Minggu, 28 April 2024  
 
Pesta Rakyat Kodam Jaya di Kalijodo Puncak Gerebek Sampah Ciliwung

Kah | TNI
Minggu, 20 Agustus 2023 - 16:07:13 WIB

Kodam Jaya
TERKAIT:
   
 
Kodam Jaya-Kalijodo Jakarta Utara. Pesta Rakyat yang digelar Kodam Jaya merupakan puncak acara dari seluruh rangkaian kegiatan gerebek sampah Ciliwung, dalam rangka memeriahkan HUT Ke-78 Kemerdekaan RI, menghibur dan mengapresiasi masyarakat yang dipusatkan di Kalijodo kel. Pejagalan Kec. Penjaringan  Jakarta Utara. Minggu (20/08/2023).

Pangdam Jaya Mayjen TNI Mohamad Hasan didampingi Kapolda Metrojaya Irjen Pol Karyoto, Pj. Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, Pangkoopsudnas 1 Marsda TNI Bambang Gunarto, ST, M.M, M.Sc., Walikota Jakarta Utara Dr. Ali Maulana Hakim, S.IP, M.Si,  menghadiri acara puncak kegiatan Gerebek sampah Ciliwung, yakni acara pesta rakyat yang digelar bersama warga masyarakat disekitar Kalijodo.

Pangdam Jaya, Kapolda Metro Jaya, Pj. Gubernur DKI Jakarta, Pangkoosudnas 1 dan Walikota Jakarta Utara, bersama pejabat lainnya melakukan peninjauan berbagai macam perlombaan dan permainan yang digelar, yang merupakan bagian dari pesta rakyat, dengan melibatkan warga masyarakat Kalijodo Jakarta Utara dan sekitarnya.

Setelah itu dilanjutkan dengan pemberian Bansos secara simbolis kepada Veteran, prajurit TNI dan Polri berprestasi dan cacat dalam tugas serta masyarakat, dan pemberian hadiah pemenang lomba, serta diakhiri dengan penampilan tari-tarian khas Betawi, aksi tokoh lawak Tarzan Cs dan hiburan lainnya meriahkan acara pesta rakyat.

Pangdam Jaya dalam sambutannya sampaikan bahwa  pesta rakyat yang di gelar  Kodam Jaya, dalam rangka memeriahkan HUT ke 78 Kemerdekaan RI,  sebelumnya secara berturut-turut selama empat hari, prajurit Kodam Jaya bersama personel Polda Metro Jaya dan Pemda DKI Jakarta beserta unsur-unsur lainnya, bahu-membahu bersinergi bersihkan sampah Ciliwung di Kalijodo Jakarta Utara", Jelasnya.

Hadir dalam acara, Kasdam Jaya, Irdam Jaya, Kapoksahli Pangdam Jaya, para Asisten, Kabalak dan Dansatjar Kodam Jaya, Pejabat Utama Polda Metrojaya, Pejabat Utama Pemda DKI Jakarta, serta pejabat Forkopimda DKI Jakarta dan masyarakat.

Sumber :
Pendam Jaya


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Minggu, 11 Oktober 2020 - 18:37:46 WIB
    Biodata Raya Kitty Artis Sinetron Yang Jago Balap
    Senin, 02 November 2020 - 15:00:08 WIB
    Terobsesi Jin Seorang Dokter Tertipu Beli Lampu Aladin Seharga Rp 1,36 Milyar
    Jumat, 17 Desember 2021 - 13:51:51 WIB
    Anggota DPRD Jabar Menjadi Narasumber Dalam Webinar Pendekatan Literasi Regulasi Pemilu
    Jumat, 01 Januari 2021 - 22:00:14 WIB
    Tokoh Agama di Riau Doa Bersama di RA Kopi Aren
    Kamis, 04 Maret 2021 - 11:49:46 WIB
    Wawako Pekanbaru Buka MTQ Kelurahan Cinta Raja
    Jumat, 19 Maret 2021 - 13:43:31 WIB
    Jabar Perkuat Implementasi Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah
    Sabtu, 31 Juli 2021 - 10:45:00 WIB
    Gubernur Riau Serahkan Bantuan 10 Unit Mesin Kapal Untuk Nelayan Rohil
    Minggu, 03 Mei 2020 - 04:30:21 WIB
    DPRD SIAP BANTU
    Pemko Tidak Tanggap, DPRD Pekanbaru Berikan Catatan Pada Rapat PSBB Jilid I
    Senin, 29 November 2021 - 10:52:00 WIB
    Bupati Kampar ; Pendapatan Daerah Bertambah Sebesar Rp 782 Miliar lebih
    Kamis, 26 Desember 2019 - 12:10:54 WIB
    Kabid Humas Polda Banten, Edy : Selamat Natal dan Tahun Baru 2020 kepada Insan Pers yang Merayakanny
    Jumat, 17 Juli 2020 - 09:30:16 WIB
    Partai Nasdem Dukung MaHir di Pilkada Kota Gunungsitoli
    Sabtu, 06 November 2021 - 09:17:00 WIB
    Sapa Peserta Peparnas XIV, Presiden: Papua Selalu di Hati
    Kamis, 29 Oktober 2020 - 15:25:05 WIB
    Dipicu Penurunan Bendera, 2 Ormas di Ciledug Baku Hantam
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 11:58:14 WIB
    Sambut Era Teknologi, Bupati Buka Sosialisasi Aplikasi dan Laporan Bulanan Online Tahun 2021
    Kamis, 25 Maret 2021 - 20:30:12 WIB
    Wali Kota Pekanbaru Apresiasi Kedatangan Wali Kota Bekasi ke MPP Pekanbaru
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved