Sabtu, 27 April 2024  
 
Sekda Kota Pekanbaru Dorong Penelusuran Kontak Erat Pasien Covid-19

RL | Pemko Pekanbaru
Selasa, 26 Oktober 2021 - 07:55:33 WIB

Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, Muhammad Jamil, M.Ag., MS.i - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru, Muhammad Jamil mendorong tim optimalkan penelusuran kontak erat pasien Covid-19 di Kota Pekanbaru. Mereka harus mencapai target penelusuran kontak erat.

"Tim harus bisa melakukan penelusuran terhadap 15 orang kontak erat setiap satu pasien terkonfirmasi," papar Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, Muhammad Jamil, Senin (25/10).

Tim saat ini bisa lebih mudah dalam melakukan penelusuran kontak erat. Apalagi saat ini terjadi penurunan kasus aktif Covid-19 setiap harinya.

Akhir pekan kemarin saja jumlah tambahan kasus baru hanya enam kasus. Sedangkan kasus aktif Covid-19 saat ini sebanyak 158 kasus.

"Jadi satu hari kasus di bawah sepuluh kasus, saya percaya tim bisa mencapai target penelusuran kontak erat," paparnya.

Jamil menegaskan bahwa pada akhir pekan kemarin dirinya sudah bertemu langsung dengan jajaran Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru. Ia juga bertemu langsung dengan seluruh kepala puskesmas untuk percepatan penelusuran kontak erat.

"Kita juga mendorong masyarakat yang bergejala bisa jalani pemeriksaan kesehatan, hal ini seiring penelusuran kontak erat pasien positif Covid-19," ujarnya. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Senin, 20 September 2021 - 18:05:30 WIB
    Gandeng PMI Lanud Ats Gelar Donor Darah, Guna Peringati HUT TNI
    Jumat, 07 Juli 2023 - 11:08:06 WIB
    Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong Tinjau Puskesmas dan Kantor Camat
    Selasa, 27 September 2022 - 11:03:35 WIB
    Jokowi: Dunia Gelap 2023 Itu Nyata!
    Jumat, 12 Maret 2021 - 13:37:28 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Bersama Babinkamtibmas Komsos dengan Mitra Kerja Di Wilayah Binaan
    Senin, 04 Januari 2021 - 23:26:48 WIB
    Diperiksa Jadi Saksi Kasus RS Ummi, Habib Rizieq Dicecar 41 Pertanyaan
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 08:39:12 WIB
    Permasalahan Irigasi Cipanas Indramayu Perlu Koordinasi Banyak Pihak
    Jumat, 13 Mei 2022 - 09:17:49 WIB
    Pemko Pekanbaru Lakukan Nota Kesepahaman dengan UIN Suska
    Minggu, 04 Oktober 2020 - 15:49:41 WIB
    DPRD Audiensi dengan RSUD Cibabat TKD yang Tidak Sama dengan Daerah Lain
    Selasa, 28 September 2021 - 17:19:55 WIB
    Kapendam IV : TMMD Wujud Pengabdian TNI AD Untuk Rakyat Dimasa Damai
    Kamis, 30 Juli 2020 - 13:53:34 WIB
    Masih Rendah Minat Bayar Masyarakat untuk JKN
    Rabu, 13 Mei 2020 - 11:05:45 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ida : Masyarakat Kelaparan, Wali Kota dan Menantu Ngebet Kejar Proyek Triliunan
    Rabu, 20 September 2023 - 19:23:20 WIB
    Kepariwisataan Jawa Barat Jadi Integrasi Pembangunan Nasional
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 08:38:30 WIB
    Gubernur Riau bersama Petani Kuansing bahas Pisang Kepok, Begini penjelasannya
    Sabtu, 27 Juni 2020 - 11:39:27 WIB
    DPRD RIAU TEMUKAN SUKET DOMISILI PALSU
    Ini Hasil Inspeksi Mendadak Wakil Ketua DPRD Riau H. Zukri ke SMA 8 Pekanbaru
    Selasa, 03 Januari 2023 - 10:12:23 WIB
    Himpunan Mahasiswa Program Studi PPKn FKIP Universitas Riau Gelar Olimpiade PPKn yang ke - 12
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved