<
 
Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
Nazara Anggota DPRD Kampar Kunjungi Korban Ledakan Peleburan Besi RPS
Sabtu, 13 Juni 2020 - 09:26:58 WIB

TERKAIT:
 
  • Nazara Anggota DPRD Kampar Kunjungi Korban Ledakan Peleburan Besi RPS
  •  

    SIAK HULU KAMPAR | Tiraskita.com  – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten  Kampar, Anotona Nazara,SE dari Fraksi PDI Perjuangan kunjungi korban meledaknya tunggu peleburan besi dan dugaan tenaga kerja  asing yang bekerja di PT.Riau Perkasa Steel (RPS) Pasir Putih,  Jumat (12/6/2020)

    Kunjungan Anatona Nazara tersebut berawal dari laporan masyarakat terhadap  meledaknya tunggu peleburan besi PT. RPS pada Minggu malam ( 7/6/2020) , dimana dalam kejadian tersebut  ada beberapa tenaga kerja mengalami luka serius hingga luka ringan yang  dilarikan ke  Rumah Sakit Mesra jalan Raya Pasir Putih, Desa Tanah Merah Kecamatan Siak Hulu, dan mengunjungi  ratusan rumah  warga yang  retak-retak akibat  meledaknya tungku   disekitar PT. RPS 

    Seperti yang disampaikan Ibu Yuli , warga korban meledaknya tunggu PT. RPS kepada  Anotona Nazara yang saat berkunjung ke rumahnya menyampaikan  “ Kami sangat kecewa terhadap perusahan tersebut Pak, sejak kejadian itu hingga saat ini belum ada respon dari pihak perusahaan. Sementara rumah kami sudah  retak-retak akibat meledaknya tunggku mereka (perusahaan-red) .

    Yang membuat kepala kami makin pusing pak dewan,  banyak orang yang datang ke rumah kami, ada  mengatas namakan dari pihak perusahaan, pejabat tingkat desa dan bahkan wartawan, untuk membantu kami . Tapi apa hasilnya ?  Hingga saat ini belum ada respon atau hasil yang kami dapat. Bahkan menurut kami pihak perusahaan tidak peduli atas kejadian ini, jawab Yuli kesal.

    Hal senada juga disampaikan  ibu Pohan,  sangat kecewa dengan ramainya orang yang bertandang  ke kerumah mereka tapi satupun tidak ada yang membawa khabar baik. Harapan kami dengan datangnya bapak  anggota DPRD dari Partai PDI Perjuangan yang baru pertama kali kami lihat, dan datang langsung kerumah kami ini, dapat membawa angin segar dan  memfasilitasi warga kepada pihak terkait seperti Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Perindustruian dan dinas tenaga kerja untuk bisa melihat secara nyata kondisi sesungguhnya serta membantu kami dalam proses ganti rugi  yang dialami ratusan rumah penduduk di Perumahan Palem desa Baru Siak Hulu,  jelas ibu Pohan 

    Mendengar keluhan warga tersebut Anotona Nazara, menghimbau  kepada warga korban peledakan tungku PT. RPS agar tetap menahan diri agar tidak tersulut emosi dan tetap mengedepankan musyawarah mufakat dalam menyelesaikan masalah ini.

    Nazara juga mendesak dan meminta pihak terkait seperti dinas Lingkungan Hidup,  dinas Perindustrian dan dinas Tenaga kerja untuk bisa turun langsung kelapangan melihat kondisi sesungguhnya, apa yang dialami warga disekita perusahaan RPS ini.

     Lebih lanjut disampaikan Nazara, apa yang disampaikan warga perihal adanya kerusakan rumah akibat ledakan tersebut, itu benar adanya  mulai dari dinding rumah hingga kamar sudah mengalami keretakan.

    Keluhah warga ini  sudah kita sampikan kepada Riki mewakili pihak RPS  jelas Nazara, dan pihak perusahaan kata Riki bersedia melakukan perbaikan terhadap rumah yang mengalami kerusakan namun hingga saat ini belum ada titik temu terkait soal harga perbaikan rumah warga kata Riki kepada Nazara.

    Lebih lanjut disampaiakan Nazara, terkait keluhan warga terhadap masalah Limbah RPS yang menggagu ketenangan warga setiap harinya, Nazara menjelaskan  kita akan segera berkordinasi  dengan dinas Lingkungan hidup untuk melakukan langkah-langka apa yang dianggap perlu dalam mengatasinya.

    Begitu juga dengan dugaan adanya tenaga kerja asing (TKA) yang dikabarkan disinyalir  ilegeal bekerja diperusahaan tersebut, kita akan melakukan kordinasi dengan dinas Tenaga Kerja dan  Imigrasi kebenaran keberadaan tenaga kerja asing yang jumlahnya puluhan orang tersebut.

    Dan kita minta juga pihak perusahaan jangan menutup diri kepada rekan media karena menurut rekan media pihak perusahaan selalu menolak dan tidak mau diwawacarai media, hal itu tidak baik dan  merugikan pihak perusahaan sendiri, jelas nazara  (rls)   




     




     
    Berita Lainnya :
  • Buka Latih Tanding Futsal SoIna, Ketua DWP Riau: Terus Tanamkan Semangat Pantang Menyerah
  • Riau Raih 21 Emas Peringkat 12 PON XXI, Iskandar Hoesin: Mohon Maaf, Semua Sudah Berjuang Maksimal
  • Bangun Rumah Sendiri Kena Pajak 2,4% Mulai Berlaku 2025
  • Lapas Pekanbaru Ikuti Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Lingkungan Kemenkumham RI
  • 20 Dewan Pengurus Kadin Provinsi Tolak Munaslub: Bertentangan dengan AD/ART
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Buka Latih Tanding Futsal SoIna, Ketua DWP Riau: Terus Tanamkan Semangat Pantang Menyerah
    02 Riau Raih 21 Emas Peringkat 12 PON XXI, Iskandar Hoesin: Mohon Maaf, Semua Sudah Berjuang Maksimal
    03 Bangun Rumah Sendiri Kena Pajak 2,4% Mulai Berlaku 2025
    04 Lapas Pekanbaru Ikuti Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Lingkungan Kemenkumham RI
    05 20 Dewan Pengurus Kadin Provinsi Tolak Munaslub: Bertentangan dengan AD/ART
    06 Perkuat Toleransi Dan Persatuan, Sifat Dan Teladan Nabi, Pj Sekda Kota Cimahi Berharap
    07 Pansus l DPRD JABAR, Bahas Tata Tertip Harap Bisa Terselesaikan Tepat Waktu
    08 Bahas Peraturan DPRD Jawa Barat Tentang Tata Tertib
    09 Pj Gubri Rahman Hadi Terima Penghargaan Pemerintah Peduli Pembangunan
    10 Mak Itam Maestro Nyanyi Panjang Terima Anugerah Kebudayaan dari Mendikbudristek
    11 Harumkan Nama Riau, Mahasiswa Unilak Syaifahmi Riski Raih Emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024
    12 Pemkot Cimahi, Gelar Pelayanan KB Bergerak
    13 Iman Tohidin Terima Audensi Gerak Jabar
    14 Destinasi Wisata Baru Air Tiris Pulau Tobek Katoman Indah Diresmikan
    15 Plt Kakanwil Kemenag : Jalan Santai Kerukunan Cerminkan Dua Nilai Kehidupan Beragama di Riau
    16 Final MTQ Nasional XXX Telah Usai, Kafilah Riau Berburu Suvenir Khas Benua Etam
    17 Atlet Menembak Athallah Azha Sumbang Emas ke 10 bagi Kontingen Riau
    18 Milad ke-54, UIN Suska Riau Tanam Gelar Penanaman Pohon Penghijauan
    19 Tutup P3PD, Pj Gubernur Riau: Semoga Desa Maju dan Mandiri Bisa Terwujud
    20 Meraih Emas di PON XXI, Atlet Anggar Riau Fatah: Medali Ini Berkat Doa Kedua Orang Tua
    21 Cabang Olahraga Korfball Kab Cirebon, Hadiri Rapat Bersama KONI
    22 Anggota DPRD Provinsi Riau Periode 2024-2029 Resmi Dilantik
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © tiraskita.com