Guru Intelijen Indonesia, AM Hendropriyono mengapresiasi kinerja Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada tiga bulan pertama KPK di bawah pimpinan Firli Bahuri. Hendropriyono mengapresiasi kerja se">
Selasa, 03 Oktober 2023  
 
KPK Diam-diam Menahan 46 Koruptor, Hendropriyono : Silent Is Golden

Riswan L | Nasional
Minggu, 29 Maret 2020 - 10:14:17 WIB

Mantan Kepala BIN, AM Hendropriyono saat diwawancarai awak media / Net.
TERKAIT:
   
 
Tiraskita.com - Guru Intelijen Indonesia, AM Hendropriyono mengapresiasi kinerja Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada tiga bulan pertama KPK di bawah pimpinan Firli Bahuri. Hendropriyono mengapresiasi kerja senyap KPK.

"KPK yang sekarang tidak koar-koar memanggil media, sok melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT), untuk mendapatkan popularitas murahan," ucap Hendropriyono.  Sabtu, (28/3/2020).

Hendropriyono menerima penjelasan dari Firli Bahuri bahwa KPK telah menahan 46 orang dan akan segera mengadili para tersangka. 

Dia mengatakan, tim penyelidik, penyidik, penuntut umun, eksekusi, monitoring, tim surveillance masih tetap bekerja di tengah ancaman wabah virus corona (Covid-19).

Firli, lanjutnya, menyebutkan kegiatan penyidikan, penggeledahan, penyitaan, mencari para DPO adalah pekerjaan dengan risiko mempertaruhkan nyawa. 

Kegiatan pemeriksaan terhadap saksi dan tersangka juga tetap dijalankan karena tidak bisa ditunda terkait dengan waktu penahanan tersangka. Jaksa Penuntut Umum (JPU) pun melakukan inovasi dan menyelesaikan perkara melalui video conference.

Hendropriyono melihat ada pendekatan berbeda yang dilakukan pimpinan KPK saat ini. Dia melihat KPK sekarang bekerja tanpa banyak publikasi. 

KPK di bawah Firli Bahuri menekankan pada keseimbangan hak-hak hukum tersangka sebagai manusia tanpa kehilangan ketegasan dalam memberantas korupsi.

KPK sekarang sangat manusiawi terhadap orang yang belum tentu salah, tetapi sangat tegas terhadap koruptor," terang mantan Kepala BIN itu.

Hendropriyono menambahkan, dalam tiga bulan ini sudah terdapat puluhan tersangka yang telak secara hukum siap untuk diadili. Hendropriyono juga mendukung langkah Firli Bahuri yang tegas mengancam menuntut hukuman mati bagi para pelaku korupsi dana alokasi bencana Corona.***

Mantap! Silent is golden!" lugas Hendropriyono.



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Laporan 228 Orang Korban ATG kelompok PPADT Mulai di Proses Bareskrim
  • DPRD JABAR Terus Mengajak Masyarakat Untuk Selalu Mengamalkan Nilai Nilai Pancasila
  • Bupati Rohil Didampingi Dandim, Lepas Ratusan Peserta Fun Run 5K Meriahkan HUT ke-78 TNI
  • Rindam Jaya Gelar Pelantikan dan Penyumpahan Prajurit Tamtama TNI AD Gel. I TA. 2023
  • SMRC: Ganjar-Mahfud Unggul Jauh dari Prabowo-Erick & AMIN di Jatim
  • Omongan Ahok Terbukti, Dulu Tantang BPK Transparan, Terkuak BPK Terima Suap Rp 40 Miliar Kasus BTS
  • BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 M dan Fiktif Rp1,7 M di Kemendikbudristek
  • Peringati HUT TNI, Kodim 0620/Kab Cirebon, Laksanakan Berbagai Kegiatan
  • Perencanaan Informasi Tahapan Anggaran, BPKAD Pemkot Cimahi Rancang SI DASI TAMPAN
  •  
     
     
    Kamis, 26 Maret 2020 - 12:28:33 WIB
    BNN Bersama Dengan Bea dan Cukai Mengagalkan Peredaran Gelap Narkoba
    Corona Tak Lumpuhkan Bandar,BNN Sita 32 Kg Sabu Asal Malaysia
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 14:51:20 WIB
    KPU Bengkalis Taja FGD Pelanggaran Administrasi Pemilu 2020
    Senin, 07 Februari 2022 - 08:04:23 WIB
    Bupati Tapteng Bakhtiar Ahmad Sibarani Silaturahmi dengan Beberapa Kepala Daerah di Serdang Bedagai
    Rabu, 25 Maret 2020 - 20:20:35 WIB
    Ibunda Presiden Jokowi Meninggal
    Senin, 29 November 2021 - 10:45:37 WIB
    Imigran Asing di Pekanbaru Akan Disuntik Vaksin Gotong Royong
    Rabu, 11 Januari 2023 - 18:03:28 WIB
    11 Pejabat Pemprov Riau Dilantik, Ini Daftar Namanya
    Selasa, 23 Agustus 2022 - 13:23:27 WIB
    Polri Akan Gelar Sidang Kode Etik Irjen Ferdy Sambo Kamis Mendatang
    Minggu, 16 Februari 2020 - 11:05:40 WIB
    Karhutla
    Gandeng Pakar dari UNRI Dan UIN Suska, Kapolda Riau Diskusi Karhutla 2020
    Kamis, 19 Maret 2020 - 13:31:26 WIB
    PERSELINGKUHAN ANTARA ANGGOTA DEWAN
    Dituduh Selingkuh di Kamar Hotel, Dua Anggota DPRD PDI Perjuangan Dipecat
    Jumat, 08 Oktober 2021 - 09:39:59 WIB
    Sekdaprov Riau Bahas Pengelolaan Dana Kebun Sawit dengan BPDPKS
    Jumat, 18 Desember 2020 - 10:37:41 WIB
    Viral, Oknum Pejabat Adu Mulut dengan Staf Wanita Sampai Cekik Leher
    Minggu, 29 Maret 2020 - 16:48:13 WIB
    Upaya Cegah Covid-19
    Solehudin : Tegaskan, Setiap Orang Harus Diperiksa di Pintu Keluar-Masuk Daerah
    Senin, 15 Juni 2020 - 12:56:46 WIB
    Serda Sokhiwanofu Zai Hadiri Kegiatan Rapat Musyawarah Desa Khusus Di Desa Loloanaa
    Rabu, 16 September 2020 - 10:21:36 WIB
    Dari total 575 anggota DPR RI
    Pengesahan RUU Pertanggungjawaban APBN 2019 Dihadiri 293 Anggota
    Jumat, 13 Maret 2020 - 12:27:59 WIB
    Anggota DPR RI Komisi X Puti Guntur Soekarno
    Digoda Pikada Surabaya, Ini Jawaban Tegas Mbak Puti
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved