Jum'at, 29 09 2023  
 
Pemontongan Sapi Kurban Untuk Wartawan Disaksikan Oleh Bupati dan Wakil Bupati Rohil

RL | Pemkab Rokan Hilir
Selasa, 20 Juli 2021 - 18:03:13 WIB

dok
TERKAIT:
   
 
BAGANSIAPIAPI | TIRASKITA.COM - Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong - H Sulaiman menyaksikan pemotongan hewan kurban yang diperuntukkan bagi awak media, Selasa (20/7/2021).

Pemotongan hewan kurban yang diberikan Bupati tersebut dilaksanakan di eks Kantor Kejari Rohil, Jalan Pahlawan, Bagansiapiapi, tepatnya di depan Bank Riau Kepri.

Dalam sambutannya, Bupati mengatakan bahwa meski di masa pandemi yang melanda saat ini, masyarakat Kabupaten Rohil masih bisa melaksanakan Salat Idul Adha berjamaah.

Pemberian satu ekor hewan qurban kepada rekan-rekan media ini lanjutnya, merupakan salah satu bentuk perhatian pemerintah kepada insan pers yang selama ini turut serta dalam memberikan informasi kepada masyarakat.

Bupati meminta kepada seluruh awak media yang ada di Kabupaten Rohil agar senantiasa bersama-sama membangun Rohil ke depannya dan memberikan informasi yang mendidik masyarakat.

"Mari kita tingkatkan semangat berkurban dan solidaritas di masa pandemi ini, mudah-mudahan kurban ini membawa berkah bagi kita semua," cakapnya.

"Atas nama pribadi dan Pemerintah Daerah saya juga mengucapkan selamat hari raya Idul Adha, mohon maaf lahir dan batin,"tambah Bupati.

Sementara itu salah satu perwakilan awak media, Dahrin menyampaikan ucapan terimakasih atas perhatian Bupati dan Wakil Bupati kepada rekan-rekan media yang ada di Rohil.

Dahrin menerangkan bahwa, pemberian hewan qurban kepada insan pers ini merupakan perdana dilakukan Pemda Rohil.

"Kami sangat berterimakasih atas qurban yang diberikan Pak Bupati karena baru pertama kali ini wartawan mendapat kurban seperti ini,"sebutnya.

Selaku media dan sebagai ungkapan terimakasih lanjutnya, ke depan, para insan pers akan memberikan dukungan dalam memberitakan setiap kegiatan pemerintahan daerah agar dapat diketahui masyarakat luas.

"Kami doakan bapak selalu dalam lindungan Allah dan berjaya dalam membangun Rohil ke depannya. Apa yang bapak berikan semoga menjadi berkah dari Allah,"pungkasnya.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 M dan Fiktif Rp1,7 M di Kemendikbudristek
  • Peringati HUT TNI, Kodim 0620/Kab Cirebon, Laksanakan Berbagai Kegiatan
  • Perencanaan Informasi Tahapan Anggaran, BPKAD Pemkot Cimahi Rancang SI DASI TAMPAN
  • Komisi I DPRD JABAR Dorong DPMD Jabar Fasilitasi Anggaran Bumdes Taringgul Tonggoh
  • Launching Formula 3-2-1, Pemkot Cimahi Bagian dari Strategi Penurunan Stunting
  • TMMD Kodim 0708/Purworejo Bersama Warga Tancap Gas Bangun Jalan Sepanjang 2 Km
  • Sinegritas Media, Setwan, Legislatif dan Eksekutif Untuk Tetap Berkomitmen
  • Komisi lll Berharap Untuk Terus Berinovatip Guna Tambahan PAD Pemprov Jabar
  • Apresiasi dan Bangga, Pangdam Jaya Saat Meninjau Kesiapan Latihan Beladiri Tangan Kosong MP
  •  
     
     
    Minggu, 19 Juli 2020 - 11:39:43 WIB
    PAC dan Ranting Demokrat Gunungsitoli, MaHir Harga Mati
    Sabtu, 22 Mei 2021 - 10:02:32 WIB
    Anggota Dewan Ini Tembak Seorang Warga, Tewas Ditempat
    Rabu, 02 Desember 2020 - 23:22:33 WIB
    Rangka Mendukung Kegiatan Wilayah, Babinsa Koramil 07/Alasa Lakukan Monitor di Kecamatan Tugala Oyo
    Minggu, 12 Juli 2020 - 09:55:27 WIB
    Lawan Mafia BUMN
    Bara JP Riau Apresiasi Penuh Erick Thohir “Bersihkan BUMN”
    Senin, 08 Februari 2021 - 19:09:37 WIB
    Diduga Rugikan Negara,
    PJI-Demokrasi Laporkan Busrianto Mantan Kades Ke Kejati Riau
    Rabu, 02 September 2020 - 12:56:42 WIB
    Proyek Kebun Sawit Raksasa di Papua, Legalitasnya Dipertanyakan?
    Senin, 05 Desember 2022 - 11:17:41 WIB
    Bambang Mujiarto Anggota DPRD Jawa Barat Sosialisasikan Perda Jabar
    Sabtu, 19 Juni 2021 - 20:36:40 WIB
    Ada Apa Dengan Kapolresta Medan, Bungkam Tentang Keberadaan Sekda Nias Utara Yafeti Nazara
    Kamis, 17 Juni 2021 - 20:04:44 WIB
    Tinjau Vaksinasi di Bandung, Panglima dan Kapolri Berharap Program Vaksinasi Presiden 1 Juta 1 Hari
    Senin, 20 Juli 2020 - 15:51:15 WIB
    HUT KABUPATEN BENGKALIS
    Lomba Kebersihan, Semarakkan Hari Jadi Bengkalis Ke-508
    Kamis, 23 Desember 2021 - 10:47:58 WIB
    Mensos Risma Bakal Punya Wakil Menteri
    Selasa, 06 Desember 2022 - 06:30:04 WIB
    Pemkot Cimahi Berikan Penghargaan Bagi Siswa Siswu Berprestasi
    Rabu, 27 Juli 2022 - 10:30:14 WIB
    Desa Buruk Bakul dapat BKK 190 Juta Rupiah dari Gubernur Riau
    Senin, 05 Oktober 2020 - 06:21:19 WIB
    Arab Saudi Cabut Pembatasan, Warga Mulai Umrah
    Jumat, 29 Juli 2022 - 08:10:41 WIB
    BAPPELITBANGDA Cimahi Selenggarakan Sosialisasi Peta Proses Bisnis Dan Standar Operasional Prosedur
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved