Musyawarah Daerah (Musda) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Riau ke-14 yang merupakan momen mempersatukan KNPI Riau akhirnya berjalan dengan lancar dan menetapkan Nasarudin sebagai Ketua KNPI Riau terpilih periode 202">
Kamis, 28 Maret 2024  
 
Riau Jadi Daerah Kedua yang Berhasil Gelar Musda Versi Tiga Ketum KNPI

Rahmad | Pemko Pekanbaru
Sabtu, 03 April 2021 - 18:48:25 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU | TIRASKITA.COM  - Musyawarah Daerah (Musda) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Riau ke-14 yang merupakan momen mempersatukan KNPI Riau akhirnya berjalan dengan lancar dan menetapkan Nasarudin sebagai Ketua KNPI Riau terpilih periode 2021-2024.

Adapun dalam Musda tersebut, masing-masing Ketua Umum dari tiga DPP KNPI menunjuk caretaker-nya masing-masing, mereka adalah Ahmad Fauzan dari kubu Abdul Aziz, Romi Fernando dari kubu Nur Fajrieansyah, dan Daniel Eka dari kubu Mustahuddin.

Caretaker dari kubu Abdul Aziz, Ahmad Fauzan menjelaskan, Riau merupakan provinsi yang cukup diperhitungkan dalam DPP KNPI. Apalagi, dalam sejarahnya Riau merupakan cikal bakal peristiwa Kongres 'Ancol dan Bali'.

"Saya masih ingat itu peristiwanya di Hotel Mutiara Merdeka. Yang akhirnya dibuat kongres di Ancol dan Bali, ada nama Ahmad Doli Kurnia dan Azis Syamsuddin," kata Ahmad, Jumat, (2/4/2021).

Untuk itu, Ahmad sangat mengapresiasi semua pihak yang terlibat dalam Musda di Riau ini, karena ini merupakan kedua kalinya ada Musda yang di-caretaker-kan oleh tiga Ketum usai islah beberapa waktu lalu.

"Baru dua provinsi yang bersatu. Sebelumnya di DKI Jakarta dan kemarin di Riau. Melihat kesuksesan ini, kita tidak menutup kemungkinan, bahwa Riau bisa jadi tuan rumah Kongres Bersama nantinya pada pertengahan tahun 2021 ini, tepatnya di hari lahir KNPI," jelasnya.

Musda-musda yang berlangsung di daerah dengan caretaker tiga Ketum ini, sambung Ahmad, merupakan misi penyatuan dan dia berharap supaya konflik yang terjadi di Riau bisa diselesaikan dengan adil, termasuk penyusunan komposisi pengurus KNPI Riau periode 2021-2024.

"Kita sambut baik Musda ini, sudahi semua konflik pemuda. Posisi tawar KNPI sangat rendah, karena ada perpecahan ini, baik di daerah maupun pusat. Jadi pasca lebaran kita akan laksanakan kongres bersama, dan kongres ini sudah disetujui oleh Menkumham dan Menpora, mereka merespon dengan positif," tuturnya. ***

Sumber : Goriau.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  • Mengolah Sampah, Anggota DPRD JABAR, Ajak Masyarakat Aktif Memilah Sampah
  • Pemprov Riau Gelar Forum Perangkat Daerah Tahun 2024
  •  
     
     
    Kamis, 20 Januari 2022 - 12:46:33 WIB
    Danrem 182/JO Sosialisasi Rekrutmen Penerimaan Prajurit TNI AD, Melalui Siaran RRI
    Kamis, 25 Juni 2020 - 22:01:50 WIB
    Keluarga Korban Minta Billy Ditangkap
    Polres Tanah Karo Rekontuksi Atas Pembunuhan Muhammad Jupry Bangun , Terungkap Ada Pelaku Lain
    Jumat, 18 Desember 2020 - 10:15:16 WIB
    Terapkan Hidup Sehat, Masyarakat Trenggalek Dibayar Sehat
    Senin, 10 Januari 2022 - 11:18:45 WIB
    Waspada Surat Palsu Pengangkatan Tenaga Guru
    Senin, 10 Agustus 2020 - 09:40:44 WIB
    PDIP Akan Membuat 'Letupan' Politik di Tiga Kabupaten Kota di Riau, Apa Itu?
    Sabtu, 15 Agustus 2020 - 14:04:47 WIB
    Sergap Seorang Pelaku Saat Akan Transaksi Narkotika Jenis Sabu
    Minggu, 31 Mei 2020 - 20:00:07 WIB
    DENGAN PROGRAM RESTRUKTURISASI DAN TRANSFORMASI
    Setelah 8 Tahun Rugi, Krakatau Steel Akhirnya Cetak Laba Rp 1 T Pada Kuartal 1-2020
    Senin, 13 Januari 2020 - 03:00:56 WIB
    Jadi The Leading Indonesia’s Airport Company, Ini Target PT Angkasa Pura II Pada 2020
    Jumat, 28 Februari 2020 - 15:46:48 WIB
    Komjen Arief Sulistyanto memberikan arahan kepada personel dan 203 siswa Bintara
    Beri Arahan pada Siswa Bintara Polda Riau, Kalemdiklat Polri: Tanamkan Jadi Polisi yang Baik
    Rabu, 08 Juli 2020 - 14:31:29 WIB
    LAWAN COVID-19
    Babinsa Koramil 03/Idanogawo & Tim Peduli, Gelar Penyemprotan Desinfektan Dirumah Warga
    Sabtu, 15 Februari 2020 - 10:15:03 WIB
    Penanganan Sampah Plastik
    KPPL-I dorong satu persepsi plastik ramah lingkungan
    Rabu, 10 Mei 2023 - 10:38:01 WIB
    Ineu P Sundari Berharap Pelatihan Kerja Mandiri Cetak Kemandirian Ekonomi Masyarakat
    Kamis, 12 Mei 2022 - 09:11:34 WIB
    Temui Menpora Amali, Gubri Usulkan Riau Jadi Tuan Rumah Haornas ke-39
    Kamis, 11 Januari 2024 - 15:15:21 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon Lakukan Penghijauan di Wilayah Teritorialnya
    Jumat, 12 Juni 2020 - 15:42:53 WIB
    BANGKITKAN EKONOMI SETELAH WABAH COVID-19
    Terdampak Akibat Covid-19, Kembali Dekranasda Kampar Mulai Lakukan Pembinaan Industri Kecil Menengah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved