Senin, 29 April 2024  
 
Peringati HUT TNI AL ke-77, Lanal Cirebon Bersama Pemprov Jabar Gelar Bhakti Sosial Di Pantura

Aji | TNI
Selasa, 06 September 2022 - 11:46:19 WIB

Lanal
TERKAIT:
   
 
Kab Cirebon,- Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Cirebon bersama Pemprov Jawa Barat dan Pemkab Cirebon menggelar kegiatan Bhakti Sosial dalam rangka memperingati Ulang Tahun TNI Angkatan Laut ke 77 tahun 2022 di wilayah pantai Utara tepatnya di Desa Bungko Lor Kecamatan Kapetakan, Kabupaten Cirebon, Selasa (6/9/2022).

Pada kegiatan ini hadir Bupati Cirebon Drs. H. Imron,.M.Ag, Kakesbangpol Pemprov Jabar,
Danlanal Cirebon Letkol Laut (P) Ainul Muslimin beserta Ny. Vera Ainul Muslimin.
Selain itu Kadiskes Kabupaten Cirebon ibu dr. Neneng, Kadisdik Kabupaten Cirebon H. Roni unsur Muspika Kapetakan, Kepala Desa Bungko Lor Hj Lisa Angraeni, SE dan para undangan lainnya termasuk Masyarakat sekitar.

Kegiatan dengan mengambil tema TNI AL yang Profesional, Modern, Tangguh siap mensukseskan Indonesia Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat, tersebut meliputi Pengobatan Massal, Sunatan Massal dan Donor Darah serta Penyuluhan kesehatan gigi.

Danlanal Cirebon dalam sambutannya menyampaikan bahwa hari ini kita melaksanakan kegiatan bakti kesehatan dalam rangka HUT TNI Angkatan Laut ke 77 tahun 2022.
Selain itu kita juga sedang  mencanangkan kampung bahari nasional, kita fokus untuk desa Bungko Lor ini yang mempunyai potensi dan sejarah panjang dengan TNI Angkatan Laut, jelasnya.

Hal senada dikemukakan Kesbangpol Jabar dimana  Kesbangpol Propinsi Jawa Barat sudah bermitra lama dengan Lanal yang merupakan kebijakan Pimpinan, kegiatan ini sangat kami dorong dan kami dukung, kami bahagia kegiatan ini luar biasa untuk berdayakan masyarakat pesisir harus banyak disentuh oleh Pemkab seperti baksos ini, ujarnya.

Bupati Cirebon juga pada sambutannya mengatakan pihaknya berterima kasih kepada Danlanal Cirebon yang telah mengadakan kegiatan ini termasuk kedepan nanti kegiatan untuk peningkatan ekonomi masyarakat Cirebon.
Pengelolaan untuk peningkatan ekonomi masyarakat bisa kita lakukan kerjasama dan kami sebagai Pemkab siap untuk mendukungnya, ujar Bupati Cirebon.

Penlanal Cirebon


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Senin, 22 Juni 2020 - 09:20:27 WIB
    ā€¯ Peningkatan Kwalitas Sumberdaya Manusiaā€¯
    STIE Bangkinang dan STAI Ar Ridha Rokan Hilir MOU Peningkatan Kualitas SDM
    Minggu, 02 Mei 2021 - 22:23:00 WIB
    Datuk Raja Puyan Gugat PT.Morini Wood Demi Masa Depan Anak Kemanakan
    Minggu, 30 Januari 2022 - 07:45:44 WIB
    LPPD Tapteng Gelar Lomba Pesparawi 2022
    Kamis, 02 September 2021 - 12:09:35 WIB
    Komisi II Usulkan Perbaikan Balai Pengembangan Bibit Unggas Jatiwangi
    Jumat, 09 April 2021 - 18:10:26 WIB
    Plt. Wali Kota Sidak Dua Pasar Tradisional Menjelang Ramadhan
    Selasa, 27 September 2022 - 11:03:35 WIB
    Jokowi: Dunia Gelap 2023 Itu Nyata!
    Sabtu, 08 Juli 2023 - 08:30:16 WIB
    Pj. Wali Kota Cimahi Rotasi Sejumlah Pejabat Eselon
    Kamis, 28 Mei 2020 - 11:22:56 WIB
    Forkompimcam Alasa Hadiri Pembagian BLT di Desa Banua Sibohou II
    Kamis, 31 Maret 2022 - 08:55:36 WIB
    Pemko Terbitkan SE Pedoman Aktivitas Selama Ramadhan 1443 H, Berikut Aturannya
    Sabtu, 29 Mei 2021 - 11:12:08 WIB
    Kapal di Tenggelamkan Mesin Kapalnya Diperjual belikan, Korupsi Terselubung Dimasa Menteri Susi
    Senin, 08 Mei 2023 - 11:46:01 WIB
    Pangdam IV/Dip : TNI-Polri Adalah Perekat Bangsa Yang Tidak Dapat Dipisahkan
    Kamis, 07 Januari 2021 - 12:55:50 WIB
    Pemprov Riau Segera Tunjuk Pj Sekda
    Selasa, 25 April 2023 - 17:55:41 WIB
    Anggota DPRD Jabar H.Syarir dari Fraksi Gerindra, Melakukan Kegiatan Menyebar luaskan Perda
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 08:18:25 WIB
    Wawako Ajak Masyarakat Peduli Lingkungan
    Rabu, 27 Mei 2020 - 17:26:09 WIB
    Pangdam IM Terima Audiensi Kepala Kantor Wilayah Bea Cukai Aceh
    Pangdam IM Terima Audiensi Kepala Kantor Wilayah Bea Cukai Aceh
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved