Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Perpanjangan PPKM, Pemko Pekanbaru Tunggu Putusan Pusat

RL | Pemko Pekanbaru
Selasa, 19 Oktober 2021 - 09:51:00 WIB

Dr. H. Firdaus, S.T., M.T - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru masih menanti hasil evaluasi Satgas Covid-19 Nasional terkait berakhirnya PPKM level 2 di Kota Pekanbaru, Senin (18/10).

WaliKota Pekanbaru Dr. H. Firdaus S.T., M.T mengaku masih menanti keputusan pemerintah pusat terkait kelanjutan level PPKM level 2.

"Kami masih menunggu. Karena keputusan apakah turun level atau sebaliknya pemerintah pusat yang menentukan dari evaluasi Satgas nasional," ujar Firdaus, Senin (18/10) siang.

Menurutnya, jika hasil evaluasi Satgas nasional telah disampaikan ke pemerintah daerah, maka pemerintah kota bakal menggelar pembahasan bersama Forkopimda untuk kelanjutan PPKM.

Ia menilai sebaran kasus positif alami penurunan saat ini. Jumlah tambahan kasus positif per hari hanya berkisar dibawah 10 kasus.

"Jika kita mempedomani kasus, kita sudah bisa berada pada PPKM level 1. Tapi kan ada indikator lainnya yang harus kita penuhi," pungkasnya. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Kamis, 03 Februari 2022 - 21:11:25 WIB
    Bimtek Dan Pengujian Konsekwensi Informasi Publik
    Kapolda Riau : “Pahami Tehnis, SOP Dan Langkah Konkret Penerapan UU Keterbukaan Informasi Publik
    Senin, 15 November 2021 - 08:37:17 WIB
    Tanggul Sungai Jebol, KPP DPRD Jabar: Harus Ada Koordinasi Dengan BBWS Citarum
    Minggu, 07 Juni 2020 - 15:58:36 WIB
    GKSB Jemaat Bukit Sion Mamuju Berbagi Kasih Kepada Warga Jemaatnya
    Selasa, 23 Maret 2021 - 08:29:27 WIB
    Waspada Ada Ular Robot
    Kamis, 13 Februari 2020 - 11:27:07 WIB
    PT. BBHA Sinar Mas Group Diduga Gali Kanal di Areal Gambut Luar Konsesi,Ini Reaksi Penggiat Lingkung
    Senin, 25 Juli 2022 - 08:31:23 WIB
    Bupati Pelalawan H Zukri Buka Acara Pelatihan Tagana di Kecamatan Bandar Sekijang
    Jumat, 26 Februari 2021 - 20:58:45 WIB
    Kunjungi Papua, Panglima TNI dan Kapolri Perkuat Sinergi TNI-Polri
    Minggu, 14 Mei 2023 - 09:49:24 WIB
    Kebersamaan Itu Indah
    Kamis, 29 Oktober 2020 - 15:25:05 WIB
    Dipicu Penurunan Bendera, 2 Ormas di Ciledug Baku Hantam
    Selasa, 13 Juli 2021 - 09:38:13 WIB
    Danramil 07/Alasa dan Babinsa Koramil 07/Alasa Memonitoring Penyaluran BLT
    Selasa, 21 Juni 2022 - 19:56:13 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Upacara Peringatan HUT Kota Cimahi Ke -21
    Kamis, 26 Oktober 2023 - 11:49:23 WIB
    DPRD Jabar Terima Studi Banding Badan Musyawarah DPRD Provinsi Kalbar
    Senin, 20 April 2020 - 21:31:51 WIB
    Penanganan Corona Virus Disease 2019
    Peduli Terhadap Covid-19, Bupati Mursini Apresiasi RAPP, APR dan Asian Agri
    Sabtu, 18 Desember 2021 - 10:35:19 WIB
    Respon Tagar Percuma Lapor Polisi, Kapolri Minta Polisi Berbenah
    Jumat, 05 Maret 2021 - 15:56:43 WIB
    Satreskrim Polres Kampar Gelar Kegiatan Jumat Barokah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved