Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Kilang Minyak di Irak Meledak Diserang Rudal

RL | Internasional
Senin, 02 Mei 2022 - 11:08:41 WIB

Kilang minyak di kota Erbil, utara Irak, meledak terkena serangan rudal pada Minggu (1/5). Ilustrasi. (AP/Hassan Ammar).
TERKAIT:
   
 
JAKARTA, TIRASKITA.COM - Kilang minyak di kota Erbil, utara Irak, meledak terkena serangan rudal pada Minggu (1/5).

Pasukan keamanan Irak dalam sebuah pernyataan, seperti dilansir Reuters, Senin (2/5), menyebut salah satu tank utama kilang terbakar.

Saat ini, kebakaran tanki tersebut sudah dapat terkontrol. Pasukan keamanan menyatakan rudal juga mendarat di pagar luar kilang tanpa menimbulkan korban.

Sebelumnya, otoritas anti-terorisme di wilayah Kurdistan mengatakan enam rudal mendarat di dekat kilang KAR di Erbil. Rudal diduga diluncurkan dari provinsi Nineveh.

Pasukan keamanan mengatakan mereka menemukan landasan peluncuran dan empat rudal di dataran Niniwe.

Perdana Menteri Irak Mustafa al-Kadhimi mengatakan angkatan bersenjata akan mengejar otak dari serangan yang disebut 'pengecut'.

Sebelumnya, tiga rudal juga jatuh di dekat kilang pada 6 April lalu, tanpa menimbulkan korban.

Sumber di pemerintah daerah Kurdistan mengatakan kepada Reuters bahwa kilang tersebut milik pengusaha Kurdi Irak Baz Karim Barzanji, CEO perusahaan energi domestik utama Grup KAR.

Pada Maret, Iran menyerang Erbil dengan selusin rudal balistik di ibu kota wilayah otonomi Kurdi Irak yang tampaknya menargetkan Amerika Serikat dan sekutunya. Hanya satu orang yang terluka dalam serangan itu.

sumber:cnn indonesia


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Jumat, 02 Juli 2021 - 12:57:45 WIB
    Gubernur Riau: Kejuaraan Menembak Piala Danyon Arhanud 13/PBY Barometer Atlit dan Prajurit
    Senin, 23 Maret 2020 - 11:26:41 WIB
    Pencegahan Dan Penanganan Covid-19, Muara Takus 2020
    Kapolda Riau Gelar Apel Operasi Kontijensi Aman Nusa II
    Jumat, 08 Oktober 2021 - 09:39:59 WIB
    Sekdaprov Riau Bahas Pengelolaan Dana Kebun Sawit dengan BPDPKS
    Kamis, 07 Januari 2021 - 15:15:03 WIB
    Sudah Numpang Tinggal,
    Pria Ini Malah Cabuli Anak Pemilik Rumah
    Rabu, 12 April 2023 - 23:40:12 WIB
    Bupati Kasmarni Salurkan Beras Untuk 26 Ribu Lebih KPM Kabupaten Bengkalis
    Rabu, 25 Maret 2020 - 20:11:17 WIB
    CEGAH COVID-19
    Cegah Virus Corona di Balikpapan, Mal di Kawasan BSB Untuk Sementara Tutup Sampai 8 April Mendatang
    Rabu, 20 September 2023 - 19:22:04 WIB
    Komisi IV DPRD Jabar Sidak Aliran Sungai Cilamaya, Minta IPAL Pabrik di Aliran Sungai Diperiksa
    Kamis, 26 Desember 2019 - 12:35:08 WIB
    Akibat Percaya Teman Fesbuk, Di Garap Di Hotel HP Ikut Diembat
    Sabtu, 19 Desember 2020 - 15:58:54 WIB
    Gugatan Paslon Machfud Arifin-Mujiaman ke MK, PDIP: Kami Sudah Siapkan Data
    Sabtu, 09 Maret 2024 - 10:23:36 WIB
    Musrenbang Tingkat Kota Cimahi Resmi Di Buka Pj.Walikota H.Dicky Saromi
    Selasa, 06 Juli 2021 - 13:07:52 WIB
    Walikota Ingatkan Jangan Abaikan Prokes, 33 Kelurahan di Pekanbaru Zona Merah
    Rabu, 26 Januari 2022 - 05:09:40 WIB
    Tapteng Menuju Swasembada Pangan
    Minggu, 10 November 2019 - 17:55:50 WIB
    Hari Pahlawan Di Kodam IV/Diponegoro
    Akulah Pahlawan Masa Kini
    Minggu, 09 Mei 2021 - 13:10:27 WIB
    336 kendaraan Pemudik di Putar Balikkan oleh Polda Banten
    Sabtu, 14 Agustus 2021 - 09:58:43 WIB
    RSUD Arifin Ahmad dan Penyedia Jasa Pengamanan Diduga Tidak Transparan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved