Minggu, 28 April 2024  
 
Tiada Hari Tanpa Menanam Pohon, Kodim 0620/Kab Cirebon, Gelar Penghijauan

Kah | TNI
Sabtu, 09 Desember 2023 - 11:22:28 WIB

Tanamtanam
TERKAIT:
   
 
Kab Cirebon tiraskita.com,- Aksi Penghijauan dengan melakukan penanaman pohon dilaksanakan tiap hari, baik oleh Kodim 0620/Kab Cirebon sendiri maupun Koramil jajaran.
Lahan lahan yang dipandang kritis maupun lahan lahan lainnya menjadi sasaran empuk untuk dilakukan penanaman.

Minimal tiap menanam pohon dalam satu lokasi adalah 50 (lima puluh) pohon, khususnya pohon pohon keras dan berbuah seperti pohon Mangga dan sejenisnya.

Dandim 0620/Kab Cirebon Letkol Inf Afriandy Bayu Laksono S.Sos., M.I.Pol melalui Pasiter Kapten Chk Suprinadi SH, Sabtu (9/12/2023) menyampaikan tiada hari tanpa menanam, untuk itu pihaknya terus melakukan Aksi penghijauan di segala penjuru wilayah teritorialnya.

Dan pada kesempatan ini Aksi penghijauan dilakukan Koramil 0620-11/Astanajapura bersama sama komponen yang ada dengan melakukan penanaman 40 (empat puluh) pohon mangga di kawasan Munjul.

Pasiter juga berpesan agar tanaman yang sudah di tanam untuk bersama sama merawat dan menjaganya, untuk anak cucu kelak, jelasnya.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Jumat, 26 Maret 2021 - 19:35:59 WIB
    Pemprov Harus Miliki Kajian Perluasan Wilayah Penghasil Teh Jawa Barat
    Kamis, 30 April 2020 - 19:03:33 WIB
    Salurkan Bansos Tunai Masyarakat Kelurahan Dampak Covid-19
    Bupati Bengkalis : Pergunakan Bantuan Sebaik-Baiknya
    Kamis, 02 Juli 2020 - 08:07:18 WIB
    HUT Polri ke-74
    Bersempena Hari Bhayangkara Ke-74, Danlanud RSN Beri Suprise Polda Riau
    Jumat, 03 Juli 2020 - 07:46:59 WIB
    Penerimaan Akpol dan Bintara, Tamtam Polri
    Jamin Seleksi BETAH, Kapolda Riau Pimpin Giat Pakta Integritas.
    Kamis, 04 Februari 2021 - 16:17:19 WIB
    Bupati Sergai Terpilih Darma Wijaya Serahkan Secara Simbolis 1675 Vaksin Sinovac
    Minggu, 18 Oktober 2020 - 13:48:57 WIB
    ELMAR Dapat Dukungan Dari Tokoh Masyarakat Nias Barat Domisili Riau
    Senin, 30 Maret 2020 - 22:54:41 WIB
    PENUNDAAN PILKADA 2020 KARNA WABAH VIRUS CORONA
    Pilkada 2020, KPU : Tampaknya Tidak Bisa Dilaksanakan pada Tahun Ini
    Minggu, 31 Mei 2020 - 09:17:37 WIB
    LAWAN COVID-19
    Bupati Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Salo Yang Tidak Terjaring Data Dinsos
    Sabtu, 16 Juli 2022 - 07:52:42 WIB
    Pemko Pekanbaru Gandeng Grab Indonesia Dalam Pengembangan UMKM
    Rabu, 06 Maret 2024 - 09:57:14 WIB
    Program Listrik Desa, Menjadi Perhatian Komisi lV DPRD Jabar
    Senin, 15 Juni 2020 - 12:15:32 WIB
    Peringati HUT Koopsau ke 69, Lanud S Sukani Majalengka Gelar Bakti Sosial
    Selasa, 10 November 2020 - 11:22:08 WIB
    LAWAN COVID-19
    2 Pasien Covid19 Dinyatakan Sembuh, Dansatgas : Tetap Patuhi Protokol Kesehatan
    Kamis, 11 Maret 2021 - 23:55:09 WIB
    Isi Materi Di Acara (PMO) UKK, Ini Harapan Wakil Ketua DPRD Bengkalis
    Rabu, 20 Juli 2022 - 17:27:44 WIB
    Pemko Pekanbaru Gelar Pelatihan Video Demi Wujudkan Smart People di Smart City Madani
    Jumat, 18 September 2020 - 20:15:28 WIB
    Polisi Temukan Ladang Ganja Seluas 2 Hektare di Kawasan Hutan Lindung Bengkulu
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved