Bupati Pelalawan HM Harris mengingatkan dengan tegas seluruh pejabat eselon, ASN dan honorer untuk bekerja maksimal dan menunjukkan kinerja terbaik dan jangan takut bila nantinya tidak dipakai oleh pemimpin yang baru.">
Kamis, 25 April 2024  
 
Bupati Harris Ingatkan Pejabat Jangan Takut tak Terpakai

Rahmad | Pemkab Pelalawan
Kamis, 07 Januari 2021 - 15:17:30 WIB


TERKAIT:
   
 

PELALAWAN| TIRASKITA.COM - Bupati Pelalawan HM Harris mengingatkan dengan tegas seluruh pejabat eselon, ASN dan honorer untuk bekerja maksimal dan menunjukkan kinerja terbaik dan jangan takut bila nantinya tidak dipakai oleh pemimpin yang baru.

Pasalnya pasca Pilkada yang digelar 9 Desember lalu itu, paling tidak enam bulan pasca dilantik, pemimpin terpilih baru bisa melakukan mutasi atau melantik pejabat baru.

"Para pejabat eselon, jangan khawatir atau takut bila nantinya tidak dipakai oleh pemimpin yang baru. Jabatan itu dari Allah SWT dan kapanpun juga bisa diambil jadi jangan khawatir berlebihan.Tak hanya pejabat, ASN dan honorer tunjukkan kinerja yang maksimal dan beri yang terbaik untuk Pelalawan," kata Bupati Pelalawan, HM Harris, Kamis (7/1/2021).

"Makanya saya tegaskan fokus dengan tugas dan pekerjaan masing-masing. Jangan terlalu dipikirkan ke depan dipakai atau tidak karena roda pemerintahan terus berjalan," ungkapnya.

Sebagai abdi negara, sambungnya, sudah seharusnya berkewajiban bertanggung jawab dalam melayani masyarakat. Pelayanan harus yang terbaik untuk masyarakat.Tugas dan fungsi sebagai abdi negara harus dipenuhi dengan penuh rasa tanggung jawab.

"Saya yakin Kabupaten Pelalawan terus mengarah kepada kemajuan menuju masyarakat Pelalawan yang adil, makmur dan sejahtera," tukasnya.***

Sumber : halloriau.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Kamis, 04 Februari 2021 - 14:01:56 WIB
    Kapolsek Siak Hulu Gandeng Anggota Babinsa Bagikan Masker di Pasar Syariah Ulul Albab
    Rabu, 18 Agustus 2021 - 19:43:26 WIB
    Komisi I DPRD Jabar Fokus Pada Program OPD Pada KUA-PPAS
    Sabtu, 21 November 2020 - 09:49:18 WIB
    Jelang Ashar, Bareskrim Polri Masih Minta Keterangan Ridwan Kamil
    Minggu, 31 Mei 2020 - 09:10:25 WIB
    SANGKETA TANAH
    DPRD Siak Kecewa Terhadap PT DSI...!
    Senin, 10 Mei 2021 - 22:16:20 WIB
    Cek Pelaksanaan Ops Ketupat, Pamatwil Ops Ketupat Polda Sumut Kunjungi Pos Pam III Perbaungan
    Jumat, 08 Januari 2021 - 17:53:55 WIB
    Ridwan Kamil: PPKM Hampir Sama dengan PSBB Proporsional di Jabar
    Sabtu, 08 Mei 2021 - 09:02:26 WIB
    Polres Lebak Berhasil Tangkap Pelaku Penganiaya di SPBU
    Jumat, 17 Februari 2023 - 07:14:47 WIB
    DISKOMINFO Kota Cimahi Gelar Forum Perangkat Daerah Bahas Peningkatan Pelayanan Publik
    Minggu, 21 November 2021 - 11:45:54 WIB
    Wakil Bupati Tapanuli Tengah Hadiri Kenduri Laut STM Nelayan Bersatu Sibolga - Tapanuli Tengah
    Selasa, 08 November 2022 - 14:54:34 WIB
    Presiden Jokowi: Puji TGB Gerbongnya Panjang Banget
    Jumat, 08 Januari 2021 - 17:28:08 WIB
    Setelah Diisolasi, Yan Prana Dipindahkan ke Sel Tahanan
    Selasa, 06 Oktober 2020 - 13:14:35 WIB
    HUT ke-75 TNI, Gubernur Jabar: Kami Cinta dan Bangga terhadap TNI
    Jumat, 19 Februari 2021 - 08:39:25 WIB
    Lurah Cipageran Kota Cimahi Penerapan PPKM Skala Mikro Efekif
    Sabtu, 25 April 2020 - 11:09:11 WIB
    LARANGAN MUDIK
    Jasa Marga Dukung Pemberlakuan Pengendalian Transportasi Di Jalan Tol Selama Masa Mudik Mulai 24 Apr
    Kamis, 21 Mei 2020 - 18:50:58 WIB
    Kemenkumham Gelar Rapid Test Covid-19 Bagi Wartawan
    Yasonna Laoly: Pekerja Media Juga di Garda Depan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved