Warga Desa Muntai, Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis geger. Sesosok mayat dilaporkan mengapung di perairan pantai desa tersebut.">
Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Mayat Ditemukan di Pantai Muntai, Bengkalis

Rahmad | Pemkab Bengkalis
Jumat, 29 Januari 2021 - 16:18:26 WIB


TERKAIT:
   
 
BENGKALIS | TIRASKITA.COM - Warga Desa Muntai, Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis geger. Sesosok mayat dilaporkan mengapung di perairan pantai desa tersebut.

Informasi yang berhasil dirangkum, sesosok mayat belum diketahui identitas itu sebelumnya dilaporkan nelayan setempat mengapung di perairan Kamis (28/1/21) tadi malam.

Karena nelayan tersebut sendirian di kapal, memutuskan untuk melaporkan ke aparat desa setempat. Selanjutnya aparat desa memberitahukan temuan warga tersebut ke petugas.

Setelah dilakukan pencarian petugas gabungan, SAR, TNI dan Polri serta masyarakat, Jumat (29/1/21) sejak pukul 08.00 WIB sesosok mayat itu ditemukan tersangkut di dahan pohon di Pesisir Pantai Dusun Baru RT01/RW01 Jalan Penurun sekitar pukul 12.30 WIB seperti dilaporkan nelayan.

Kondisi mayat sudah mengenaskan, tanpa baju, seperti mengenakan celana warna hitam.

Selanjutnya petugas gabungan melakukan proses evakuasi, dan di bawa ke rumah sakit Bengkalis.

Kapolsek Bantan AKP Zulmar ketika dikonfirmasi riauterkini.com membenarkan ditemukannya sesosok mayat di pesisir pantai tersebut.

"Ya benar, sekarang masih di lokasi," ungkapnya singkat.***

Sumber : Riauterkini.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pemprov Riau Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2023
  • Pemprov Riau Berikan Santunan untuk 150 Anak Yatim
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  •  
     
     
    Jumat, 30 April 2021 - 13:17:46 WIB
    Safari Ramadhan Partai Demokrat
    Rabu, 27 Januari 2021 - 12:19:12 WIB
    Ini Penampakan Suami-Istri Tersangka Pemerkosa Wanita di Sumbar
    Jumat, 08 Oktober 2021 - 09:15:03 WIB
    Begini Aturan Baru PPh dan PPN dalam UU HPP yang Baru Saja Disahkan
    Kamis, 07 Januari 2021 - 08:38:21 WIB
    Gisel Sampaikan Maaf Terkait Video Syur nya
    Rabu, 25 Mei 2022 - 10:57:01 WIB
    Kasus Peristiwa Tindak Pidana di Apartemen Grand Center Point, Vonis Tertunda Hingga 4 Kali Sidang ?
    Senin, 18 Januari 2021 - 09:25:06 WIB
    Pemprov Riau Salurkan Bantuan Rp25 Miliar untuk UMKM
    Rabu, 27 Januari 2021 - 19:16:56 WIB
    Bupati Catur Lantik Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas
    Senin, 19 April 2021 - 16:58:34 WIB
    Bupati Darma Wijaya Resmikan Kampung Ramadan Sergai
    Sabtu, 16 Oktober 2021 - 09:11:08 WIB
    Presiden: Siapkan Kawasan untuk Ajang Internasional
    Jumat, 26 Februari 2021 - 13:12:25 WIB
    Kajari Pelalawan Dipegang Oleh Rosalina, Sertijab Hari Ini
    Selasa, 10 November 2020 - 00:49:37 WIB
    Dijanji Nikah, Pemuda di Samarinda Rela Jadi Kurir 1 Kg Sabu
    Kamis, 13 Januari 2022 - 10:31:09 WIB
    Gaya Nyentrik Presiden Jokowi Saat Tinjau Fasilitas MotoGP
    Rabu, 11 Maret 2020 - 08:31:27 WIB
    DPD RI RIAU DR. MISHARTI SAg, M.Si
    Cegah Penyebaran Corono, Misharti Minta Pemerintah Perkuat Pengawasan Arus Masuk dari Luar Negeri
    Senin, 27 Juli 2020 - 15:16:19 WIB
    TNI Adalah Bagian dari Rakyat oleh Rakyat dan Untuk Rakyat
    Jumat, 12 Maret 2021 - 13:37:28 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Bersama Babinkamtibmas Komsos dengan Mitra Kerja Di Wilayah Binaan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved