang anak 18 tahun yang banting tulang untuk menghidupi ke lima adiknya sejak ditinggal pergi oleh bapaknya.

Pemberian tali asih ini diberikan langsung oleh Kapolda Banten Irjen Pol Dr. Rudy Heriyanto yang didampingi oleh Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Ery Nursatari, PJU Polda Banten, Kasat Binmas Polres Pandeglang, Kapolsek Cibaliung.

"Ini selaras dengan commander wish bapak Kapolda yaitu Polisi Sayang Anak Yatim, peduli berbagi kepada orang-orang yang tidak mampu dan ini sangat bagus," kata Kapolda Banten Irjen Pol Dr. Rudy Heriyanto melalui Dirbinmas Polda Banten Kombes Pol Riki Yanuarfi saat ditemui di ruang perjamuan Mapolda Banten, Senin (24/05/2021).

Dirbinmas juga mengatakan bahwa Kapolda Banten merasa bangga di jaman sekarang masih ada anak seperti Ade Kosasih.

"Pak Kapolda menemukan berita di media sosial bahwa ada seorang anak yang berjuang keras untuk keluarganya. Melihat anak yang masih dibawah umur punya niat bekerja keras untuk keluarga, hingga akhirnya kita panggil kemudian kita santuni," ucapnya.

Ia juga mengatakan bahwa tali asih ini sebagai bentuk apresiasi bahwa masih ada zaman sekarang anak yang masih dibawah umur bertanggung jawab terhadap keluarganya setelah ditinggal meninggal oleh bapaknya.

Ade Kosasih melakukan pekerjaan serabutannya untuk membantu ibunya untuk menghidupi ke lima adiknya yaitu Siti Sati (16), Subki (14), Bayu Lia (12), Romsah (11), Muhamad Jajuli (9).

Sementara itu, Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi menambahkan, dalam tali asih ini, bapak Kapolda Banten memberikan paket pendidikan, paket sembako dan tabungan sebesar Rp. 22 Juta Rupiah.

"Mudah-mudahan ini bisa jadi motivasi buat yang lain, bisa meluluhkan masyarakat yang lain agar kita selalu memperhatikan masyarakat yang tidak mampu, janda, anak yatim dan lainnya," tandasnya. (Ay/Bidhumas)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ini Dia Sosok Sekum PGI Wilayah Riau
  • Sidang PGI Wilayah Riau di Hadiri Ketua Umum PGI Pusat
  • Ikatan Pelajar Riau Yogyakarta Sukses Gelar Seminar Demokrasi
  • Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Riau, 500 Bibit Pohon Dibagikan Gratis
  • Relokasi RTLH Program TMMD 116 Kodim 0319/Mentawai, Masuki 90 Persen
  • Wagubri lakukan kegiatan Gerakan Sholat Subuh Berjama'ah (GSSB) Provinsi Riau
  • Pelantikan Pengurus Kadin Provinsi Riau
  • Bersama Warga, Satgas TMMD ke-116, Kodim 0319/Mentawai Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mentawai Gandeng Dinas Kelautan dan Perikanan Beri Bantuan Bibit Ikan
  •  
     
     
    Rabu, 10 Mei 2023 - 10:30:50 WIB
    Komisi V DPRD Jabar Terima Audiensi Pengurus Katar Bahas Permasalahan Sosial di Kalangan Pemuda
    Rabu, 02 Desember 2020 - 19:51:44 WIB
    Kasdim 0609: Linmas Harus Tau Setiap Kejadian di Wilayahnya
    Sabtu, 20 Juni 2020 - 12:16:25 WIB
    Terkait Upaya Memacu Pembangunan Kabupaten kampar
    Kampar Siapkan RC Untuk Kegiatan Bidang Cipta Karya Tahun 2021
    Jumat, 19 Maret 2021 - 10:47:25 WIB
    KPK Sita Rekening Koran Betty Elista terkait Kasus Edhy Prabowo
    Rabu, 25 Januari 2023 - 14:09:49 WIB
    Anggota Komisi V DPRD JABAR Monitoring Pembangunan Gedung Blok l Dan Blok lV RSUD) ota Bogor
    Jumat, 05 Agustus 2022 - 13:48:50 WIB
    Pemko Pekanbaru Genjot Vaksinasi Booster
    Jumat, 18 September 2020 - 20:59:57 WIB
    Pakar dan Aktivis Desak PBB untuk Akui 'Genosida' Uighur China
    Jumat, 17 September 2021 - 15:07:31 WIB
    Danpuspenerbal Sambut Kunker Danpuspomal
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 15:36:57 WIB
    Danrem 063/SGJ Sambut Tim Kajian Pusterad
    Senin, 14 November 2022 - 11:02:56 WIB
    Presiden Jokowi dan Presiden UEA Resmikan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo
    Sabtu, 08 April 2023 - 16:37:04 WIB
    Wabup Rohil Hadiri Peringatan Malam Nuzulul Qur'an 1444 H/2023 M Al-qur'an Menggapai Lailatul Qadar
    Kamis, 01 Oktober 2020 - 14:46:42 WIB
    LAWAN COVID-19
    Polsek Tenayan Raya Razia, Masih Banyak Warga Belum Tertib Protokol Covid
    Minggu, 31 Mei 2020 - 20:22:02 WIB
    Menanggapi Serius Protes Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini
    Hasto: Hindari Ego Kepemimpinan, Rakyat Sedang Susah
    Kamis, 02 September 2021 - 12:02:53 WIB
    Asosiasi Kades Kabupaten Indramayu Pertanyakan Banprov Dana Desa
    Rabu, 11 Agustus 2021 - 09:36:06 WIB
    Polsek Firdaus Lakukan Pengamanan Pemakaman Jenazah Terkonfirmasi Covid-19
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved