Kamis, 28 Maret 2024  
 
Polsek Tenayan Raya Selalu Laksanakan Giat Rutin Cipta Kondisi

Rahmad Gea | Pemko Pekanbaru
Minggu, 14 Februari 2021 - 17:08:28 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU| Tiraskita.com - Kepolisian Sektor (Polsek) Tenayan Raya melakukan giat Cipta Kondisi Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) Pemburu Teking Ops Yustisi 2021 diberbagai tempat diwilayah hukumnya, Sabtu (13/2/2021).

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Nandang Mu'min Wijaya diwakili oleh Kapolsek Tenayan Raya AKP Manapar Situmeang langsung memimpin giat itu, turut didampingi oleh Kanit Sabhara Polsek Tenayan raya AKP MT Sinaga dan Panit Reskrim IPDA Budi Hartono.

Kuat personel yang diturunkan sebanyak 15 personel dengan mengendarai dua unit mobil patroli. Ada empat lokasi yang disasar, yakni area perkantoran Pemko Pekanbaru, Pasar Malam Sialang Sakti, area semburan gas, dan warung internet (Warnet).

Kapolsek Tenayan Raya AKP Manapar Situmeang menyebut bahwa ada lima jenis yang menjadi sasaran dari giat malam tadi yakni narkoba, miras, sajam, premanisme, C3 dan pelanggar prokes Covid 19.

"Kita lakukan patroli ke beberapa tempat objek keramaian yang ada, kita himbau dan berikan pesan berupa untuk menjaga kamtibamas. Dan sosialisasi adaptasi kebiasaan baru juga kita jelaskan kepada warga," kata Manapar.

Dari hasil giat, tidak ditemukan potensi terjadinya gangguan kambtibmas. Hanya saja ada beberapa warga yang diberi teguran dan sangsi akibat melanggar protokol kesehatan Covid 19.

"Sebanyak 30 warga kami berikan teguran yang kedapatan tidak menerapkan prokes Covid 19, kami beri mereka masker dan membuat surat pernyataan agar selalu patuh akan prokes," jelasnya.

Tak hanya warga saja, tempat usaha juga tak luput dari giat KRYD ini. Personel menerangkan agar pemilik tempat usaha juga mendisiplinkan penggunaan masker, menjaga jarak bagi pengunjung, menyediakan alat-alat prokes.

"Terhadap pemilik tempat usaha juga kami berikan himbauan agar displin dalam penerapan prokesnya," tukasnya.





comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Minggu, 24 Maret 2024 - 15:29:59 WIB
    Safari Ramadhan di Masjid Paripurna Al-Muhsinin, Irjen Iqbal Ucapkan Terimkasih Doakan Polda Riau
    Minggu, 07 Juni 2020 - 09:10:10 WIB
    Turun Dari 10 Desa Tinggal 3 Desa Lokus Stunting, Bupati Inilah Bentuk Komitmen Kita
    Sabtu, 20 Juni 2020 - 12:20:56 WIB
    Persiapan Pilkada 2020 Gunakan Protokol Kesehatan
    Rabu, 08 Juli 2020 - 14:31:29 WIB
    LAWAN COVID-19
    Babinsa Koramil 03/Idanogawo & Tim Peduli, Gelar Penyemprotan Desinfektan Dirumah Warga
    Rabu, 05 Februari 2020 - 16:54:29 WIB
    Bupati Pelalawan Resmikan Penggunaan Listrik 24 Jam Di 3 Desa Di Kecamatan Teluk Meranti
    Senin, 22 Februari 2021 - 14:45:41 WIB
    Divisi Humas Polri Gelar Pelatihan Publik Speaking Dalam Rangka Pemantapan Komunikasi Publik
    Kamis, 07 April 2022 - 10:38:21 WIB
    Jokowi : Jangan Ada Lagi isu Penundaan Pemilu dan Perpanjangan Masa Jabatan
    Kamis, 07 April 2022 - 10:47:05 WIB
    Wakil Ketua Harap Kasus Penemuan Mayat di Dalam Septitank Segera Terungkap
    Senin, 25 Juli 2022 - 12:39:49 WIB
    Sepeda Motor Listrik "GESIT" Segera Hadir Di Prov Riau, Alternatif Untuk Hemat BBM
    Senin, 13 Januari 2020 - 02:50:01 WIB
    Jokowi Tidak Kasih Ampun
    Tiga Kapal Perang Usir Kapal Asing
    Jumat, 27 Maret 2020 - 12:26:49 WIB
    Kodim 0208/Asahan Gelar Patroli Bubarkan Kerumunan Warga Guna Cegah Covid-19
    Rabu, 12 April 2023 - 14:06:11 WIB
    Disdagkoperin Kota Cimahi Gelar Operasi Pasar Murah Bersubsidi
    Senin, 08 Juni 2020 - 12:20:00 WIB
    Pasar Sialang Kubang Jadi Model Pasar New Normal
    Selasa, 07 Juli 2020 - 19:46:44 WIB
    Ditpolair Polda Riau Amankan Kapal Bermuatan 1.062 Dos Rokok Tanpa Cukai Dan Dokumen
    Selasa, 03 Mei 2022 - 11:03:12 WIB
    India Terkendala Minyak Goreng setelah Indonesia menghentikan ekspor serta Perang Ukraina
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved