<
 
Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
KARHUTLA
Titik Api Ditangani Lebih Cepat, GP Ansor Apresiasi Kapolda Riau
Jumat, 03 Juli 2020 - 11:55:00 WIB

TERKAIT:
 
  • Titik Api Ditangani Lebih Cepat, GP Ansor Apresiasi Kapolda Riau
  •  

    PEKANBARU, Tiraskita.com - Sempena Hari Bhayangkara ke 74, Ketua PW GP Ansor Riau memberikan apresiasi atas keberhasilan POLDA Riau menekan angka kebarakan hutan dan lahan di Propinsi Riau.

    Sampai Juni ini, GP ANSOR Riau mencatat angka kebakaran hutan dan lahan jauh turun yakni mencapai  63 persen dibanding periode yang sama di tahun 2019.

    Salah satu Kunci suksesnya adalah adanya Dash board Lancang Kuning Nusantara yang diciptakan Polda Riau untuk memonitoring terjadinya titik api dan mengkordinasikan kekuatan pemadaman secepat mungkin di lapangan.

    "Kalau kebakaran hutan dan lahan itu pasti ada dan terjadi dengan berbagai penyebab, tapi yang paling substansi adalah bagaimana cara aparat merespon dengan cepat agar tidak meluas dan membesar. Nah dengan Aplikasi Dashboart Lancang Kuning, saya melihat sejauh ini kemunculan titik api terpantau dengan cepat dan dipadamkan dengan cepat pula," ungkap Purwaji yang juga menjadi Koordinator Relawan Karhutla dari Banser Riau itu.

    “Jadi dengan keakuratan data yang disajikan dasboard lancang kuning dan laporan lapangan dari aparat, Gugus Tugas Pencegahan Karhutla bisa mengambil keputusan lebih cepat dalam pengerahan pasukan pemadam termasuk menggerakkan semua potensi baik dari TNI POLRI, Manggala Agni, Pemadam Kebakaran, Satpol PP, MPA, atau bahkan relawan Ansor dan Banser”, sambungnya berapi api.

    Purwaji melanjutkan, bahkan jika diperlukan bisa sesegera mungkin mengirim helikopter water bimbing ke lokasi kebakaran.

    “Intinya dengan aplikasi Dashboart lancang kuning penanggulangan kebakaran hutan dan lahan bisa semakin efektif dan cepat," ungkapnya penuh keyakinan.

    Purwaji juga menghimbau  agar semua pihak ikut bahu membahu menjaga lingkungan agar Riau tidak mengalami bencana kabut asap seperti pengalaman lalu.
    Dengan prediksi puncak kemarau Juli sampai Oktober ini kita semua harus saling bekerja keras, bukan saling menyalahkan satu sama lain, bahwa GP ANSOR Riau sudah berkomitmen bahwa semua potensi kadernya yang mencapai 10 ribu orang di seluruh Riau siap membantu Gugus Tugas Pencegahan Karhutla Propinsi Riau.

    "Sudah ada 500 kader yang kita latih menjadi relawan Karhutla, ini akan terus kita lakukan agar anggota kita semua benar benar siap diterjunkan membantu TNI POLRI dalam memadamkan Karhutla."pungkasnya.***



     
    Berita Lainnya :
  • Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Cimahi,Fajrian Yustiardi, S.H., M.H.,Perkuat kesadaran hukum, Dan Tanamkan Nilai Dasar Pancasila.
  • Cimahi Kota Kreatif, Tarek Wisata Lewat Berbagai Kreatifitas
  • Kejaksaan Negeri Cimahi Dan Pemkot Cimahi Mengudara :Sapa Warga Di Radio FM, Edukasi Masyarakat Tentang Taat Pajak
  • Keluarga Tolak Uang Santunan Dari Terdakwa Pembunuh Prada Lucky Namo
  • Kepala Seksi Intelijen, Fajrian Yustiardi, S.H., M.H menyampaikan materi tentang Undang-Undang Cyber Bullying
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Cimahi,Fajrian Yustiardi, S.H., M.H.,Perkuat kesadaran hukum, Dan Tanamkan Nilai Dasar Pancasila.
    02 Cimahi Kota Kreatif, Tarek Wisata Lewat Berbagai Kreatifitas
    03 Kejaksaan Negeri Cimahi Dan Pemkot Cimahi Mengudara :Sapa Warga Di Radio FM, Edukasi Masyarakat Tentang Taat Pajak
    04 Keluarga Tolak Uang Santunan Dari Terdakwa Pembunuh Prada Lucky Namo
    05 Kepala Seksi Intelijen, Fajrian Yustiardi, S.H., M.H menyampaikan materi tentang Undang-Undang Cyber Bullying
    06 Peringati Hari Sumpah Pemuda: Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu.
    07 Kejaksaan Negeri Cimahi Musnahkan Barang Bukti: Sudah Berkekuatan Hukum Tetap.
    08 Kepala Kejaksaan Negeri Cimahi Nurintan M.N.O. Sirait, S.H., M.H., Menetapkan Satu Orang Tersangka Berinisial ‘LS’
    09 DPRD Kota Cimahi Rika Lis Indarti, A.Md. menghadiri kegiatan Konsultasi Publik II Kajian Lingkungan Hidup
    10 Kantor Pertanahan Kota Cimahi Terima Kunjungan Biro Organisasi, Tata Laksana, dan Manajemen Risiko ATR/BPN dalam Rangka Transformasi Pelayanan.
    11 Syamsu Wijana,S.SiT.,M.Si.,C.Med., QRMP.,Datangi Kantor Pertanahan Kota Cimahi
    12 Intelijen Kejaksaan Negeri Cimahi,Bekerja Sama dengan Satgas SIRI Pada Jamintel, Berhasil Amankan Dugaan Pelaku Penipuan
    13 Danrem 063/SGJ Pimpin Sertijab Dandim Kota Cirebon, Kuningan dan Indramayu
    14 Korem 063/SGJ Bangga, Anggotanya Raih Juara di Pelatihan Fungsi Penerangan TNI AD
    15 Korem 063/SGJ Bangga, Anggotanya Raih Juara di Pelatihan Fungsi Penerangan TNI AD
    16 Revitalisasi Pasar Cimindi, Dadang Jaenudin, S.H,Yefi Abdullah, S.E., dan Dede Latif : Harap Solusi
    17 Memasang Sambungan Baru Berkesempatan Memenangkan Hadiah Undian Pada November 2025
    18 Komitmen Berkelanjutan Untuk Mewujudkan Lingkungan Yang Aman Dan Inklusif Bagi Perempuan Dan Anak.
    19 Ketua DPRD Kota Cimahi, Wahyu Widyatmoko, S.H.,Hadiri MTQ Ke X
    20 Anggota DPRD Kota Cimahi Beserta Sekretariat DPRD Kota Cimahi Mengucapkan Selamat Hari Ulang Tahun Ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI)
    21 Kejutan Spesial Polresta Cirebon Warnai Peringatan HUT ke-80 TNI Makorem 063/SGJ
    22 HUT ke-80 TNI, Korem 063/SGJ Teguhkan Semangat Kemanunggalan TNI dan Rakyat
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © tiraskita.com